Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
SEMINAR PENDIDIKAN
MILLENIUM BARU
Perubahan yang sangat pesat dalam:
• Teknologi komunikasi, informasi dan transportasi,dll
Hal-hal ini berakibat dunia seakan menjadi ciut dan batas antara satu negara dan negara lainnya
semakinkabur, begitu juga dalam hal budaya.
Fokus pada sistem sekolah harus diubah dari sekedar perolehan pengetahuan menjadi:
• pengembangan kearifan,
• karakter
• kematangan emosi.
Tim peneliti yang dipimpin oleh Benjamin Bloom membuktikan bahwa para profesional muda
yang sukses dalam berbagai bidang mempunyai karakteristik umum yang sama yaitu
keterlibatan antusiastik orang tua mereka di masa kecil.
2
MASALAH AKADEMIS
Biasanya merupakan indikator dari masalah-masalah yang lebih luas, yang menyangkut:
• Faktor-faktor kepribadian dan pola hidup
• Faktor-faktor sosial-ekonomi
• Faktor keluarga.
TUNTUNAN
• Langkah pertama orangtua mengarahkan anak supaya berprestasi ialah menolong membentuk
suatu sikap dan motiv yang tepat untuk belajar.
• Harus ada kerinduan untuk melakukan yang baik di sekolah dan yakin bahwa ia dapat berhasil.
Dia harus membentuk suatu sikap yang positif dan disiplin diri untuk meraih manfaat penuh dari
pedidikannya.
• Para Remaja harus diajar untuk memandang sukses atau kegagalan mereka di sekolah
adalah tanggungjawab langsung mereka.
PERAN ORANGTUA
1. Harus ada waktu dan usaha menilai kemampuan anak.
2. Definisikan masalah akademis dalam satu tahapan-tahapan tujuan.
3. Bentuk persahabatan anak dengan mereka yang antusias, berminat dan senang dengan prestasi
akademis.
4. Ikuti dengan sabar, keteguhan cinta, dan dukungan pada saat anak membuat kesalahan.
5. Sekali siswa membangun suatu kebiasaan baik di sekolah, sadari bahwa kesempatan berikutnya
ia akan berhasil dengan sendirinya.
6. Pusatkan perhatian pada pngembangan perilaku belajar.
7. Tambahkan perkembangan kebiasaan belajar yang baik. (mutu belajar lebih penting dari pada
waktu yang digunakan untuk belajar).
4 Kondisi yang harus ada untuk mengembangkan dan mempertahankan harga diri:
1. Connectiveness: Hubungan yang bermakna
2. Uniqueness : Keunikan, berbeda dari oranglain
3. Power : Kemampuan untuk mempengaruhi
4. Models : Teladan/contoh yang ditiru
4
FUNGSI OTAK BAGIAN DEPAN (Frontal Lobe: disebut Mahkota dari Otak):
Sebagai tempat kedudukan dari Moral, Spiritual dan Kemauan.
Menyaring informasi yang masuk dengan menentukan apakah informasi itu benar atau salah
Ekses Negatif TV
• Informasi masuk dan terekam di otak tanpa tersaring oleh penonton.
-Dr. Herbert Krugman
• Penonton dijejali oleh segudang informasi oleh TV tanpa mengadakan reaksi terhadap
informasi tersebut. Reaksi akan timbul kemudian, tanpa disadari.
-Dr. Erik Peper
Kuasa Memilih
• Allah mengaruniakan kepada masing-masing kita kuasa untuk memilih.
• Jangan lakukan sesuatu hanya karena orang banyak melakukannya
“Janganlah kamu menjadi serupa dengan dunia ini, tetapi berubahlah oleh pembaharuan budimu,
sehingga kamu dapat membedakan manakah kehendak Allah: apa yang baik, yang berkenan kepada
Allah.”
-Roma 12:2
Kesimpulan
• Banyak tantangan yang dihadapi siswa akibat perubahan teknologi, kebudayaan,
ekonomi, politik dll.
• Dibutuhkan kerjasama antara Sekolah, Murid dan Orangtua/Wali untuk medapatkan
keberhasilan belajar, keterampilan dan kearifan dalam hidup, kematangan emosi dan karakter
yan benar.
• Ciptakan suasana belajar yang kondusif di rumah dan hindari penghalang/pembunuh
motivasi belajar.