Anda di halaman 1dari 2

ANDRI FEBRIANTO RANDA

Jl. Durian 3, Berau, Indonesia | 082154553671


andrifebriantoranda1@gmail.com

Summary

Lulusan S1 UNMUL Prodi Pendidikan Ekonomi memiliki ketertarikan dibidang administrasi. Memiliki pengalaman menjadi admin
selama 3 bulan di Perusahaan Tambang (Prakerin). Mampu menyusun dan menulis artikel sehingga terpublis. Memiliki pengalaman di
dunia organisasi dan kepanitiaan di kampus. Sedang mencari tantangan baru untuk semakin berkembang.

Experience

BEM KM UNMUL | Indonesia, SAMARI


Staff Sosial Msyarakat BEM KM UNMUL | 01/2020 - 12/2020
Menjadi PJ Sosial Berbagi merupakan kegiatan open donasi bantuan untuk masyarakat yang membutuhkan dan mengadakan
program "Beasiswa Pintar" untuk ditunjukkan kepada anak-anak yang membutuhkan.

Tim Program Studi Pendidikan Ekonomi | Indonesia, Samarinda


Staff Divisi | 01/2019 - 12/2020
Asisten media dalam menyiapkan kegiatan Aktualisasi Latsar CPNS Dosen Universitas Mulawarman: Mengadakan kegiatan
seminar di Zoom. 2020
Staff divisi acara pelaksanaan Seminar Nasional Program Studi Pendidikan Ekonomi FKIP UNMUL, sebagai Master of Ceremony
pada Grand Closing kegiatan Seminar Nasional. 2019
Staff divisi sponsorship dan humas dalam pelaksanaan kegiatan Pekan Ekonomi VIII Program Studi Pendidikan Ekonomi FKIP
UNMUL. Melakukan pelobian terhadap mitra, instansi, media dan perusahaan untuk mendukung pelaksanaan kegiatan.
Mendapatkan lima sponsor dari sepuluh sponsor yang disebarkan untuk mendukung pelaksanaan kegiatan Pekan Ekonomi VIII.
2019

Volunteers Ekspedisi Cakrawala Unjar Jilid II | Indonesia, Tenggarong


Pengalaman Relawan | 10/2020 - 10/2020
Menyelenggarakan Proker membawa Isu Pendidikan dan Sosial Masyarakat

HIMA Prospek FKIP UNMUL | Indonesia, Samarinda


Wakil Kepala Departement Kerohanian | 01/2019 - 12/2019
Memimpin dan menghadiri rapat organisasi berkaitan dengan kegiatan-kegitan besar kampus
Membuat Program Kerja
Merekrut anggota menjadi bagian Departement Kerohanian
Bekerjasama dan berkolaborasi dengan Departement lain untuk melaksankan Proker
Menyelenggarakan kegiatan sosial baik di interna dan eksternal
Mengembangkan hubungan dengan para anggota Departement

Skills

Kepemimpinan, Keterampilan komunikasi, Manajemen waktu, Tinjauan dokumentasi, Bekerja dalam Tim, Microsoft excel, Microsoft
word

Education

Universitas Mulawarman | Samarind, Indonesia


Pendidikan Ekonomi | 07/2021
Lulus tepat waktu dengan IPK 3,79
Artikel judul "Analisis Kinerja Kuangan Koperasi"

SMK NEGERI 1 BERAU | Berau, Indonesia


Akuntansi Keuangan | 04/2016
Sertifikat "People Skills" PT. Berau Coal
Sertifikat "Basic Safety Training " PT. Berau Coal
Sertifikat Program Magang PT. Berau Coal

Anda mungkin juga menyukai