Anda di halaman 1dari 1

LAPORAN KETUA PANITIA

Assalamualaikum Wr.Wb dan selamat siang


Yang terhormat kepala
Serta rekan - rekan panitia dan rekan - rekan peserta LDK yang berbahagia
Pertama-tama marilah kita panjatkan puji dan syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena
atas berkat dan rahmat yang diberikan, sehingga kita dapat mengadakan kegiatan Latihan Dasar
Kepemimpinan pada hari ini. Dengan tema : “ Menumbuh Kembangkan Jiwa Kepemimpinan
Siswa Demi Terwujudnya Generasi Muda yang Inovatif dan Berwawasan Luas ”
Melalui kegiatan latihan dasar kepemimpinan ini, diharapkan dapat menjadi inspirasi positif bagi
seluruh siswa/siswi
Adapun kegiatan ini telah dilaksanakan pada:
Hari Jumat - Minggu
Tanggal : 23 - 25 September 2022
Pukul : 14.30 –selesai
Tempat :
Materi dalam LDK :
1. Kepemimpinan
2. PBB
3. METODE PERSIDANGAN
4. PROBLEM SOLVING
5. PUBLICK SPEAKING
putri terbaik:
Nayla aqidah
putra terbaik:
Andi danu
peserta terfavorit:
Muhammad gerhan
kelompok terbaik:
1. Kelompok 2
2. Kelompok 4
3. Kelompok 9
Jumlah peserta kurang lebih 100 peserta LDK
Keseluruhan peserta adalah perwakilan kelas dan organisasi Kelas 10 dan 11
Segala biaya yang timbul dari kegiatan ini bersumber sepenuhnya dari dana BOS
Sebelum kami akhiri, kami atas nama panitia dan seluruh pengurus memohon maaf yang
sebesar-besarnya jika sebelum dan selama pelaksanaan acara pelaksanaan ini tidak berkenan
dihati bapak kepala sekolah, bapak ibu guru dan rekan-rekan sekalian.
Demikian laporan ini, kurang dan lebihnya mohon dimaafkan
Saya atas nama selaku Ketua Panitia, mengucapkan terimakasih atas kehadiran kita semua pada
hari ini. Saya akhiri dengan ucapan
Assalamualaikum Wr.Wb dan selamat Siang

Anda mungkin juga menyukai