Anda di halaman 1dari 2

Nama : Engga Erlangga

Kelas : 7D Keperawatan

TUGAS BIOSTATISTIK PERTEMUAN 1


Tentukan jenis data yang digunakan pada pada judul penelitian dibawah ini

1. Hubungan status gizi ibu hamil dengan berat bayi baru lahir---------contoh
Status gizi: Kategorik/Ordinal, Berat Bayi: Kategorik/ Rasio

2. Pengaruh perawatan payudara dengan kelancaran ASI


Perawatan payudara: Kategorik/Ordinal, Kelancaran ASI: Ketegorik/Nominal

3. Penggunaan Pil KB dengan terjadinya Hipertensi


Pil KB: Kategorik/Nominal, Hipertensi: Kategorik/Nominal

4. Hubungan usia perkawinanan dengan kejadian kanker servik


Usia Perkawinan: Kategorik/Ordinal, Kanker Servik: Kategorik/ Nominal

5. Hubungan Antara Body Image dan Pola Makan Remaja Putri


Body Image: Kategorik/Nominal , Pola Makan: Kategorik/Nominal

6. Hubungan Antara Jenis Makanan dengan Angka Kejadian Hipertensi pada Lansia di
Kelurahan Katulampa Kota Bogor
Jenis Makanan: Kategorik/Ordinal, Angka Kejadian Hipertensi: Kategorik/Ordinal

7. Gambaran Citra Tubuh Klien Luka Diabetes di Rumah Perawatan Luka


Citra Tubuh: Kategorik/Nominal, Luka Diabetes: Kategorik/Nominal
8. Hubungan Tingkat Stres dengan Koping Orang dengan HIV/AIDS (ODHA) di Poli
NAPZA Rumah Sakit dr. H. Marzoeki Mahdi
Tingkat Stres: Kategorik/Ordinal, Koping ODHA: Kategorik/Ordinal

9. Hubungan Tingkat Pengetahuan dan Sikap dengan Penerapan Manajemen Nyeri pada
Pasien Kanker oleh Perawat di Rumah Sakit Kanker Dharmais
Tingkat Pengetahuan: Kategorik/Ordinal, Manajemen Nyeri: Kategorik/Nominal

10. Sebuah tensimeter menghasilkan nilai yang yang tetap, namun ketika dibandingkan
dengan standar yang ada, hasilnya tidak sesuai dengan standar, maka alat atau instumen
tersebut mempunyai?
Mempunyai reliabilitas yang baik (Hasilnya selalu konsisten), Tetapi validitas
buruk (Tidak mengukur hal yang sebenarnya).

Anda mungkin juga menyukai