(RPP)
1
4.9 Menyajikan hasil analisis pengaruh pola hidup terhadap kelainan pada struktur
dan fungsi organ yang meyebabkan gangguan pada sistem ekskresi serta
kaitannya dengan teknologi
4.9.1 Mendiskusikan pengaruh pola hidup terhadap kelainan pada struktur
dan fungsi organ ekskresi pada manusia.
4.9.2 Menganalisis pengaruh pola hidup terhadap kelainan pada struktur dan
fungsi organ ekskresi pada manusia dan teknologi yang mungkin untuk
menanggulanginya.
4.9.3 Menyimpulkan pengaruh pola hidup terhadap kelainan pada struktur
dan fungsi organ ekskresi pada manusia dan teknologi yang mungkin
untuk menanggulanginya.
4.9.4 Mempresentasikan data hasil analisis melalui berbagai bentuk media
presentasi.
C. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan pembelajaran dengan pendekatan saintifik menggunakan model
pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dan Discovery Based Learning (DBL) peserta
didik dapat menganalisis hubungan antara struktur jaringan penyusun organ pada
sistem ekskresi dalam kaitannya dengan bioproses dan gangguan fungsi yang dapat
terjadi pada sistem ekskresi manusia, dan menyajikan hasil analisis pengaruh pola
hidup terhadap kelainan pada struktur dan fungsi organ yang meyebabkan gangguan
pada sistem ekskresi serta kaitannya dengan teknologi, sehingga peserta didik dapat
membangun kesadaran akan kebesaran Tuhan YME, menumbuhkan prilaku disiplin,
jujur, aktif, responsip, santun, bertanggungjawab, dan kerjasama.
D. Materi Pembelajaran
2. Media
a) LAB 8.01 Osmoregulasi
b) LAB 8.02 Paru-paru Sebagai Organ Ekskresi
F. Kegiatan Pembelajaran
1. Pertemuan Pertama
a) Indikator Pencapaian Kompetensi
No. Deskripsi
3.9.1 Mengidentifikasi letak dan struktur organ ekskresi pada manusia
melalui carta/gambar/torso.
3.9.2 Mendeskripsikan fungsi masing-masing organ ekskresi pada
manusia.
3.9.3 Mendiskusikan proses pengeluaran sisa metabolisme berupa
keringat, urin, bilirubin dan biliverdin, CO2 dan H2O pada berbagai
organ ekskresi.
3.9.4 Menganalisis kerja ginjal pada proses pengeluaran urin melaui
gambar/video/torso.
2
3.9.5 Menyimpulkan hubungan antara struktur, fungsi, dan proses
pengeluaran sisa metabolisme pada manusia.
b) Model Pembelajaran
Discovery Based Learning
Sintak Model
Deskripsi
Pembelajaran
Fase 1 Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan
Stimulation untuk memusatkan perhatian pada topik/
(stimulasi/pemberian subtopik proses ekskresi pada ginjal manusia
rangsangan) dengan cara :
Menayangkan gambar/foto tentang
kegiatan olah raga.
3
4
Sintak Model
Deskripsi
Pembelajaran
Mencermati proses pembentukan
urine dalam ginjal manusia.
Praktikum dengan LAB 8.01 dan LAB 8.02.
Mengumpulkan data tentang proses
ekskresi pada manusia dan hewan
(belalang dan cacing).
Fase 4 Peserta didik dalam kelompoknya
Data processing berdiskusi mengolah data hasil
(pengolahan data) membaca/pengamatan dengan cara :
Menggunakan bantuan pertanyaan-
pertanyaan pada lembar kegiatan.
Membuat catatan khusus hasil dari
membaca.
Fase 5 Peserta didik mendiskusikan hasil
Verification pengamatannya dan memverifikasi hasil
(pembuktian) pengamatannya dengan data-data atau teori
pada buku sumber.
Fase 6 Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
Generalization proses pembentukan urine dalam ginjal dan
(menarik kesimpulan/ hubungan keterkaitannya dengan gangguan
generalisasi) proses ekskresi pada ginjal manusia.
2. Pertemuan Kedua
a) Indikator Pencapaian Kompetensi
No. Deskripsi
3.9.6 Melakukan uji urin pada orang sehat dan orang sakit diabetes
mellitus.
3.9.7 Menjabarkan prinsip dialisis dalam menanggulangi kelainan dan
penyakit pada sistem ekskresi.
3.9.8 Mendiskusikan kelainan dan penyakit yang berhubungan dengan
sistem ekskresi pada manusia.
3.9.9 Menganalisis teknologi yang berkaitan dengan penanggulangan
kelainan dan gangguan pada sistem ekskresi pada manusia.
3.9.10 Menyimpulkan teknologi yang berkaitan dengan penanggulangan
kelainan dan gangguan pada sistem ekskresi pada manusia.
4.9.1 Mendiskusikan pengaruh pola hidup terhadap kelainan pada
struktur dan fungsi organ ekskresi pada manusia.
4.9.2 Menganalisis pengaruh pola hidup terhadap kelainan pada struktur
dan fungsi organ ekskresi pada manusia dan teknologi yang mungkin
untuk menanggulanginya.
4.9.3 Menyimpulkan pengaruh pola hidup terhadap kelainan pada struktur
dan fungsi organ ekskresi pada manusia dan teknologi yang mungkin
untuk menanggulanginya.
4.9.4 Mempresentasikan data hasil analisis melalui berbagai bentuk media
presentasi.
5
b) Model Pembelajaran
Problem Based Learning
Sintak Model
Deskripsi
Pembelajaran
Tahap 1 • Guru menjelaskan indikator pembelajaran
Orientasi peserta kemudian memberikan konsep dasar,
didik kepada petunjuk atau referensi yang diperlukan
masalah dalam pembelajaran.
• Melakukan brainstorming dimana peserta
didik dihadapkan pada pengamatan gambar/
video/animasi gangguan dan penyakit pada
sistem ekskresi.
G. Sumber Belajar
1. Video, power point bahan ajar, gambar dan animasi terkait topik struktur dan fungsi
sel pada sistem ekskresi manusia.
2. Buku teks Biologi
a. Campbell N.A. Mitchell LG, Reece JB, Taylor MR, Simon EJ. 2006. Biology, 5th
ed. Benjamin Cummings Publishing Company, Inc., Redword City, England.
b. Safitri, Ririn. 2016. Biologi untuk SMA/MA kelas XI. Surakarta : CV.
7
Mediatama.
8
c. www.NGNSlifescienceeducation.com
H. Penilaian
1. Teknik dan Bentuk Penilaian
Teknik Bentuk Instrumen Rubrik
No. Aspek
Penilaian Penilaian Penilaian Penilaian
1. Pengetahuan Tes Tulis Uraian terlampir terlampir
Instrumen
2. Keterampilan Penugasan Penilaian terlampir terlampir
Tugas
………………………………………. ………………………………………..
NIP. NIP.