Anda di halaman 1dari 5
KEPUTUSAN MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 38 TAHUN 2021 TENTANG TIM KERJA KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN REPUBLIK INDONESIA, Menimbang Mengingat bahwa untuk melakukan sinkronisasi perencanaan kebijakan dan percepatan pelaksanaan pembangunan kelautan dan perikanan, perlu membentuk tim kerja Kementerian Kelautan dan Perikanan; bahwa berdasarkan _pertimbangan _sebagaimana dimaksud pada huruf a, perlu menetapkan Keputusan Menteri Kelautan dan Perikanan tentang Tim Kerja Kementerian Kelautan dan Perikanan; Pasal 17 ayat (3) Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945; Undang-Undang Nomor 39 Tahun 2008 tentang Kementerian Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 166, ‘Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4916); Peraturan Presiden Nomor 63 Tahun 2015 tentang Kementerian Kelautan dan Perikanan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 111) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Presicen Nomor 2 Tahun 2017 tentang Perubahan atas Peraturan Menetapkan KESATU KEDUA KETIGA KEEMPAT KELIMA, Presiden Nomor 63 Tahun 2015 tentang Kementerian Kelautan dan Perikanan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 5); 4. Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan Nomor 48/PERMEN-KP/2020 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Kelautan dan Perikanan (Berita Negara Republik indonesia Tahun 2020 Nomor 1114); MEMUTUSKAN: KEPUTUSAN MENTER! KELAUTAN DAN PERIKANAN TENTANG TIM KERJA KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN. Membentuk Tim Kerja Kementerian Kelautan dan Perikanan yang selanjutnya disingkat TK-KKP dengan susunan keanggotaan sebagaimana tercantum dalam Lampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan Menteri : TK-KKP sebagaimana dimaksud dalam diktum KESATU memiliki tugas: 1. membantu Menteri Kelautan dan Perikanan dalam memberikan masukan dan rekomendasi_ terhadap perencanaan kebijakan dan pelaksanaan program. strategis; dan 2. melaksanakan tugas lain sesuai arahan dan instruksi Menteri Kelautan dan Perikanan schingga mencapai sasaran dengan penyelesaian penuh. Dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam diktum KEDUA, TK-KKP bertanggung jawab langsung kepada Menteri Kelautan dan Perikanan. Masa kerja TK-KKP sebagaimana dimaksud dalam diktum KESATU terhitung sejak ditetapkannya Keputusan Menteri ini sampai dengan ditetapkannya Keputusan Menteri yang baru. : Biaya yang timbul sebagai akibat ditetapkannya Keputusan Menteri ini dibebankan kepada anggaran Kementerian Kelautan dan Perikanan KEENAM : Keputusan Menteri ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan. Ditetapkan di Jakarta pada tanggal 20 Mei 2021 MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN REPUBLIK INDONESIA, ted. SAKTI WAHYU TRENGGONO Selinan sesuai dengan aslinya Kepala Biro Hukum, \in ‘Tini Martini LAMPIRAN KEPUTUSAN MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 38 TAHUN 2021 TENTANG TIM KERJA KEMENTERIAN KELAUTAN PERIKANAN SUSUNAN KEANGGOTAAN TIM KERJA. KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN ~~ JABATAN/NAMA | |_DALAM TIM ~ | KEDUDUKAN BIDANG TUGAS DAN 1 /Menteri” Kelautan dan | Pembina - Perikanan oo 2 | Sekretaris Jenderal Pengarah 3 | Kepala Biro Perencanaan | Koordinaior | - 4 | Dr. Anastasia Rita Tisiana | Ketua | Oceanografi | Pelaksana i Kunto Kurniawan, 8.1. | | M.Sc., Ph.D, \ ‘Dr. Fayakun Satria, S.Pi., M.App.Se. | Achmad Zamroni, S.Pi, | Anggota | Sosial Ekonomi {eae jt ‘Agung | Anggota " Lingkungan/Konserva: | | MESM. | : Bioteknologi | ‘SIP., | Anggota ‘Hukum Laut = 10 | Ajar_ Buditama, S.H.,/ Anggota Hukum Laut et Eee tM Bi see ae ea ail pecs! eat Se ii Dr. Ady Candra, S.Pi.,/ Anggota | Kepelabuhanan | M.Si. | | 12 | Haryo Topo Yuwono, 8.Pi. . | Anggota ~) Kepelabuhanan ‘Yayan Hernuryadin, 8.Pi., | Angeota ‘Sumber Daya Perikanan MS.E. | i4 | Yudhistira Rizky Abdillah, | Anggota Surveillance S.Kel., M.FishPol. | 15 [Novi Susetyo Adi, S.T.,| Anggota Bkosistem Pesisir dan Laui MSi 16 | Fegi Nurhabni, 8.7, M-T., | Anggota Ekosistem Pesisir dan Laut MSc. [17 [Dinah Yunitawati, S.T., | Anggota Ruang Laut | M.ESc. | 18 | Hatim Albasri, 8.Pi., M.A. | Anggota Budidaya Perikanan | i9 | Wendy Tri Prabowo, S.Pi., | Anggota Budidaya Udang M.Sc. [20 | Christian Maikel Eman, | Anggota Paka S.IK., M.Sc. | 21 | Romi Novriadi, S.Pd.kKim., | Anggota Pakan MSc. | | 22 |indra Nureahyo Sjarif,|[Anggota——~*(| Usaha dan Pemasaran | |__| S.Si., M.S.E., MA. ‘| 33 | Helwijaya Marpaung, | Anggota Usaha dan Pemasaran S.StPi., M.FoodSt(Adv). [24 [Lia Sugihartini, §.Pi., | Anggota Pengolahan dan Bina M.Eng, M.Sc. Mutu | 25 |ishaaq Saputra, S.StPi., | Anggota Pengawas Mutu Karantina |__| mse. 36 | Renny Elfira Wulansari, | Anggoia Data dan Statistik MSi. | irwan Fakkhry, S-Pi, | Anggota Perencanaan Strategis Febry Budianto, _5.T., |Anggota Pengendalian M.T., M.Sc. MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN REPUBLIK INDONESIA, ttd. ‘SAKTI WAHYU TRENGGONO Salinan sesuai dengan aslinya Kepala Biro Hukum, (hn. ‘Tini Martini

Anda mungkin juga menyukai