Anda di halaman 1dari 1

BAHAN AJAR

Fungsi sosial : menghibur

Narrative text merupakan jenis teks yang berupa cerita ber-urutan.

Struktur dasar(generic) narrative text

- Orientation (pendahuluan)
Berisi paragraph pendahuluan untuk mengenalkan karakter atau latar belakang cerita
kepada pembaca.
- Conflict (konflik)
Berisi urutan kejadian dari awal mula munculnya konflik hingga puncak konflik.
- Resolution (penyelesaian masalah)
Penyelesaian masalah dapat berupa bahagia atau sedih.

Language Feature of Narrative Text:

- Past tense : was, were atau kata kerja kedua (came, slept dll)
- Action verbs. A verb that shows an action (kata kerja aksi) : run, asked, bring dll
- Temporal conjuction : kata hubung yang menandakan waktu : when, then, before,
after dll
- Temporal circumstance of time : keterangan waktu : one day, once upon time, long-
long ago and thousands years ago
- circumstance of places : keterangan tempat kejadian : misalnya toba lake, bukit kelam
(sintang)
- relational process : relational Process merupakn salah satu jenis process yang
digunakan untuk menyatakan sebuah kata kerja yang dapat menggambarkan keadaan
participant : I went to mini market
- and mental process : sebuah kata kerja yang merujuk pada kegiatan yang dirawakan
oleh indera seperti feeling (perasaan), thinking (pikiran
contoh We feel froze

Anda mungkin juga menyukai