Anda di halaman 1dari 2

Mata Pelajaran : KImia

Kelas/ Semeste / T.P : XI / Ganjil / 2022-2023


Materi Pokok : KD 3.5 Jenis-Jenis Dan
RPP KIMIA Penentuan Entalpi Reaksi
Alokasi Waktu : 4 x 45 Menit/ 2 x Pertemuan

TUJUAN PEMBELAJARAN :
Melalui model pembelajaran Guided inquiry (inkuiri terbimbing) dengan menggali informasi dari berbagai sumber
belajar, penyelidikan sederhana dan mengolah informasi, diharapkan siswa terlibat aktif selama proses belajar
mengajar berlangsung, memiliki sikap ingin tahu, teliti dalam melakukan pengamatan dan bertanggungjawab
dalam menyampaikan pendapat, menjawab pertanyaan, memberi saran dan kritik diharapkan peserta didik dapat
Menjelaskan jenis entalpi reaksi, hukum Hess dan konsep energi ikatan dan Membandingkan perubahan entalpi
beberapa reaksi berdasarkan data hasil percobaan dengan mengembangkan nilai karakter berpikir kritis , kreatif
(kemandirian), kerjasama (gotongroyong) dan kejujuran (integritas) .
PERTEMUAN 1 (2 x 45 menit)
LANGKAH LANGKAH PEMBELAJARAN PENDEKATAN SCIENTIFIC
Pendahuluan (10 Menit)  Melakukan pembukaan dengan salam dan doa (Budaya Sekolah Religius)
 Persiapan  Mengingatkan materi sebelumnya, menerima informasi materi yang akan dibahas
 Appersepsi  Manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan sehari-hari
 Motivasi  Membagi peserta didik dalam kelompok yang beranggotakan 4-5 orang/kelompok
 Menjelaskan tujuan pembelajaran yang harus dicapai
Kegiatan Inti (70 Menit)  Mengamati
Sintak Sintak Peserta didik mendengar dan mengamati materi pengantar mengenai Hukum Hess
Pembelajaran (Cirtical thinking, literasi)
 Menanya
peserta didik berdiskusi, bertanya materi mengenai Hukum Hess dan menjawab
pertanyaan di buku paket(Cirtical thinking, kolaborasi, komunikasi, literasi,
HOTs)
 Mengumpulkan informasi :
peserta didik bersama kelompok mencari materi yang akan di pratikumkan dari
berbagai literatur,Peserta didik menuliskan hasil kegiatan dan brainstorming di
kelompoknya pada papan tulis.
Peserta didik boleh membuka buku, atau memanfaatkan website untuk menggali
informasi yang sesuai dengan tema pratikumnya yang didapatkan dari berbagai
literatur (Cirtical thinking, kolaborasi, komunikasi, literasi, kreatif, HOTs)
 Mengasosiasi :
peserta didik berdiskusi menghubungkan konsep-konsep yang telah ditemukan
dengan tema pratikumnya dan brainstorming, kemudian melakukan diskusi pada
kelompok masing-masing dan menuliskan hasil diskusinya pada buku siswa (Critical
thinking, kolaborasi, komunikasi, literasi, kreatif, HOTs)
 Mengkomunikasi :
peserta didik mengkonfirmasi dan menyepakati hasil kerja,kemudian peserta didik
memperbaiki hasilnya dalam LKPD. menyampaikan hasil diskusi kelompoknya untuk
ditanggapi oleh kelompok lain. Critical thinking, kolaborasi, komunikasi)
Penutup (10 Menit)  Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point penting
yang muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang materi faktor-faktor yang
memepengaruhi laju reaksi
 Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran faktor-faktor yang
memepengaruhi laju reaksi kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama
yang baik.
 Menutup pembelajaran dengan mengucapkan salam
Peniliaian  Sikap : Jurnal Pengamatan Sikap, Penilain diri
 Pengetahuan : Tes Tulis dan Penugasan
 Ketrampilan : Penilaian Unjuk Kerja dan Presentase

PERTEMUAN 2 ( 2 x 45 menit)
LANGKAH LANGKAH PEMBELAJARAN MODEL GUIDED INQUIRY (INKUIRI TERBIMBING

Pendahuluan (10 Menit)  Mengingatkan materi sebelumnya, menerima informasi materi yang akan dibahas
 Persiapan  Manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan sehari-hari
 Appersepsi  Menjelaskan tujuan pembelajaran pada Hukum Hess
 Motivasi  Membagi peserta didik dalam kelompok yang beranggotakan 4-5 orang/kelompok
Kegiatan Inti (70 Menit)  Orientasi
Membagikan LKPD1. Menjelaskan Hukum Hess kepada setiap kelompok dan
Sintak Sintak mengerjakan secara demostrasi dan hasilnya dituliskan pada lembar LKPD dan
Pembelajaran Menjelaskan tujuan pembelajaran dan cara menggunakan LKPD 1(Cirtical thinking, ,
komunikasi, literasi, kreatif, HOTs)
 Merumuskan masalah
Memfasisiltasi peserta didik dalam merancang langkah-langkah percobaan untuk
Hukum Hess. Dan Memfasilitasi peserta didik untuk melakukan percobaan Hukum Hess
(Cirtical thinking, komunikasi, literasi, kreatif, HOTs)
 Merumuskan hipotesis
Memfasilitasi peserta didik dalam menentukan permasalahan untuk membahas Hukum
Hess kepada setiap kelompok dan mempresentasikan hasil pratikum dengan
menampilkan video maupun foto selama pratikum yang dibuat sendiri (Cirtical
thinking, kolaborasi, komunikasi, literasi, kreatif, HOTs)
 Menguji hipotesis
Memfasilitasi peserta didik untuk menunjukkan Hukum Hess , dengan menampikan
video atau foto selama pratikum yg dibuat sendiri. Mengarahkan peserta didik dalam
memberikan kesempatan ntuk menjelaskan sendiri tentang Hukum Hess yang telah di
pratikumkan . Memfasilitasi peserta didik untuk menganalisis Hukum Hess serta
memberikan contohnya. (Cirtical thinking, komunikasi, literasi, kreatif, HOTs)
 Merumuskan kesimpulan
Memfasilitasi peserta didik dapat menunjukkan contoh Hukum Hess dengan video atau
foto sebagai kesimpulan. Dengan teknik ini, maka pembelajaran Hukum Hess menjadi
lebih menarik dan berkesan serta membuat siswa makin kreatif.
Membuat kesimpulan mengenai Hukum Hess (Cirtical thinking, komunikasi, literasi,
kreatif, HOTs)

Penutup (10 Menit)  Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point penting
yang muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang materi Hukum Hess.
 Memberikan penghargaan untuk materi Hukum Hess kepada kelompok yang memiliki
kinerja dan kerjasama yang baik.
 Menutup pembelajaran dengan mengucapkan salam
Peniliaian  Sikap : Jurnal Pengamatan Sikap, Penilain diri
 Pengetahuan : Tes Tulis dan Penugasan
 Ketrampilan : Penilaian Unjuk Kerja dan Presentase

Mengetahui, Kampung Dalam Juli 2022


Guru Pamong Mahasiswa

Nofry Ardiansyah
NIP. NIM. 19035095

Anda mungkin juga menyukai