Anda di halaman 1dari 1

SOAL PKLH BAB 3

1. Area terbuka hijau pada suatu wilayah disebut


……………….
a. Kota Hijau
b. Ruang hijau
c. Ruang terbuka hijau
2. Tempat RTH di kota Balikpapan adalah ………….
a. Sungai
b. Jembatan
c. Hutan Kota
3. RTH dikatakan sebagai wilayah ……………….
a. Hutan
b. Hijau
c. Bukit
4. Perda kota Balikpapan yang mengatur tentang Ruang
terbuka Hijau adalah ………..
a. Nomor 3 Tahun 2010
b. Nomor 3 Tahun 2019
c. Nomor 3 Tahun 2020
5. Ruang Terbuka Hijau adalah Kawasan yang ditumbuhi
………
a. Bakau
b. Tumbuhan hijau
c. Rumput

Anda mungkin juga menyukai