Anda di halaman 1dari 1

Mengajarkan Metode Iqro’

Metode Iqro' adalah cara mengajarkan al-Qur'an yang mengacu pada pola pendidikan “Child
Centered”, yaitu memberikan kesempatan yang seluas-luasnya kepada setiap siswa atau santri untuk
berkembang secara optimal sesuai kemampuan

Suatu hal yang dimulai dengan cara menyenangkan akan disukai oleh anak-anakMisalnya,
menggunakan gambar-gambar huruf hijaiyah beragam warna. Lalu menempelkannya di dinding atau
ruang bermain sehingga anak mudah mempelajarinya.
Selain itu, membangun komunikasi secara perlahan mengenai pentingnya mengaji atau membaca
Iqro.

Penyuluh Non PNS


Nirwana, S.Pd.I

Anda mungkin juga menyukai