Anda di halaman 1dari 3
Menimbang Mengingat BUPATI KOLAKA Jalan Pemuda No. 118 @ 0405-21335 Kolaka 93517 KEPUTUSAN BUPATI KOLAKA NOMOR : 33,67 TAHUN 2008 TENTANG PEMBERIAN KUASA PERTAMBANGAN PENYELIDIKAN UMUM 1 BUPATI KOLAKA, a. bahwa berdasarkan Surat Permohonan PT. Akar Mas Internasional Nomor 005/AMI/V/2008 tanggal 02 Mei 2008, perihal Permohonan Kuasa Pertambangan Penyelidikan Umum; b. bahwa berdasarkan Berita Acara Peninjauan Lapangan yang dilakukan oleh Tim Teknis Pertimbangan Pemberian Izin Kuasa Pertambangan Penyelidikan Umum Kabupaten Kolaka, ¢. bahwa berdasarkan permohonan yang bersangkutan telah memenuhi syarat- syarat sebagaimana ditentukan dalam Peraturan Perundang-undangan yang berlaku; 4. bahwa untuk memenuhi maksud pada huruf (a), (b) dan (c) perlu ditetapkan Kuasa Pertambangan Penyelidikan Umum dengan Keputusan Bupati Kolaka. Undang-undang Nomor : 29 tahun 1959 tentang Pembentukan Dacrah-dacrah Tk.II di Sulawesi; Undang-undang Nomor = 11 Tahun 1967 tentang Ketentuan-Ketentuan Pokok Pertambangan; Undang-undang Nomor : 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah; Undang-undang Nomor : 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Daerah; Peraturan Pemerintah Nomor : 75 tahun 2001 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Pemerintah No, 32 Tahun 1969 tentang Pelaksanaan Undang-Undang Nomor : 11 Tahun 1967 tentang Ketentuan-Ketentuan Pokok Pertambangan; Peraturan Daerah Kabupaten Kolaka Nomor © 4 Tahun 2000 tentang Kewenangan Daerah Kabupaten Kolaka; Peraturan Daerah Kabupaten Kolaka Nomor : | Tahun 2002 tentang Pertambangan Umum : Peraturan Daerah Nomor : 37 Tahun 2007 tentang Pembentukan Organisasi dan Tata Kerja Dinas Daerah Kabupaten Kolaka; Keputusan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Nomor 1453. K/29/MEM/2000 tentang Tehnis Penyelenggaraan Tugas Pemerintah di Bidang Pertambangan Umum; LAMPIRAN II: KEPUTUSAN BUPATI KOLAKA NOMOR ‘Tahun 2008 TANGGAL 2008 KEWAJIBAN-KEWAJIBAN PEMEGANG KUASA PERTAMBANGAN PENYELIDIKAN UMUM 1. Scbelum melakukan kegiatan, Pemegang Kuasa Pertambangan harus terlebih dahulu ‘memberitahukan kepada Bupati Cq. Kepala Dinas Pertambangan dan Energi Kabupaten Kolaka. 2. Pemegang Kuasa Pertambangan ini wajib membayar Turan Tetap menurut ketentuan yang berlaku dan harus di lunasi_ sebelum Kuasa Pertambangan ini berakhir. 3. Pemegang Kuasa Pertambangan wajib menyampaikan rencana Kerja dan rencana biaya Penyelidikan Umum kepada Bupati Cq. Kepala Dinas Pertambangan dan Energi Kabupaten Kolaka paling lambat 30 (tiga puluh) hari sejak tanggal di tetapkan keputusan ini 4, Pemegang Kuasa Pertambangan wajib membuat laporan kegiatan secara berkala triwulan / 3 (tiga) bulan sekali kepada Bupati Kolaka Cq, Kepala Dinas Pertambangan dan Energi Kabupaten Kolaka 5. Pemegang Kuasa Pertambangan wajib mentaati peraturan Perundang-undangan tentang Keselamatan dan Keschatan Kerja (K-3) serta Lingkungan di Bidang Pertambangn Umum, 6. Pemegang Kuasa Pertambangan yang bermaksud mengadakan kerjasama dengan pihak lain / asing, dalam rangka perjanjian karya terlebih dahulu. harus memperoleh izin tertulis dari Bupati Cq. Kepala Dinas Pertambangan dan Energi Kabupaten Kolaka 7. Pemegang Kuasa Pertambangan wajib memberikan Fasilitas jalan dan Fasilitas lainnya kepada Pemegang Kuasa Pertambangan lainnya apabila di perlukan 8. a. Permohonan Perpanjangan Kuasa Pertambangan Penyelidikan Umum dapat diajukan sebelum berakhimya masa izin ini dengan di sertai bukti-bukti kewajiban yang telah di penuhi b. Dalam jangka waktu 6 ( bulan) sejak Keputusan ini berakhir, Pemegang Kuasa Pertambangan harus mengangkat keluar sesuatu yang menjadi miliknya kecuali benda-benda / bangunan- bangunan yang di pergunakan untuk kepentingan wmum, MEMUTUSKAN Menetapkan KESATU —:_ Memberikan Kuasa Pertambangan Penyelidikan Umum (KP. PU) untuk jangka waktu I (satu) Tahun kepada : Perusahaan: PT, AKAR MAS INTERNASIONAL Alamat JI. Alam Mekongga No. 5 Kolaka Telp: (62-0405) 22344 ‘Atas suatu Wilayah yang terletak di Kecamatan : Pomalaa Kabupaten: Kolaka Propinsi Seluas Dengan penjelasan batas dan Peta Wilayah Kuasa Pertambangan sebagaimana tercantum dalam lampiran I ini, untuk mengadakan Penyelidikan Umum bahan galian “Nikel” dengan memenuhi kewajiban-kewajiban tersebut dalam lampiran II Keputusan ini serta Peraturan Perundang-undangan yang berlaku. KEDUA Kuasa Pertambangan Penyelidikan Umum ini dapat dibatalkan setiap saat tanpa pemberitahuan terlebih dahulu apabila pemegang Kuasa Pertambangan tidak memenuhi kewajiban yang tercantum dalam ketentuan Peraturan Perundang- Undangan yang berlaku, KETIGA = _Keputusan Bupati kolaka ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan dengan ketentuan apabila terdapat kekeliruan di dalamnya akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya T 1. Menteri Energi Sumber daya Mineral Rl di Jakarta 2. Menteri Dalam Negeri dan Otonomi Daerah Rl di Jakarta; 3. Menteri Kehutanan RI di Jakarta; 4 Dirjen Mineral, Batubara dan Panas Bumi di Jakarta 5. Gubermur Sulawesi Tenggara di Kendari 6 Ketua DPRD Prov. Sulawesi Tenggara di Kendari 7. Kadis Pertambangan dan Energi Prop. Sulira di Kendari 8. Kadis Kehutanan Prov. Sultra di Kendari 9 Ketua DPRD Kabupaten Kolaka di Kolaka 10. Kadis Pertambangan dan Energi Kab. Kolaka di Kolaka : 11. Kadis Lingkungan Hidup Kab. Kolaka di Kolaka 12. Kadis Kehutanan Kab. Kolaka di Kolaka : 13. Camat Pomalaa diPomalaa: 14, Arsip.:

Anda mungkin juga menyukai