Anda di halaman 1dari 10

KRITIK DESKRIPTIF

Kritik Deskriptif
Mengungkapkan fakta-fakta suatu
lingkungan tertentu sebagai hasil
interaksinya dengan lingkungan
tersebut.
Kritik deskriptif

Metode dalam kritik deskriptif adalah:

- Penggambaran
- Biografi
- Kontekstual
Penggambaran
kritik Deskriptif

• Menceritakan dari apa bangunan


terbuat ; bagaimana ditatanya
• Menjelaskan bagaimana bangunan
sebagai lingkungan yang dinamis
• Menjelaskan proses terjadinya
rancangan bangunan
Biografis
kritik Deskriptif

• Mengidentifikasi fakta-fakta yang relevan


mengenai kehidupan para arsitek-klien-
kontraktor serta dampak mereka terhadap
bentuk akhir bangunan
• Atau hanya mengungkapkan fakta-fakta dan
menyerahkan pertanyaan tentang pengaruh
tersebut pada pembaca
Kontekstual
kritik Deskriptif

• Merekam tekanan-tekanan dan


peristiwa-peristiwa yang menyertai
perancangan dan produksi.
Contoh/Latihan
kritik Deskriptif

(Ford Foundation Building NY)


Sebuah kotak kaca yang dihias oleh pilar-pilar granit
dan diapit oleh dinding-dinding samping yang terbuat
dari granit pula. Berisi taman-taman besar- 12
tingkat; tinggi 160 kaki; jendela pada atap; dengan
pengkondisian udara; taman seluas sepertiga acre.
Contoh/Latihan
kritik Deskriptif

Beberapa jarak dari pedestrian di distrik keuangan


yang sangat produktif tersebut; terdapat pintu-pintu
dan koridor-koridor yang memiliki hubungan-
hubungan; petunjuk-petunjuk; usul-usul; anggapan-
anggapan; pengamatan-pengamatan dan
perggunjingan. Berada di kaki lima yang penuh
sesak di tengah hari; di luar bank dan perkantoran
yang terbesar dan jalur lalu lintas City Hall di
dekatnya; setidaknya akan menemukan dua lusin
sumber berita. Masyarakat umum dan para pebisnis
saling berdesas-desus; bergunjing dan saling
memberi informasi. Jelas terdapat “Jalur Indian” di
antara kantor-kantor elite dan tempat-tempat makan
mereka pada tengah hari.
Contoh/Latihan
kritik Deskriptif

Pembangunan kembali daerah kumuh Harlem;


seperti pembangunan kembali di daerah-daerah
perumahan melarat lainnya; “meningkatkan” potensi
tanah dengan cara yang menjadikannya
menguntungkan bagi para spekulator real estate.
Apa kemudian yang akan terjadi; sedikit banyak
adalah pengambilalihan. Penduduk setempat habis
tergusur dan digantikan oleh suatu jenis komunitas
institusional; komersial; dan penghunian yang
berbeda sama sekali. Lagi-lagi baik untuk kulit hitam
maupun kulit putih; itulah tepatnya yang telah terjadi
di beberapa lingkungan penghunian melarat lainnya.
Contoh/Latihan
kritik Deskriptif

Karena Perdana Menteri menyetujui rencananya untuk membangun


sebuah Opera House; amat penting untuk terus maju. Sementara dia
lebih maju; tanpa mempedulikan tingkat kemajuan dari seluruh
rancangan. Ini didasarkan atas prinsip bahwa sekali pekerjaan
dimulai maka harus maju terus; bahkan sekalipun harus kehilangan
dukungan empat orang anggota akibat perselisihan antara yang
menerima dan yang menolak rencananya. Inilah yang menyebabkan
terjadinya pertentangan dengan Utzon (sang arsitek) dan
insinyurnya; pekerjaan dimulai pada bulan maret 1959 dengan
mengerjakan pondasi-pondasi Opera House sebelum bangunan itu
dirancang. Akibatnya tidak hanya jutaan dollar diboroskan dalam
membuat hal-hal yang harus dirombak kemudian; atau bahwa
pekerjaan harus berhenti lama sampai ada gambaran berikutnya;
tetapi juga bahwa hubungan antara pihak-pihak yang terlibat pada
proyek tersebut menjadi tegang karena banyaknya perubahan pada
gambar-gambar.

Anda mungkin juga menyukai