Anda di halaman 1dari 2

Lahirnya sumpah pemuda

Karya Aulia Dwi Rahmawati

28 oktober 1928 di Batavia

Terjadinya ikatan ikrar sumpah pemuda

Kita,kita merekamnya sebagai pengingat dan sejarah

28 Oktober hari lahirnya sumpah pemuda

Sumpah yang mengikat anak muda dan bangsa ini

Oktober yang basah penuh darah

Yang sejarah kaum muda mengangkat sumpah atas tanah ini

Selamat Hari Sumpah Pemuda

Menjadi alaram yang panjang bagi generasi muda

Indonesia tanpa provokasi

Kita, kita adalah anak muda dari warisan nenek moyang yang meneruskan sumpah atas negeri
ini

Sumpah ini adalah sejarah warisan dari para pahlawan untuk kita.

Kaum muda menjaga leluhur

Menjaga tanah ini tanah seribu pulau

Tanah yang dilahirkan satu ras dan budaya


Namun, kita tetap satu tetap Indonesia

Ini adalah sumpah

Ini adalah sejarah yang murni

Sejarah yang dilahirkan tanah tumpah darah

Dari sabang sampai merauke

Kami putra dan putri Indonesia mengaku bertumpah darah yang satu tanah air Indonesia

Anda mungkin juga menyukai