Anda di halaman 1dari 2

LK 2.

Konsep Keberagaman Peserta Didik

NAMA ZAENAL ABIDIN

INSTANSI SDN 01 MALIN DEMAN

Petunjuk!
1. Bacalah materi tentang Konsep Keberagaman Peserta Didik yang sudah
peserta bimtek unduh! Jawablah pertanyaan yang diberikan berdasar
berbagai sumber referensi yang relevan!.
2. Jawaban diunggah ke LMS dalam bentuk PDF.
3. Berilah nama file jawaban LK dengan format: Nama_Judul Sub Materi.
Misal: Agus Setiawan_ Konsep Keberagaman Peserta Didik
4.
1. Menurut anda, apa yang dimaksud dengan keberagaman peserta didik?
Jawab: Berbagai karakter, kebiasaan, tingkah laku, cara berpikir,

2. Menurut anda, bagaimana bentuk konkrit dari empat indikator kualitas hidup
bagi setiap peserta didik?
Jawab: Menerima keragamaan peserta didik yang ada di kelas

Memahami perbedaan unik setiap individu peserta didik

Menciptakan suasana yang aman, nyaman dan ramah bagi semua


peserta didik

Memberikan kebutuhan layanan pembelajaran,

3. Setelah membaca materi keberagaman peserta didik, menurut anda, peserta


didik berkebutuhan khusus jenis apa yang ada di sekolah anda? Bagaimana
cara anda (proses) dalam menentukan hal tersebut?
Jawab:
Peserta didik tipikal atau reguler yaitu peserta didik yang tidak
memiliki hambatan tertentu, misalnya hambatan fisik, mental kognitif,
LK 2. Konsep Keberagaman Peserta Didik

sensorik dan hambatan lainnya yang menyebabkan mereka mengalami


kendala dalam mengikuti pembelajaran secara klasikal.

4. Berdasar soal nomor 3, bagaimana anda akan memfasilitasi peserta didik


berkebutuhan khusus tersebut, sehingga peserta didik tidak mengalami
hambatan dalam pembelajaran?
Jawab:
Menggunakan media ajar yang mudah dan sederhana sehingga mudah di
tangkap peserta didik tersebut

Anda mungkin juga menyukai