Anda di halaman 1dari 1

c) Sasaran

Sasaran pembimbingan dan pelatihan profesional


guru adalah guru binaan yang yang tergabung dalam
KKG/MGMP/MGBK/MGTIK, sekurang-
kurangnya 6 (enam) kali dalam setahun.

d) Pendekatan dan metode


Pendekatan yang digunakan dalam pembimbingan
dan pelatihan profesional guru di KKG/MGMP
antara lain keterampilan proses dan andragogi.
Sedangkan metode pembimbingan dan pelatihan
profesional guru antara lain diskusi, pemodelan,
demonstrasi, workshop, seminar, lokakarya, dan
lain lain.

e) Waktu
Pembimbingan dan pelatihan guru dilaksanakan
secara terjadwal baik waktu maupun jumlah jam
yang diperlukan untuk setiap kegiatan sesuai
dengan tema atau jenis keterampilan dan
kompetensi guru yang akan ditingkatkan.
Pembimbingan dan pelatihan dilaksanakan 6 kali
dalam setahun.

Modul Pengelolaan Tugas Pokok dan Etika Pengawas Sekolah | 55

Anda mungkin juga menyukai