Anda di halaman 1dari 4

ULANGAN HARIAN 1

ILMU PENGETAHUAN SOSIAL KELAS 9


SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2022/2023

1. Di Benua Asia penduduk yang terbesar di dunia adalah negara ...


a. China b. Malaysia c. Singapura d. Vietnam
2. Berdasarkan HDI (Human Development Index) kualitas penduduk Asia yang
termasuk kategori sedang adalah...
a. Jepang c. Nepal
b. Korea selatan d. Indonesia
3. Penduduk benua Asia terdiri dari beberapa Ras, yang mendominasi Asia Selatan
bagian tengah adalah...
a. Ras kaukasoid c. Ras mongoloid
b. Ras negroid d. Ras europoid
4. Benua Amerika memiliki kualitas penduduk yang beragam. Kualitas penduduk
tinggi adalah...
a. Meksiko b. Bolivia c. Kanada d. Argentina
5. Benua Amerika memiliki kualitas penduduk yang beragam. Kualitas penduduk
sedang adalah...
a. Meksiko b. Bolivia c. Kanada d. Argentina
6. Penduduk Eropa sangat beragam, salah satunya bangsa Mediteran. Bangsa
Nordil tinggal di negara...
a. Norwegia b. Perancis c. Portugis d. Bulgaria
7. Benua di dunia yang dijuluki Benua hitam adalah...
a. Afrika b. Asia c. Amerika d. Eropa
8. Di Benua Australia ada sebagian penduduk dari Asia. Yaitu dari negara...
a. China b. Singapura c. Indonesia d. Malaysia
9. Ras Negro di Benua Afrika mendiami daerah...
a. Selatan gurun sahara c. Afrika selatan
b. Arab d. Gurun kalahari
10. Yang termasuk negara dan sekaligus benua adalah...
a. Eropa b. Asia c. Australia d. Afrika
11. Berikut ini merupakan pulau yang paling jarang penduduknya di Indonesia
yaitu....

a. Bali c. Sumatra
b. Kalimantan d. Papua
12.Pengelompokan penduduk berdasarkan jenis pekerjaan, bahasa, agama, mata
pencaharian, jenis kelamin dan umur, biasanya disebut ...
a. Kepadatan penduduk
b. Komposisi penduduk
c. Pemerataan penduduk
d. Pertumbuhan penduduk

13. Usaha-usaha yang dilakukan pemerintah untuk meningkatkan kualitas penduduk


melalui tingkat kesehatan yaitu

a. Memberi subsidi
b. Perbaikan lingkungan
c. Disediakan peluang kerja
d. Masyarakat menyadari pentingnya kesehatan

14. Masalah pokok akibat kelebihan jumlah penduduk adalah

a. Kesulitan memenuhi kebutuhan pokok


b. Kurangnya sarana kesehatan
c. Tidak tersedia tempat pendidikan
d. Fasilitas tempat rekreasi kurang
15. Perubahan jumlah penduduk pada suatu wilayah yang disebabkan oleh
kelahiran, kematian, dan perpindahan disebut ...

a. Jumlah penduduk c. Komposisi penduduk


b. Persebaran penduduk d. Dinamika penduduk

16. Pertumbuhan penduduk usia muda yang cepat merupakan faktor penyebab ....

a. Kesejahteraan c. Kualitas penduduk


b. Kemakmuran d. Pangangguran

17. Apa yang dilakukan pemerintah untuk mengurangi pertumbuhan penduduk ?


a. Menambah jumlah produksi bahan pokok
b. Melaksanakan program keluarga berencana
c. Membangun sarana prasarana transportasi
d. Membangun kawasan industri yang bisa menyerap tenaga kerja

18. Pertumbuhan penduduk yang terlalu cepat akan menimbulkan masalah sebagai
berikut ... (kecuali)
a. Meningkatnya jumlah pengangguran
b. Sebaran penduduk yang tidak merata
c. Tingginya urbanisasi
d. Banyak penduduk berwiraswasta

19. Suku bangsa mempunayi ciri-ciri mempunyai kesamaan ... (kecuali)

a. Adat istiadat c. Bahasa


b. Pendapatan d. Kebudayaan

20. Andi adalah penduduk pontianak kalimantan barat, ia berada di yogyakarta pada
saat sensus, dan dicatat di yogyakarta maka andi masuk dalam sensus....

a. Sensus c. Canvaser
b. Stake holder d. De jure

21. Pada arus balik lebaran tahun 2013 wilayah DKI Jakarta mengalami
penambahan penduduk sebanyak lebih kurang 26.000 jiwa. Faktor yang
berpengaruh terhadap dinamika penduduk adalah ....

a. Urbanisasi c. Transmigrasi
b. Kelahiran d. Kematian

22. Jumlah penduduk terbesar di Indonesia....

a. Kalimantan c. Jawa
b. Papua d. Sumatra

23. Apa dampak positif jumlah penduduk yang besar bagi bangsa Indonesia ?
a. Membutuhkan bahan makanan pokok yang terus meningkat
b. Jumlah lahan pertanian semakin berkurang
c. Angka ketergantungan penduduk semakin meningkat
d. Jumlah penduduk usia produktif semakin bertambah

24. Perhatikan pernyataan berikut ini!


1) Lahir
2) Mati
3) Migrasi
4) Urbanisasi
5) Imigrasi
Pernyataan yang merupakan penyebab pertumbuhan penduduk alami adalah ....
a. 1, 2 dan 4
b. 1, 3 dan 5
c. 3, 4, dan 5
d. 1, 2, dan 3

25. Salah satu upaya pemerataan penduduk oleh pemerintah adalah dengan
program ...
a. Transmigrasi
b. Imigrasi
c. Emigrasi
d. Urbanisasi

Anda mungkin juga menyukai