Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH KABUPATEN SUKABUMI

DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA (SMP)

Penilaian Tengah Semester (PTS) Semester Genap Tahun Pelajaran 2020/2021

Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam


Kelas/Semester : VII (sembilan)/2
Waktu / Hari,Tgl. : 90 menit/Senin, 8 Maret 2021
Nama :
Kelas :

PETUNJUK UMUM
1. Bacalah Basmalah sebelum memulai pekerjaan, dan akhiri pekerjaan dengan membaca Hamdalah !
2. Perhatikan dan ikuti petunjuk pengisian pada lembar jawaban yang disediakan !
3. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum Anda menjawabnya !
4. Jumlah soal sebanyak 10 Uraian, laporkan kepada guru kalau terdapat soal pertanyaan yang kurang
jelas, rusak,
5. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada guru, dan jangan lupa selalu beri nama dan kelas
.

Jawablah Pertanyaan berikut dengan benar !


1. Apa yang kamu ketahui tentang salat Jumat?
2. Mengapa laki-laki diwajibkan salat Jumat?
3. Siapakah yang boleh jadi khatib?
4. Sebutkan syarat-syarat salat Jumat!
5. Jelaskan tata cara salat Jumat!
6. Tuliskan dalil yang memerintahkan melaksanakan salat qasar beserta artinya!
7. Jelaskan perbedaan salat jama' taqdim dan jama' ta'khir!
8. Tulislah niat salat qasar!
9. Tulislah niat salat Asar pada waktu Zuhur dijama' dan diqasar!
10.Tulislah niat salat Maghrib dijama' dengan salat Isya dikerjakan pada waktu Maghrib!

Anda mungkin juga menyukai