Anda di halaman 1dari 7

PROPOSAL KUNJUNGAN RUMAH

A. Identitas klien. Nama Umur Jenis kelamin Agama Pendidikan Status Tanggal masuk No RM Dx Medis Alamat : single : 27 desember 2010 : 06.66.29 : Skizofrenia Paranoid : jl. Abdul ghani no 22 RT 001 /003 kel. Kalibaru cilodong Depok. Kunjungan rumah akan dilakukan pada : Nama Umur Hubungan keluarga Pekerjaan Alamat : Tn. N : 55 Tahun : ayah : petani : sda : Tn. A : 28 Tahun : Laki-laki : Islam : STM

B. Tujuan kunjungan rumah Tujuan umum :

Keluarga dapat memahami dan berperan aktif dalam merawat klien selama di rumah setelah pulang dari RS. Tujuan khusus :

1. Memberikan informasi tentang perkembangan klien 2. Memvalidasi dan melengkapi data yang diperoleh dari klien dan dokumentasi medik tentang : a. Riwayat keluarga b. Riwayat perkembangan c. Faktor predisposisi d. Genogram e. Alasan masuk rumah sakit 3. Melaksanakan pengkajian tentang pengetahuan keluarga tentang cara merawat klien dengan Perubahan Sensori Persepsi ; Halusinasi Pendengaran 4. Melakukan implementasi terkait dengan diagnosa yang belum dilakukan. 5. Mengetahui situasi pendukung keluarga apabila klien pulang. 6. Mengetahui persiapan keluarga apabila klien pulang. 7. Memberikan pendidikan kesehatan pada keluarga tentang masalah keperawatan klien terkait dengan Perubahan Sensori Persepsi ; Halusinasi Pendengaran Mengetahui dan mengoptimalkan lima fungsi keluarga :

a. Keluarga dapat mengenal masalah pada klien dengan Perubahan Sensori Persepsi ; Halusinasi Pendengaran b. Keluarga dapat mengambil keputusan untuk berperan aktif dalam merawat klien selama di rumah. c. Keluarga dapat merawat anggota keluarga dengan gangguan jiwa. d. Keluarga dapat memodifikasi lingkungan rumah dalaam merawat klien. e. Keluarga dapat memanfaatkan fasilitas kesehatan yang ada.

C. Rencana tindakan keperawatan 1. a. b. c. Fase orientasi. Mengucapkan salam. Memperkenalkan nama Menyampaikan tujuan kunjungan rumah : keluarga

dapat memahami dan berperan aktif dalam merawat klien setelah pulang ke rumah berdasarkan asuhan keperawatan. d. 1) 2) 3) klien. 4) 5) klien. 6) Genogram keluarga. Status sosial ekonomi keluarga. Apa yang dilakukan keluarga terhadap perilaku Mengkaji / memvalidasi data : Kondisi klien saat di rumah Perasaan / sikap keluarga terhadap klien Sikap masyarakat / lingkungan sosial terhadap

e.

Membuat kontrak.

Topik : TUK 4 dari diagnosa gangguan sensori persepsi halusinasi pendengaran Waktu 2. : Pukul 10.00 wib sampai dengan selesai.

Fase kerja. Diagnosa keperawatan : gangguan sensori persepsi halusinasi pendengaran

TUK 4 : Klien mendapatkan dukungan keluarga dalam mengontrol halusinasinya 4.1 . Bina hubungan saling percaya dengan keluarga : Mengucapkan salam, memperkenalkan diri. Menjelaskan maksud dan tujuan. Membuat kontrak. 4.2 . 4.3 . Mengeksplorasi perasaan keluarga. Anjurkan keluarga untuk memotivasi klien untuk

memberitahu keluarga jika mengalami halusinasi Diskuskan dengan keluarga ( pada saat keluarga berkunjung/ kunjungan rumah a. Gejala halusinasi yang dialami klien b. Cara yang dapat dilakukan klien dan keluarga untuk memutus halusinasi c. Cara merawat anggota keluarga yang halusinasi di rumah, beri kegiatan bersama, bepergian bersama d. Beri informasi waktu follow up atau kapan perlu

mendapat bantuan 3. a. Fase terminasi. Evaluasi subjektif :

Menanyakan perasaan keluarga setelah dikunjungi petugas. b. Evaluasi Objektif :

Keluarga mengungkapkan kembali hal-hal yang sudah disampaikan tentang Perubahan Sensori Persepsi ; Halusinasi pendengaran c. Tindak lanjut.

Kesepakatan keluarga terlibat di dalam asuhan keperawatan klien di rumah sakit dan di rumah : keluarga yang sehat. dengan orang lain. Klien akan diberi aktivitas dan bersosialisasi Klien akan diperlakukan seperti anggota

PROPOSAL KUNJUNGAN RUMAH (HOME VISIT)


Di susun untuk memenuhi salah satu kompetensi dari Mata Kuliah Keperawatan Jiwa Semester V (Lima)

Di Susun Oleh : Rio Christi Pratama Sumoket P17320308060

KEMENTRIAN KESEHATAN RI POLTEKKES KEMENKES BANDUNG JURUSAN KEPERAWATAN BOGOR

2011

Anda mungkin juga menyukai