Anda di halaman 1dari 6
ANALISIS CURAH HUJAN SAAT TERJADI BANJIR DI KAB. SINJAI, SULAWESI SELATAN TANGGAL 14 MEI 2018 1, PENDAHULUAN Banjir merendam beberapa kecamatan di Kab. Sinjai Senin 14 Mei 2018 pkl 22.55 wita, banjir terjadi di perbatasan Desa Panaikang dan Tongke-Tongke Kee. Sinjai Timur, Desa Sukamaju dan Desa Songing Kee, Tellu limpoe, Desa Puncak dan Garaccing Kee. Sinjai Selatan. Hujan turun dengan intensitas tinggi sejak Jum’at 11 Mei 2018 dan menyebabkan meluapnya Sungai Saleo dan Sungai Gova (Koran Fajar). Banjir menyebabkan ratusan hektar sawah terendam yang baru saja ditanami padi dan merendam ratusan pemukiman warga. Hingga berita ini terakhir dilaporkan tidak ada korban jiwa akibat banjir (htp:/makassar.terkini.id). Selain merendam pemukiman warga, banjir turut_ menyebabkan kemacetan di jalan poros yang menghubungkan ibu kota antar kecamatan. Secara geografis Kab Sinjai terletak pada koordinat 20°19°50” sampai dengan 50°36"47” LS dan 119°48°30” sampai 120°10°O"BT dengan betas adminitratif sebagai berikut, Sebelah Utara berbatasan dengan Kab, Bone, sebelah Selatan Kab, Bulukumba, sebelah Timur berbatasan Teluk Bone dan sebelah Barat berbatasan Gowa (Sumber : sinjaikab.go.id). Kabupaten Sinjei memiliki sembilan kecamatan yakni; Sinjai Utara, Sinjai Timur, Sinjai Tengah, Sinjai Barat, Sinjai Selatan, Sinjai Borong, Bulupoddo, Tellulimpoe dan Pulau Sembilan. a. = mee AN eee FRA Groeten I 0 254 sis ‘Gambar 1, Lokasi Kejadian banjir Kab, Sinjal tanggal 14 Mei 2018 dan Lokasi Penakar Hajan ANALISIS DAN PEMBAHASAN Analisis curah hujan saat terjadi banjir di wilayah Kab. Sinjai berdasarkan analisa dinamika atmosfer dan sebaran data-data curah hujan di lokasi banjir dan daerah sekitamya sebagai berikut: A. Analisis Dinamika Atmosfer A.1 Pola Angin 850 mb dan subu permukaan laut (SST) ee ea Gambar 2. Analisis Pola Angin Global 30 mb dan SST Tanggal 11 — 14 Mei 2018 Analisis pola angin 850 mb di wilayah Kab. Sinjai dan sekitamya tanggal 11 - 14 Mei 2018 di dominasi angin timuran Kondisi anomali suhu permukaan laut di sebelah selatan Sulawesi dan sekitar Selat Makassar umumnya berada pada kondisi anomali negetif berkisar antara 0°C s/d -0.9°C. Hal ini menunjukkan bahwa peluang pembentukkan suplai uap air dari lautan lokal di wilayah tersebut lebih kecil dibandingkan normalnya A.2 Data Satelit Himawari tanggal 14 Mei 2018 GGambar 3. Data Satelit Himawari 14 Mei 2018 02.40 UTC-06,30 UTC Dari pengamatan satelit pada tanggal 14 Mei 2018 jam 02.40 UTC-06.30 UTC, tutupan awan Cu sangat tebal di wilayah Kab. Sinjai dan sekitarnya sehingga memperbesar peluang hujan dengan intensitas sangat tinggi beberapa jam sebelum kejadian banjir. Pola iklim Kab. Sinjai berdasarkan tipe iklim Boerema termasuk pada kategori pola hujan Lokal dengan normal masuk musim Hujan umumnya terjadi pada bulan Mei, Juni, dan Juli, Dimana pola iklimnya berkebalikan dengan pola monsun. Gambar 4. Tipe Ii Boerema Kab, Sinjat A. Intensitas Curah Hujan Observasi di wilayah Banjir Curah Hujan Observasi Ki Kerjasama Di Sekitar Wilayahi inj, Sulawesi Selatan ‘Tanggal 11-16 Mei 2018 a 7 tw 7 w s2jesiooie 2/es/anus ssysfaone as/es/2o1e e/a (GarbarS. Grafik Cuah Huan Observasi Pos Hujan Kejasama, Kab Sinji Tanggal 11 ~ 16 Mei 2018 fe = ra [etl so 3 7 a 2 Pai ut 2 165 — z Ey ie ‘Gambar 6, Tabel Curh Hojan Observas Pos Hujan Kerjsums, Kab. Sinji Tanggal 11 16 Mei 2018 Ket: Prhitungan cur hujan mengika TTP FKLIMTI (jumlah cura jan data pda hr berkutaya) Berdasarkan data curh hujan observasi pada tanggal 11 s.d. 16 Mei 2018 (Gbr. 5 dan 6), terjadi hujan yang merata di seluruh wilayah Kab. Sinjai terutama pos-pos hujan di wilayah terdekat terkena dampak banjir. Hujan dengan intesitas tinggi dimulai dari tanggal 11 Mei di pos hujan Tellulimpoe sebesar 84 mm/hari (Kategori hujan lebat). Pada hari berikutnya tanggal 12 dan 13 Mei curah hujan turun merata dengan kategori sedang kecuali pos hujan Tellulimpoe dengan kategori Lebat (90 mmv/hari). Curah hujan di titik pos - pos hujan Kab. Sinjai pada hari kejadian banjir (tanggal 14 Mei) meningkat signifikan dengan kategori Hujan Sedang (20 - 50 mmvhari) hingga Sangat Lebat (100 mnvhari) yang terjadi di pos hujan Lappadata sebesar 137 mmv/hari dan pos hujan Pasir Putih sebesar 165 mm/hari. Hal tersebut mengindikasikan kejadian banjir yang terjadi merupakan akibat dari hujan lebat ataupun akumulasi curah hujan di sekitar lokasi banjir sehingga dapat menimbulkan ‘genangan air. Pada tanggal 15 Mei curah hujan masih turun dengan intensitas tinggi terutama di pos hhujan Panaikang sebesar 102 mm/hari , Pasir Putih sebesar 90 mm/hari dan Aska sebesar 77 mm/hari Intensitas hujan mulai turun di hari berikutnya tanggal 16 Mei 2018 di pos-pos hujan terdekat kejadian banjir 35 KESIMPULAN Banjir tanggal 14 Mei 2018 di Kec. Sinjai Timur, Sinjai Selatan dan Tellulimpoe dimungkinkan terjadi akibat akumulasi hujan terutama beberapa hari menjelang kejadian banjir. Kondisi dinamika atmosfer dan laut menjelang kejadian banjir adalah ‘* Analisis pola angin 850 mb di wilayah Kab. Sinjai dan sekitamya tanggal 11 - 14 Mei 2018 di dominasi angin timuran. ‘* Kondisi anomali suhu permukaan laut di sebelah selatan Sulawesi dan sekitar Selat Makassar umumnya berada pada kondisi anomali negatif berkisar antara O°C s/d -0.9°C. Hal ini menunjukkan bahwa peluang pembentukkan suplai uap air dari lautan lokal di wilayah tersebut lebih kecil dibandingkan normalnya. Berdasarkan data satelit Himawari beberapa hari menjelang kejadian banjir 14 Mei 2018 pukul 02.40 UTC - 0630 UTC tutupan awan Cu sangat tebal di wilayah Kab. Sinjai dan sekitamya sehingga memperbesar peluang hujan dengan intensitas sangat tinggi beberapa jam sebelum kejadian banjir. Pola iklim Kab. Sinjai berdasarkan tipe iklim Boerema termasuk pada kategori pola hujan Lokel dengan normal puncak musim Hujan umumnya terjadi pada bulan Mei, Juni dan Juli Berdasarkan data curah hujan observasi, hujan turun merata dengan intensitas tinggi dan kontinu beberapa hari menjelang kejadian banjir 14 Mei 2018, ‘Matos, Mei 2018 MENGETAHUI KEPALA SEKSI “lc DAN INFORMASI C&y (ie ENDANG ABD ‘ ST ANIETA CAROLINA,SP NIP. 19770808 199803 1 002 NIP. 19840223 2008012007 PEMBERI INFORMASI Lampiran foto kejadian banjir 14 Mei 2018 di Kab. Sinjai dari media massa; Ru Sinjat th dan we a — Dua Sungai Meluap Picu Banjir Bandang ‘Selainbangijugatanablongsor ‘Kawasanterdampakher putiKecamatan’ ‘Tengah, Sinja Barat, Sin SinjalBorong dan Tella Limpoe mbaca Dua ‘Gbr2, Banjrwerendam pemukimen warga di Kee. Sina Selatan, Kab. ini (Koran Fajar)

Anda mungkin juga menyukai