Anda di halaman 1dari 3

(LPSE) Undangan Pembuktian Kualifikasi

SISTEM PENGADAAN SECARA ELEKTRONIK

Kepada Yth.
PT. Adiya Widyajasa
di
Tempat

Kami mengundang Anda untuk menghadiri Pembuktian Kualifikasi terhadap Tender:

Kode Tender 81099064

PW-MYC 04 Pengawasan Teknik


Nama Tender Preservasi Jalan Kandangan – Lumpangi
– Bts. Kab. Tanah Bumbu – Mentewe

dengan informasi terkait Klarifikasi sebagai berikut:

27 September 2022 09:00 s.d. 27


Waktu
September 2022 11:30

Silakan mengkonfirmasi kehadiran terlebih


dahulu melalui email : fahmi.h@pu.go.id,
serta menyertakan juga dokumen identitas
diri personil yang akan hadir (scan KTP,
surat kuasa, formulir pajak 1721, no HP
Tempat
yg bisa dihubungi) Kegagalan peserta
memenuhi jadwal pembuktian akan
dianggap pengunduran diri peserta. nb :
Waktu yang tercantum adalah Waktu
Indonesia Barat.

Mekanisme proses undangan Online

https://us02web.zoom.us
/j/2222322021?pwd=MFVXd3VsZXNMN1NCNHhVejVHR1
Atau Meeting ID: 222 232 2021 Passcode:
Link undangan
BP2JK nb : Untuk peserta yang ber-KSO,
masing-masing anggota KSO wajib
Total Pengunjung: 17.347.576
mengikuti pembuktian kualifikasi.
21 September 2022 16:00 WIB
Dokumen yang diperlihatkan pada saat
zoom meeting:
© 2006-2022 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Dokumen ASLI dari : 1.
(LKPP)
Yang harus dibawa
Akte Pendirian Perusahaan; 2. Akte
SPSE v4.4u20220808 Perubahan Terakhir; 3. Identitas Pemilik
dan Pengurus Badan Usaha; 4. IUJK atau
NIB yang sudah berlaku efektif ; 5. SBU
Sesuai yang disyaratkan; 6. NPWP; 7.
Bukti valid KSWP; 8. Data Pengalaman
Perusahaan (Kontrak asli + Addendum
asli (jika ada) +Berita Acara Serah
Terima/referensi dari pemberi kerja/bukti
pembayaran terakhir/bukti potong pajak
pembayaran terakhir); 9. Pengalaman
pekerjaan yg diselesaikan dengan cara
ber KSO, wajib membawa surat perjanjian
KSO untuk melihat sharing kemitraan; 10.
Data lainnya sesuai dengan Isian
Kualifikasi. Catatan : untuk kelancaran
proses seleksi, harap dipersiapkan berkas
pengalaman selengkap-lengkapnya
khususnya pengalaman nilai kontrak
tertinggi beserta minimal 10 pengalaman
sejenis yang berlokasi di kalsel (jika ada).
Dokumen yang harus dikirimkan via kurir :
1. Dokumen kualifikasi asli beserta salinan
dokumen yang sudah dilegalisir oleh
pejabat yang berwenang (2 rangkap) 2.
Copy KTP yang berhadir 3. Surat Kuasa
(Jika yang berhadir adalah Tenaga Ahli
Tetap).

Wakil peserta yang hadir pada saat


pembuktian kualifikasi adalah: 1. Direksi
yang namanya ada dalam akta
pendirian/perubahan atau pihak yang sah
menurut akta pendirian/perubahan; 2.
Penerima kuasa dari direksi yang nama
penerima kuasanya tercantum dalam akta
pendirian/perubahan; 3. Pihak lain yang
bukan direksi dapat menghadiri
pembuktian kualifikasi selama berstatus
sebagai tenaga kerja tetap (yang
dibuktikan dengan bukti lapor/potong
Yang harus hadir pajak PPh Pasal 21 Form 1721 atau Form
1721-A1) dan memperoleh kuasa dari
Direksi yang namanya ada dalam akta
pendirian/perubahan atau pihak yang sah
menurut akta pendirian/perusahaan; 4.
kepala cabang perusahaan yang diangkat
oleh kantor pusat yang dibuktikan dengan
Total Pengunjung: 17.347.576 dokumen otentik; atau 5. pejabat yang
menurut Perjanjian Kerja Sama Operasi
21 September 2022 16:00 WIB
(KSO) berhak mewakili KSO 6. Jika
Peserta yang
© 2006-2022 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah berhadir lebih dari 1 orang
(LKPP)
dari tempat yang berbeda (Tenaga Ahli
SPSE v4.4u20220808 Tetap) masing-masing harus memiliki
surat kuasa.

Demikian penjelasan kami, atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terima kasih.

Hormat Kami,
Pokja Pemilihan B.33 BP2JK Wilayah Kalimantan Selatan TA.2022

Email ini dihasilkan secara otomatis, mohon untuk tidak membalas email ini.

View as a Web Page

Sistem Pengadaan Secara Elektronik

Total Pengunjung: 17.347.576

21 September 2022 16:00 WIB

© 2006-2022 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP)

SPSE v4.4u20220808

Anda mungkin juga menyukai