Anda di halaman 1dari 2

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN (MGMP) IPS SMP


KABUPATEN CILACAP
Sekretariat : SMP Negeri 2 Kedungreja Jalan Jatisari, Bangunreja Kedungreja
Email : mgmpips.kabcilacap@gmail.com
CILACAP
Narahubung : Sigit Kindarto (081-393-000-965), Ika Ratnani (0899-0405-855

Batasan Materi
KELAS VII
1. Aktivitas Manusia Zaman Praaksara
a. Masa Berburu dan Mengumpulkan Makanan Tingkat Sederhana
b. Masa Berburu dan Mengumpulkan Makanan Tingkat Lanjut
c. Masa Bercocok Tanam
d. Masa Perundagian
2. Mengenal Leluhur Bangsa Indonesia

KELAS VIII
A. Kedatangan Bangsa-Bangsa Barat ke Indonesia
1. Latar Belakang Kedatangan Bangsa Barat
2. Kedatangan Bangsa-Bangsa Barat ke Indonesia
B. Kondisi Masyarakat Indonesia pada Masa Penjajahan
1. Pengaruh Monopoli dalam Perdagangan
2. Pengaruh Kebijakan Kerja Paksa
3. Pengaruh Sistem Sewa Tanah
4. Pengaruh Sistem Tanam Paksa
5. Perlawanan Terhadap Kolonialisme dan Imperialisme
C. Tumbuh dan Berkembangnya Semangat Kebangsaan
1. Latar Belakang Munculnya Nasionalisme Indonesia
2. Organisasi Pergerakan Nasional Indonesia
3. Pergerakan Nasional pada Masa Pendudukan Jepang
4. Perubahan Masyarakat Indonesia pada Masa Penjajahan

KELAS IX
A. Masa Kemerdekaan (1945–1950)
1. Proklamasi Kemerdekaan
2. Terbentuknya Negara Kesatuan Republik Indonesia
3. Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan
B. Masa Demokrasi Terpimpin (1959 – 1965)
1. Perkembangan Politik
C. Masa Orde Baru (1966 – 1998)
1. Perkembangan Ekonomi
2. Kehidupan Masyarakat Indonesia pada Masa Orde Baru
D. Masa Reformasi (1998-Sekarang)
1. Lahirnya Gerakan Reformasi
2. Perkembangan Ekonomi

SEJARAH CILACAP
1. Benteng Pendem
2. Museum Susilo Sudarman
3. Situs Cilongkrang

Cilacap, 6 Oktober 2022

Panitia LCCS 2022

Triyadi Haryanto, S.Pd Bangun Amirudin, S.Pd.


Ketua Panitia Sekretaris Panitia

Mengetahui,
MGMP IPS SMP Kabupaten Cilacap

Sigit Kindarto, M.Pd.


Ketua Umum

Anda mungkin juga menyukai