Anda di halaman 1dari 5

1) Kelengkapan pengisian rekam medik 24 jam

setelah selesai pelayanan

Judul Kelengkapan pengisian rekam medik


24 jam setelah selesai pelayanan
Dimensi Mutu Kesinambungan pelayanan dan
keselamatan
Tujuan Tergambarnya tanggung jawab dokter
dalam kelengkapan informasi rekam
medik
Definisi Operasional Rekam medik yang lengkap adalah
rekam medik yang telah diisi lengkap
oleh dokter dalam waktu ≤ 24 jam
setelah selesai pelayanan rawat jalan
yang meliputi identitas pasien,
anamnesis, rencana asuhan,
pelaksanaan asuhan,
tindak lanjut, dan resume
Frekuensi 1 bulan
Pengumpulan Data
Periode Analisa 3 bulan
Numerator Jumlah rekam medik yang disurvei
dalam 1 bulan yang diisi lengkap
Denominator Jumlah rekam medik yang disurvei
dalam 1 bulan
Sumber Data Survei
Standar 100 %
Penanggung jawab Petugas rekam medis
pengumpulan data

2) Respon time pasien di loket ≤ 10 menit

Judul Respon time pasien di loket ≤ 10


menit
Dimensi Mutu Efisiensi

Tujuan Terselenggaranya pelayanan rawat


jalan pada hari kerja yang mudah dan
cepat di akses oleh pasien
Definisi Operasional Respon time pasien di loket adalah rata-
rata waktu tunggu pasien saat
melakukan pendaftaran di loket, mulai
dari mengambil nomor antrian,
dipanggil, dimintai keterangan identitas
hingga dipersilahkan menunggu
pemeriksaan yang dituju
Frekuensi 1 bulan
Pengumpulan Data
Periode Analisa 3 bulan
Numerator Rata-rata waktu tunggu pasien rawat
jalan yang disurvey
Denominator Jumlah seluruh sampel atau seluruh
pasien rawat jalan yang disurvey
Sumber Data Survei
Standar • Pasien lama: > 5 – 10 menit.
• Pasien baru : < 5 menit
Capaian 80%
Penanggung jawab Petugas loket
pengumpulan data

3) Kelengkapan pengisian identitas pasien

Judul Kelengkapan pengisian identitas


pasien
Dimensi Mutu Efektifitas, efisiensi dan kesinambungan
pelayanan
Tujuan Tersedianya kelengkapan data pasien

Definisi Operasional Kelengkapan identitas pasien adalah


proses saat petugas pendafataran
menanyakan, mencatat dan/atau
menginput data pasien secara lengkap,
melputi nama, tanggal lahir, alamat,
usia, no kartu berobat dan nomor
jaminan Kesehatan yang dimiliki
Frekuensi 1 bulan
Pengumpulan Data
Periode Analisa 3 bulan
Numerator Jumlah rekam medik pasien survey
yang diisi lengkap oleh petugas loket
Denominator Jumlah rekam medik pasien yang diisi
lengkap oleh petugas loket
Sumber Data  Catatan pendaftaran pasien rawat
jalan
 Rekam medik pasien rawat jalan
Standar 100%
Penanggung jawab Petugas loket
pengumpulan data
4) Pelayanan pasien oleh dokter umum

Judul Pelayanan oleh dokter umum

Dimensi Mutu Efektifitas, efisiensi dan kesinambungan


pelayanan
Tujuan Tersedianya pelayanan rawat jalan oleh
dokter umum setiap harinya di
puskesmas
Definisi Operasional Pemberian pelayanan di poli umum,
anak, KIA dan lansia yang dilakukan
oleh dokter umum

Frekuensi 1 bulan
Pengumpulan Data
Periode Analisa 3 bulan
Numerator Jumlah hari buka poli umum, Anak,
KIA dan Lansia dalam 1 bulan
Denominator Jumlah hari buka poli umum, Anak,
KIA dan Lansia di puskesmas dalam 1
bulan yang sama
Sumber Data  Register pasen poli umum
Standar 90%
Penanggung jawab Koordinator Poli umum, Anak, KIA dan
pengumpulan data Lansia

5) Pelayanan Pasien di poli gigi

Judul Pelayanan pasien di poli gigi

Dimensi Mutu Efektifitas, efisiensi dan kesinambungan


pelayanan
Tujuan Terselenggaranya pelayanan poli gigi
oleh tenaga medis yang kompeten di
puskesmas
Definisi Operasional Pelayanan yang dilakukan oleh dikter
gigi dan/atau perawat gigi yang
berkompeten

Frekuensi 1 bulan
Pengumpulan Data
Periode Analisa 3 bulan
Numerator Jumlah hari buka poli gigi dalam 1
bulan
Denominator Jumlah gigi di puskesmas dalam 1
bulan yang sama
Sumber Data  Register pasen poli gigi
Standar 90%
Penanggung jawab Koordinator Poli Gigi
pengumpulan data

6) Pelayanan pasien di Poli Kesehatan Ibu dan Anak


(KIA)

Judul Pelayanan Pasien di Poli Kesehatan


ibu dan anak (KIA)
Dimensi Mutu Efektifitas, efisiensi dan kesinambungan
pelayanan
Tujuan Terselenggaranya pelayanan
pemeriksaan Kesehatan bagu ibu hamil

Definisi Operasional Pelayanan yang dilakukan oleh bidan


terlatih terhadap Kesehatan ibu hamil

Frekuensi 1 bulan
Pengumpulan Data
Periode Analisa 3 bulan
Numerator Jumlah hari buka poli KIA yang
dilayani oleh bidan terlatih dalam
waktu 1 bulan
Denominator Jumlah apsien hamil yang dilayani
dalam 1 bulan yang sama
Sumber Data  Register ANC dan Cohort
Standar 90%
Penanggung jawab Koordinator KIA
pengumpulan data

7) Kelengkapan Penulisan Resep di Poliklinik

Judul Kelengkapan Penulisan Resep di


Poliklinik
Dimensi Mutu Efisiensi, Efektifitas, Kesinambungan
pelayanan dan Keselamatan serta
Keamanan Pasien
Tujuan Tergambarnya efisiensi pelayanan obat
kepada pasien

Definisi Operasional Resep obat yang dituliskan secara


lengkap adalah resep obat yang telah
ditulis lengkap identitas, nama obat,
serta dosis oleh dokter sesuai dengan
hasil pemeriksaan
Frekuensi 1 bulan
Pengumpulan Data
Periode Analisa 3 bulan
Numerator Jumlah Resep lengkap yang diambil
sebagai sampel dalam 1 bulan
Denominator Jumlah seluruh resep yang diambil
sebagai sampel pada 1 bulan yang
sama
Sumber Data  Resep
 Rekam Medis
Standar 100%
Penanggung jawab Koordinator Poli umum, Anak, KIA dan
pengumpulan data Lansia serta Koordinator
Apotek/Farmasi

8) Kepatuhan Petugas Terhadap SOP


Judul Kepatuhan Petugas Terhadap SOP

Dimensi Mutu Keselamatan serta Keamanan Pasien

Tujuan Mengetahui tingkat kepatuhan petugas


terhadap SOP yang ada

Definisi Operasional Setiap tindakan petugas saat


memberikan pelayanan sesuai SOP
yang berlaku

Frekuensi 1 bulan
Pengumpulan Data
Periode Analisa 3 bulan
Numerator Jumlah Pasien yang mendapatkan
tindakan sesuai SOP dalam 1 bulan
Denominator Jumlah seluruh Pasien yang
mendapatkan tindakan dalam 1 bulan
yang sama
Sumber Data
Standar 90%
Penanggung jawab
pengumpulan data

Anda mungkin juga menyukai