Anda di halaman 1dari 1

PAUD4301-2

NASKAH TUGAS MATA KULIAH


UNIVERSITAS TERBUKA
SEMESTER: 2022/23.1 (2022.2)

Fakultas : FKIP/Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan


Kode/Nama MK : PAUD4301/Pembaharuan Pendidikan TK
Tugas :1

No. Soal
1 Jelaskan Prinsip-prinsip pembaharuan Pendidikan TK?

2 Munculnya Pestalozzi, Frobel dan Montessori, telah membawa perubahan dan pembaharuan pendidikan
TK dilihat dari segi perkembangan ilmu pengetahuan PAUD. Jelaskan pembaharuan apa yang dilakukan
menurut konsep Pestalozzi?

3 Pendidik dapat merupakan salah satu instrumen politik pembangunan suatu bangsa. Oleh karena itu
perkembangan pendidikan TK di suatu Negara sangat berhubungan dengan perkembangan politik dan
kebijakan pendidikan di Negara yang bersangkutan. Jelaskan pembaharuan apa yang terjadi pada
bidang pendidikan di masa pemerintahan Republik Indonesia?

4 Kurikulum atau program pembelajaran pada pendekatan akademik sudah disiapkan dengan matang
“dari luar kelas”. Jelaskan bagaimana TK disekitar anda yang sudah menerapkan TK Berorientasi
akademik dan yang berorientasi pada model kurikulum serta apa indikatornya?

5 Dalam pendekatan non akademik, guru dan anak sama-sama berperan aktif. Silahkan lakukan analisis,
TK disekitar anda yang menerapkan TK Berorientasi Non akademik yang berorientasi pada peran guru
dan anak serta apa indikatornya?

1 dari 1

Anda mungkin juga menyukai