Anda di halaman 1dari 13

MAKALAH

BILANGAN PECAHAN DAN OPERASINYA

DOSEN PENGAMPU : DJUWITA HIDAYATI M,PD

DISUSUN OLEH

KELOMPOK 9

MIFTAHUR RAHMAH (200106093)

LUSTY ANNISA (200106080)

AISHA UMUL RAUHUN (200106090)

JURUSAN PGMI

FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI (UIN) MATARAM

2020/2021

1
KATA PENGANTAR

Assalaamu‘alaikum warahmatullaahi wabarakaatuh

Alhamdulillaahi Rabbil Alamiin, puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT, yang
senantiasa mencurahkan dan melimpahkan kasih sayang-Nya kepada hamba-Nya. Atas
perkenaan-Nya jualah sehingga penulis dapat menyelesaikan makalah ini. Shalawat dan salam
“Allahumma Sholli Ala Muhammad Waala Ali Muhammad” kepada junjungan Nabi besar
Muhammad SAW, sebagai suri tauladan terbaik sepanjang zaman, yang dengannya manusia
mampu berhijrah dari satu masa yang tidak mengenal peradaban menuju kepada satu masa yang
berperadaban.

Makalah dengan judul “BILANGAN PECAHAN DAN OPERASI BILANGAN


PECAHAN” penulis hadirkan sebagai salah satu tugas MATA KULIAH MATEMATIKA
DIKDAS 1 di Jurusan PGMI, Fakultas Tarbiyah dan Keguruan, Universitas Islam Negeri (UIN)
Mataram.

Akhir kata, semoga Allah SWT selalu melimpahkan rahmat dan karunia-Nya untuk kita
semua. Penulis menyadari bahwa masih terdapat banyak kekurangan dalam penulisan makalah
ini. Oleh karena itu, saran dan kritik yang membangun sangat diharapkan penulis guna
menyempurnakan makalah ini. Besar harapan bagi penulis bahwa makalah ini dapat berguna dan
bermanfaat bagi berbagai pihak.

Wassalamu‘alaikum warahmatullaahi wabarakaatuh

Bima, 25 Februari 2021

KELOMPOK 9

2
DAFTAR ISI

SAMPUL................................................................................................................1

KATA PENGANTAR..............................................................................................2

DAFTAR ISI...........................................................................................................3

BAB I PENDAHULUAN.........................................................................................4

A. LATAR BELAKANG........................................................................................4

B. RUMUSAN MASALAH....................................................................................4

C. TUJUAN .........................................................................................................5

BAB II PEMBAHASAN .........................................................................................6

A. PENGERTIAN BILANGAN PECAHAN...........................................................6

B. JENIS-JENIS PECAHAN................................................................................6

C. OPERASI HITUNG PADA BILANGAN PECAHAN.........................................7

BAB III PENUTUP................................................................................................11

A. KESIMPULAN................................................................................................11

B. SARAN...........................................................................................................11

DAFTAR PUSTAKA..............................................................................................12

3
BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG

Pelajaran matematika meruapakan pelajaran dasar yang paling penting yang

harus dipelajari terutama untuk jenjang SD/MI. Dan salah satu pelajaran matematka

yang harus dipelajari adalah mengenai bilangan pecahan dan operasinya. Pecahan

merupakan salah satu kajian inti dari matematika yang dipelajari peserta didik di SD/MI.

Pembahasan materinya menitkberatkan pada pengerjaan (operasi) hitung dasar yaitu

penjumlahan, pengurangan, perkalian, dan pembagian, baik untuk pecahan biasa

maupun pengurangan.

Pada pembelajaran matematika diSekolah Dasar, konsep pecahan dan operasi

meruapakan konsep yang penting untuk dikuasai oleh siswa. Namun, para murid saat

ini kurang mampu dalam memahami pelajaran bilangan pecahan karena metode yang

diterapkan guru bersifat monoton sehingga murid cepat lupa pada materi yang

disampaikan. Oleh karena itu pada kesempatan ini saya akan menjelaskan mengenai

bilangan pecahan dan operasinya dengan menggunakan metode yang mudah

dimengerti sehingga mata pelajaran ini bisa dipahami betul baik oleh murid maupun

para guru sehingga lebih mengembangkan metode dalam mengajar.

B. RUMUSAN MASALAH

a. Apa pengertian dari bilangan pecahan?

b. Apa saja jenis-jenis bilangan pecahan

4
c. Bagaimana cara mengoperasikan bialngan pecahan

C. TUJUAN

a. Memberikan pengertian mengenai bilangan pecahan

b. Menjelaskan jenis jenis bilangan pecahan

c. Serta menjelaskan operasi bilangan pecahan dengan metode yang simpel dan

mudah dimengerti.

5
BAB II

PEMBAHASAN

A. PENGERTIAN BILANGAN PECAHAN

Bilangan pecahan merupakan bilangan yang terdiri atas dua angka, yakni angka

sebagai pembilang dan angka sebagai pembagi atau penyebut. Bilangan pecahan

a
mempunyai bentuk dengan b≠0, dimana a disebut pembilang dan b disebut
b

penyebut.

B. JENIS-JENIS BILANGAN PECAHAN

1. Pecahan Biasa

Pecahan biasa adalah bilangan pecahan yang terdiri dari pembilang dan

a
penyebut. Jenis bilangan ini biasanya dituliskan . Dimana a adalah pembilang
b

dan b adalah penyebut.

1 1 1
Contoh pecahan biasa: , ,
2 3 5

2. Pecahan Campuran

Pecahan campuran adalah bilangan pecahan yang terdiri dari bilangan

b
bulat, pembilang, dan penyebut. Pecahan campuran biasanya dituliskan a .
c

1 7 1
Contoh bilangan pecahan campuran :1 ,3 ,5
2 8 7

3. Pecahan murni dan pecahan tidak murni.

6
Selain pecahan biasa dan pecahan campuran, ada juga pecahan murni

dan pecahan tidak murni. Dikatakan pecahan murni apabila nilai pembilangnya

lebih kecil dari pada penyebutnya, sedangkan dikatakan pecahan tidak murni

apabila nilai pembilangnya lebih besar dari pada penyebutnya.

1 1 1
Contoh pecahan murni : , , ,
2 7 8

5 3 4
Contoh pecahan tidak murni : , ,
3 2 3

C. OPERASI PADA BILANGAN PECAHAN

Seperti halnya pada bilangan bulat, pada pecahan juga dapat dilakukan operasi

perhitungan seperti penjumlahan, pengurangan, perkalian dan pembagian. Untuk lebih

jelasnya berikut akan dijelaskan bagaimana cara melakukan operasi pada bilangan

pecahan.

1. Penjumlahan bilangan pecahan

a. Penjumlahan pecahan biasa

Langkah-langkah :

 Pastikan penyebutnya sama

 Jumlahkan angka pembilangnya

 Sederhanakan bila diminta jawaban yang paling sederhana

1) 2/5 + 1/5 = 3/5

2) 2/4 + 1/3 = 6/12 + 4/12 = 10/12 = 5/6

3
3) 4/5 + 2/4 = 16/20 + 10/20 = 26/20 =13/10 = 1
10

b. Penjumlahan pecahan campuran

7
Ada dua cara :

 Mengubah pecahan campuran menjadi pecahan biasa

 Pengelompokan

2 1
1) 2 +2
5 3

12 7
= +
5 3

71
=
15

11
=4
15

2 1
2) 2 +2
5 3

2 1
=2 + 2 + ( + )
5 3

6+5
=4+
15

11
=4
15

2. Pengurangan bilangan pecahan

a. Pengurangan bilangan pecahan biasa

Langkah-langkah

 Samakan penyebutnya

 Kurangi pembilangnya

 Sederhanakan bila diminta untuk disederhanakan

1 1 5 3 2
1) −¿ = −¿ =
3 5 15 15 15

8
7 3 7 6 1
2) - = − =
8 4 8 8 8

b. Pengurangan bilangan pecahan campuran

Ada dua cara :

 Mengubah pecahan campuran menjadi pecahan biasa

 Pengelompokan

4 1 34 7 102 35 67 7
1) 6 -2 = − = − = =4
5 3 5 3 15 15 15 15

4 1 4 1
2) 6 −2 = (6-2) + ( − ¿
5 3 5 3

12−5
=4+( )
15

7
=4
15

3. Perkalian bilangan pecahan

a. Perkalian pecahan biasa

Langkah-langkah

 Kalikan pembilang dengan pembilang, penyebut dengan penyebut

 Mencari FPB dri hasil perkalian kalau tidak ada FBPnya itulah nilai

akhir (paling sederhana)

 Bagikan pembilang dengan penyebut dari hasil pencarian FPB

5 3 15 :3 5
1) x = =
6 4 24 :3 8

7 5 35
2) x = (tidak ada FPBnya)
9 6 54

9
b. Perkalian pecahan campuran

Langkah-langkah

 Ubah pecahan campuran menjadi pecahan biasa

 Kalikan pembilang dengan pembilang penyebut dengan penyebut

 Ubah pecahan biasa ke pecahan campuran

 Sederhanakan apabila diminta disederhanakan

2 1 17 31 527 2
1) 5 x 6 = x = = 35
3 5 3 5 15 15

3 1 52 7 364
2) 7 x3 = x = = 26
7 2 7 2 14

4. Pembagian bilangan pecahan

a. Pembagian pecahan biasa

Langkah-langkah

 Ubah pembagian menjadi perkalian

 Pecahan kedua setelah pembagian di balik yang dari pembilang

menjadi penyebut penyebut menjadi pembilang

 Sederhanakan apabila diminta disederhanakan

1 2 1 5 5
1) : = x =
3 5 3 2 6

2 3 2 6 12 4
2) : = x = =
7 6 7 3 21 7

b. Pembagian pecahan campuran

Langkah-langkah

 Ubah pecahan campuran menjadi pecahan biasa

 Ubah pembagian menjaddi perkalian

10
 Balik pecahan sesudah pembagian dari pembilang ke penyebut

penyebut ke pembilang

1 1 21 9 21 4 84 39 13
1) 4 :2 = : = x = =1 =1
5 4 5 4 5 9 45 45 15

BAB III

PENUTUP

A. KESIMPULAN

Pecahan merupakan pembagian dua angka yang terdiri dari pembilang dan

penyebut. Bilangan pecahan terbagi kedalam beberapa jenis yaitu pecahan biasa,

pecahan campuran, dan pecahan murni dan tidak murni. Dan bilangan pecahan dapat

dioperasikan kedalam penjumlahan, pengurangan, perkalian dan pembagian. Yang

tentunya memiliki langkah-langkah atau cara yang berbeda-beda.

B. SARAN

11
Saran dari kami apabila ada ditemukannya kesalahan pada penyusunan

makalah ini, kami harap pembaca dapat memberikan kritikan dan saran yang

membangun agar kedepannya kami menjadi lebih baik lagi.

DAFTAR PUSTAKA

Https://www.seputarpengetahuan.co.id/2020/03/bilangan-pecahan.html

https://www.plengdut.com/2013/03/operasi-pada-pecahan.html?m=1

https://rumusrumus.com/rumus-penjumlahan-pecahan/

12
13

Anda mungkin juga menyukai