Anda di halaman 1dari 28

COLD WAR

1947-1991
A. Pengertian Perang Dingin

 Perang Dingin (1947–1991) atau Cold War, adalah


sebutan bagi sebuah periode di mana terjadi
konflik, ketegangan, dan kompetisi antara
Amerika Serikat (beserta sekutunya disebut Blok
Barat) dan Uni Soviet (beserta sekutunya disebut
Blok Timur) yang terjadi antara tahun 1947—1991.
B. Latar Belakang Terjadinya Perang Dingin
1. Munculnya Amerika Serikat sebagai negara pemenang perang di
pihak Sekutu (Inggris, Perancis, dan AS). AS berperan besar dalam
membantu negara-negara Eropa Barat untuk memperbaiki
kehidupan perekonomiannya.
2. Munculnya Rusia (Uni Soviet) sebagai negara besar dan berperan
membebaskan Eropa bagian Timur dari tangan Jerman dan
membangun perekonomian negara-negara di Eropa Timur. Uni
Soviet meluaskan pengaruhnya dengan mensponsori terjadinya
perebutan kekuasaan di berbagai negara Eropa Timur seperti
Bulgaria, Albania, Hongaria, Rumania, Polandia, dan Cekoslowakia
sehingga negara-negara tersebut masuk dalam pemerintahan
komunis Uni Soviet.
3. Munculnya negara-negara yang baru merdeka setelah Perang
Dunia II di luar wilayah Eropa. Dampaknya muncul 2 kelompok
negara di dunia yaitu negara-negara maju dengan negara-
negara berkembang, yang memberikan pengaruh bagi
perkembangan politik dan ekonomi dunia.
4.
C. Faktor-faktor Penyebab Perang Dingin

 1. Perbedaan Paham
Amerika Serikat dan Uni Soviet sebagai pemenang Perang Dunia II
memiliki paham/ ideologi yang berbeda Amerika Serikat memiliki
ideologi liberal-kapitalis sedangkan Uni Soviet berideologi komunis.
Paham Liberal-Kapitalis (AS) yang mengagungkan kebebasan
individu yang memungkinkan kapitalisme berkembang dengan
subur bertentangan dengan paham Sosialis-Komunis (US) yang
berkeyakinan bahwa paham itu dapat lebih mempercepat
kesejahteraan buruh maupun rakyatnya karena negara-negara
yang mengendalikan perusahaan akan memanfaatkan
keuntungannya untuk rakyat.
 2. Keinginan untuk Berkuasa
AS dan US mempunyai keinginan untuk menjadi penguasa di dunia
dengan cara-cara yang baru. AS sebagai negara kreditor besar
membantu negara-negara yang sedang berkembang berupa
pinjaman modal untuk pembangunan dengan harapan bahwa
rakyat yang makmur hidupnya dapat menjadi tempat pemasaran
hasil industrinya dan dapat menjauhkan pengaruh sosialis komunis.

Masyarakat miskin merupakan lahan subur bagi paham sosialis


komunis. Uni Soviet yang mulai kuat ekonominya juga tidak mau
kalah membantu perjuangan nasional berupa bantuan senjata atau
tenaga ahli. Hal ini dilakukan untuk mempengaruhi negara-negara
tersebut.
 3. Persaingan Kekuatan Militer
didirikannya pakta pertahanan NATO (North Atlantic Treaty
Organization) oleh blok barat pada tanggal 4 April 1949, yang
beranggotakan awal 12 negara yaitu Amerika Serikat, Inggris,
Kanada, Perancis, Belanda, Belgia, Italia, Portugal, Islandia,
Norwegia, Luksemburg, dan Denmark. Sebagai tandingannya,
pihak blok timur juga mendirikan organisasi serupa pada tanggal
14 Mei 1955, dengan nama Pakta Warsawa yang
beranggotakan awal 7 negara yaitu Uni Soviet, Jerman Timur,
Polandia, Bulgaria, Cekoslowakia, Hongaria, dan Albania.
Jalannya perang

 4 periode
 1. Periode 1945-1969
 2. Periode 1969-1979
 3. Periode 1979-1985
 4. Periode 1985-1991
Masa perang
 Perang Dingin (Cold War) adalah
ketegangan yang secara politis tampak
saling bermusuhan karena adanya
persaingan kepentingan. Perang Dingin
dimulai setelah berakhirnya Perang Dunia II
sejak pembagian Jerman menjadi 2
wilayah, yaitu Jerman Barat dan Jerman
Timur. Pembagian Jerman menjadi 2 diikuti
dengan pembagian kota Berlin menjadi
Berlin Barat yang dikuasai oleh Amerika
Serikat, Inggris dan Perancis sedangkan
Berlin Timur dikusai oleh Uni Soviet tepatnya
saat terjadi Konfrensi Yalta (Februari 1945).
Masa perang
 Dalam waktu singkat (1945-1948) Uni Soviet berhasil membentuk
pemerintahan komunis di Bulgaria, Rumania, Hongaria, Polandia, dan
Chekoslowakia.
 Karena perkembangan pengaruh Uni Soviet sangat cepat dan
pertumbuhannya pesat maka Amerika merasa perlu membendung
berkembangnya gerakan komunis.
 Hingga akhirnya Amerika menyusun strategi politik Containment Policy
yang bertujuan mencegah berkembangnya pengaruh suatu negara
atau suatu sistem politik dari pihak lawan.
 Strategi politik tersebut dikembangkan melalui pemberian bantuan
ekonomi dan militer seperti Marshall Plan dan Doctrine Truman yaitu
bantuan berupa keuangan, militer, dan penasehat militer kepada Yunani
dan Turki guna menghadapi gerilyawan komunis.
 Tujuannya untuk mempertahankan Yunani dan Turki dari peneterasi
komunis dan menghambat jalur Uni Soviet menuju ke selatan yang akan
mengancam negara-negara Barat. Sebab jika salah satu negara jatuh
maka negara tetangga lainnya juga akan jatuh sehingga semua negara
akan jatuh ke dalam pengaruh komunis.
 Uni Soviet berusaha menyaingi dengan membuat Molotov Plan dengan
tujuan untuk menata kembali perekonomian negara-negara Eropa Timur
dan badan kerja sama ekonomi Comicon (Cominteren Economic).
Konflik ideologi tersebut berkembang sampai di Asia.
 perang korea
 perang vietnam
 penggulingan pemerintahan pro-barat oleh komunis
 Pembentukan Cominform (The Communist Information Bureau) pada
tahun 1947. Cominform adalah wadah kerja sama partai-partai
komunis Eropa yang berpusat di Beograd, Yugoslavia.
 Pembentukan NATO (North Athlantic Traty Organization) 4 April 1949.
Negara yang menjadi anggotanya yaitu Inggris, Irlandia, Islandia,
Norwegia, Denmark, Belgia, Belanda, Luxemburg, Perancis, Portugal,
Kanada, dan Amerika Serikat. Tujuannya untuk membendung
komunis mulai dari Eropa Utara sampai Turki dan Yunani.
 Pembentukan Pakta Warsawa pada 1955 dengan negara Jerman
Timur, Cekoslovakia, Hongaria, Bulgaria, Polandia, Rumania, dan
Albania. Pakta Warsawa merupakan kerjasama pertahanan dan
keamanan negara-negara komunis.
 Perjanjian antara RRC dan Uni Soviet tahun 1950 mengenai kerja
sama dianatara kedua negara guna menghadapi kemungkinan
agresi Jepang.
 Pembentukan Pakta ANZUS (Australia, New Zealand, and United
State), yaitu pakta pertahanan negara-negara Amerika Serikat,
Australia,dan Selandia Baru pada tahun 1951.
 Pembentukan SEATO (South East Asia Treaty Organization) pada
tahun 1954. SEATO merupakan kerjasama pertahanan antara
negara-negara Asia Tenggara dengan pihak Barat. Dengan
anggotanya antara lain, Amerika Serikat, Inggris, Perancis, Filipina,
Singapura, dan Selandia Baru.
 Kegiatan Spionase (mata-mata) tercermin dari
tindakan yang dilakukan oleh agen spionase
kedua belah pihak yaitu antara KGB dan CIA.
KGB (Komitet Gusudarstvennoy Bezopasnosti)
merupakan dinas intelegen sipil atau dinas
rahasia Uni Soviet sedangkan CIA (Central
Intelligence Agency) yang merupakan dinas
rahasia Amerika Serikat yang bertugas untuk
mencari keterangan tentang negara-negara
asing tertentu.
Akhir perang dingin
Penyebab berakhirnya Perang Dingin akhirnya berakhir
yaitu sebagai berikut:
1. Sampai 1980, 11 % GNP Uni Soviet dibelanjakan untuk
kepentingan militer. Uni Soviet mengalokasikan dana
besar-besaran bagi negara yang berada dibawah
kekuasaannya agar negara tersebut tidak lepas dari
kendalinya.
2. Tahun 1980, harga minyak jatuh sehingga keadaan
ekonomi Uni Soviet yang tidak stabil benar-benar
berhenti. Padahal sebelumnya Uni Soviet sangat
tergantung dengan ekspor minyaknya sementara sejak
1980 minyak tidak mampu membiayai Perang Dingin.
3. Muncul krisis kredibilitas/kepercayaan terhadap sistem
komunisme.
4. Pada 19 Agustus 1991, Gennadi Yanayev (pemimpin kelompok
konserfatif US) melancarkan kudeta terhadap Gorbachev tetapi
upaya ini dapat digagalkan oleh Boris Yeltsin (pemimpin kelompok
Radikal) sehingga Gorbachev dapat diselamatkan dan nama
Yeltsin mulai melambung di pentas politik Uni Soviet. Yeltsin tidak
mampu membendung gelora semangat Perestroika dan Glasnost
terbukti dengan banyaknya negara bagian Uni Soviet yang
melepaskan diri dan menjadi negara merdeka sehingga Runtuhlah
Uni Soviet.
5. Uni Soviet mulai mengurangi kekuatan senjatanya di Eropa Timur
seperti pada 1989 Uni Soviet menarik tentaranya dari Afghanistan
6. Secara resmi Uni Soviet dibubarkan pada 8 Desember 1991 ditandai
dengan penurunan bendera Uni Soviet dan dikibarkan bendera
Rusia. Rusia dan negara-negara bekas Uni Soviet yang lain mulai
muncul sebagai negara yang merdeka. Runtuhnya kekuatan Uni
Soviet di Eropa Timur mengakhiri Perang Dingin
Dampak perang dingin
Berakhirnya Perang Dingin memberikan dampak luas bagi perubahan
dunia.
➢ Terjadinya perubahan di Eropa Timur, Rusia dan Jerman dalam
upaya mengakhiri kekuasaan komunis dan dominasi Uni Soviet di
daerah tersebut
➢ Muncul perubahan politik dan ekonomi dunia yang menimbulkan
terciptanya hubungan secara menyeluruh (global) maupun
kawasan (regional), yang terlihat dengan:
1. Kebangkitan Jepang. Setelah perekonomian Jepang lumpuh
akibat perang dunia II dan serangan sekutu terhadap kota
Jepang maka rakyat Jepang mulai bangkit untuk membangun
kembali ekonomi negara yang hancur tersebut. Dalam
perkembangannya Jepang mampu memanfaatkan segala
dukungan dan bantuan Amerika Serikat bahkan akhirnya
Jepang mampu mengambil alih fungsi-fungsi ekonomi global
yang disandang Amerika Serikat dan mampu memberikan
bantuan ekonomi bagi negara di kawasan Asia Pasifik. Hingga
akhirnya Jepang mampu mendominasi kedudukan di daerah
Asia-Pasifik sebagai pasar impor, penyedia bantuan luar negeri,
dan sumber investasi asing yang dipertahankan hingga
sekarang.
2. Berdirinya Group of Seven, (Perancis, Jerman Barat, Jepang, Inggris,
Amerika Serikat, Kanada dan Italia yang bergabung untuk
memecahkan masalah ekonomi dunia)
3. Berdirinya European Union (bentuk kerja sama ekonomi antara
negara Eropa Barat)
4. Berdirinya Gerakan Nonblok
5. Berdirinya ASEAN (stabilitas politik regional dan pembangunan
ekonomi masing-masing negara anggota)
6. Berdirinya APEC dan
7. Berdirinya OKI.
8. Muncul ketergantungan satu sama lain sehingga terjadi
transformasi kekuasaan silih berganti.
9. Terbentuklah tatanan dan nilai baru di dunia yang lebih damai,
aman dan sejahtera.
10. Berakhirnya Perang Dingin mampu mengakhiri semangat sistem
hubungan internasional bipolar (melibatkan 2 blok yaitu blok
barat dan timur) dan berubah menjadi sistem multipolar, yaitu
mengalihkan persaingan yang bernuansa militer ke persaingan
ekonomi di antara negara-negara di dunia dan mengubah isu-
isu fokus hubungan internasional dari high politics (isu yang
berhubungan dengan politik dan keamanan) menjadi isu-isu low
politics (seperti isu terorisme, hak asasi manusi, ekonomi,
lingkungan hidup, dsb) yang dianggap sama pentingnya
dengan isu high politics

11. Terbentuk hubungan kerjasama utara-selatan dan selatan-


selatan.
PERANG DINGIN
1947-1991

PERANG DINGIN
Pengertian : Perang dalam bentuk ketegangan sebagai
perwujudan dari konflik kepentingan, supremasi, ideologi antara
blok barat dengan blok timur.

BLOK BARAT BLOK TIMUR


Inggris, Perancis, Jerbar, Kanada, Ceko, Honga, Bulga, Alba, Kuba,
Australia, New Zeland, Jepang, ngola, RRC, Mongol, Vietnam, Uni
Amerika Serikat Sovyet
PENYEBAB :
1. Adanya perbedaan kepentingan antara negara adi kuasa
2. Berebut menjadi pemimpin dunia.

BENTUK PERSAINGAN / AKIBAT

POLITIK
Perebutan pengaruh dalam rangka mengembangkan faham

Barat – Amerika Serikat Timur – Uni Sovyet


DEMOKRASI - KAPITALIS SOSIALIS - KOMUNIS
BENTUK PERSAINGAN / AKIBAT

EKONOMI

BARAT – AMERIKA SERIKAT TIMUR – UNI SOVYET


Memberikan bantuan untuk Membantu negara-negara
negara berkembangan Komunis Eropa timur.
* Truman Doktrin : Turki – Yunani * Comecon
* Point Four Truman : Asia * Molotov Plan
* Marshal Plan : Ekonomi Eropa
BENTUK PERSAINGAN / AKIBAT

MELITER

Alliantie

BARAT – AS TIMUR – US

NATO, SEATO, METO, ANZUS, PAKTA WARSAWA,


COMINFORM, CINA - US

KEGIATAN SPIONASE
BENTUK PERSAINGAN / AKIBAT

RUANG ANGKASA

BARAT – AMERIKA TIMUR – UNI SOVYET


1. 1958 explorer I – II, 1. 1957. Sputnik I dan II
Discoverer, Vanguard. dengan awak anjing.
2. 1961 Alan B. Sherpard 2. Lunik mendarat di bulan
diruang angkasa selama
3. 1961 Vostok I + astronut
15 menit
Yuri Gagarin mengelilingi
3. Frenshif VII mengitari bumi dunia selama 108 menit
3 kali dengan astronut
4. Vostok II dengan Gherman
Jhon H.Glenn S Titov mengitari bumi
selama 25 jam
5. Membangun stasiun ruang
angkasa MIR ( perdamaian)
CHINA
PESAING BERAT AS-RUSIA
 700 PESAWAT
Upgrade penempur FB-7 dengan kemampuan serbu malam hari di laut
Pesawat tempur multi fungsi Su-30MKK
MELITER Pesawat tempur Su Mk2 dan F 11
Rudal Balistik 650-730 jarak pendek mobile CSS-6 dan CSS-7
 Rudal Balistik JL-2 yang diluncurkan dari kapal selam
 Helikopter M1-17/171 daya angkut medium, Helikopter serbu Z-10
 64 kapal perang utama, 55 kapal selam serbu.

2002 Meluncurkan sateli peneliti Haiyang ( HY )-1, HY-2, HY-3


2003 Kendaraan ruang angkasa berawak Shenzhou V, Ziyuan-1 sebagai satelit
pemantau cuaca. ( ZY-1 )
RUANG
2004 pelncuran sateli ZY-2 sbg alat komunikasi, navigasi , observasi.
ANGKASA
2005 Kendaraan ruang angkasa Shenzhou VI dengan Fei Junlong dan Nei
Haissheng sebagai peneliti ruang angkasa selama 5 hari
Mengembangkan teknologi senjata anti satelit.
DAMPAK PERANG DINGIN

1. Terhambatnya perkembangan ekonomi Eropa timur


2. Munculnya berbagai protes tentang penempatan pangkalan meliter
3. Ketegangan di berbagai negara dan terjadinya perang secara
sporatis
4. Kemajuan IPTEK termasuk penjelajahan ruang angkasa.

USAHA PEREDAAN

1. Penandatanganan perjanjian Non Proliferasi Noklir 1968 antara US-AS-Inggris = tidak


menjual dan tidak memberi informasi tentang senjata nuklir.
2. 1972 Perjajian Pembatasan Senjata strategis ( SALT I ) pembatasan persediaan senjata
nuklir ( Nixon – Brezhnev )
3. 1985 SALT II antara Ronald Reagen – M. Gorbhacev
4. Pembentukan kawasan bebas Nuklir Asia Tenggara ( NEANWFZ )
5. DK PBB mengeluarkan Resolusi 255. seruan negara nuklir untuk membantu negara
korban nuklir dan pembentukan Tentara Keamanan PBB
6. Terbentuknya kelompok negara-negara Non Blok ( GNB )
PERKEMBANGAN TEKNOLOGI PERSENJATAAN DAN RUANG
ANGKASA PADA MASA PERANG DINGIN

TEKNOLOGI PERSENJATAAN

JENIS PERSENJATAAN UNI SOVYET AMERIKA

1. Rudal Balistik yang berpangkalan di darat : 1398 1052

2. Rudal Balistik berpangkalan di Kapal selam : 989 584

3. Pesawat Pengebom berawak rudal : 150 376

4. Kekuatan Nuklir Medal : Rudal : 850 108

5. Kekuatan Nuklir Medan : Pesawat pengebom : 860 218

JENIS PERSENJATAAN PAKTA WARSAWA NAT O


1. TANK 45.000 17.000

2. SENJATA ALTERI 19.400 9.500

3. SENJATA ANTI PESAWAT UDARA 6.500 6.300

4. PELONTAR RUDAL DARAT KE UDARA 6.300 1.800

5. PELONTAR RUDAL DARAT KE DARAT 1.200 350


TEKNOLOGI RUANG ANGKASA

TIMUR – UNI SOVYET


BARAT – AMERIKA
1957. Sputnik I dan II dengan awak anjing.
1958 explorer I – II, Discoverer, Vanguard.
Lunik mendarat di bulan
1961 Alan B. Sherpard diruang angkasa
1961 Vostok I + astronut Yuri Gagarin
selama 15 menit
mengelilingi dunia selama 108 menit
Frenshif VII mengitari bumi 3 kali dengan
Vostok II dengan Gherman S Titov mengitari
astronut Jhon H.Glenn
bumi selama 25 jam
Membangun stasiun ruang angkasa MIR (
perdamaian)
Roket Long March-4B membawa sateli
ruang angkasa China ( 24 Oktober 2006

SALAH SATU ROKET


BALISTIK CHINA
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai