Anda di halaman 1dari 2

Saudara mahasiswa setelah mempelajari materi pada inisiasi ketiga, silahkan

diskusikan soal berikut ini:

Jelaskan dua pendekatan utama dalam peramalan!

Sebutkan teknik-teknik peramalan dari dua pendekatan tersebut!

Selamat berdiskusi,

2 (dua) pendekatan utama dalam peramalan yaitu sebagai berikut :


1. Pendekatan Kualitatif. Yaitu pendekatan kualitas, bersifat subjectif dan bergantung kepada
pertimbangan manusia, ada kemampuan tinggi oleh tenaga pemasar untuk dapat melakukan
peramalan, banyak menggunakan pertimbangan kemampuan sumberdaya manusia serta penekanan
terhadap intuisi, emosi, pengalaman pribadi yang di miliki oleh manajer.
2. Pendekatan Kuantitatif. Yaitu pendekatan jumlah dimana perhitungan kalkulatif dari histori dan
variabel sebab akibat.

Teknis peramalan dengan pendekatan Kualitatif antara lain :


a. Jury of executive opinion. Yaitu teknik permalan dengan mempertimbangkan opini-opini oleh
seorang manajer yang dikombinasikan dengan statistic dan kemudian digunakan sebagai bahan
disikusi untuk menentukan berbagai pandangan permintaan di masa mendatang.
b. Methode Delphi. Adalah metode atau teknik terstruktur yang menggunakan tiga partisipan yaitu
pengambil keputusan, personil staff dan responder, untuk menghindari adanya dominasi seseorang.
c. Sales for composite. Yaitu teknis peramalan dari penjualan daerah yang di pakai sebagai dasar
yang menggambarkan secara umum sampai tingkat nasional terhadap penjualan keseluruhan.
d. Konsumer marker survey. Adalah teknik qualitative dengan cara mengumpulkan input dari para
konsumen sebagai pertimbangan peramalan penjualan di masa mendatang.

Sedangkan teknik Kuantitatif ada lima yaitu sebagai berikut :


1. Naive Approach
2. Moving Average
3. Exponential Smoothing
4. Tren Projection
(Time Series models)
5. Linear Regression
(Associative model)

Pada Time Series model merupakan model yang memprediksi berdasarkan asumsi bahwa perkiraan.
masa depan fungsi dari masa lalu. Dengqn kata lain, metode ini juga melihat apa yang terjadi di masa
lalu dan menggunakannya untuk membuat suatu peramalan. Jika kita akan memprediksi penjualan
mingguan suatu produk, maka kita perlu menggunakan data penjualan produk tersebut pada minggu
minggu sebelumnnya untuk membuat suatu peramalan.
Associative Models atau causal models (seperti regresi linier) menggabungkan variabel dan faktor
lain yang mungkin mempengaruhi kuantitas yang diramalkan.

Sumber Referensi : BMP EKMA4371/EDISI 3/MODUL 3

Anda mungkin juga menyukai