Anda di halaman 1dari 3

1. BPOM melakukan pengecekan sampel uji dari produk yang dikembalikan dari pasaran.

Dimana tempat penyimpanan produk tersebut?


a. Ruang retur
b. Ruang penyimpanan
c. Ruang karantina
d. Ruang reject
e. Ruang QC

Jawaban : C

Pembahasan : sampel uji tersebut belum tentu memiliki kualitas yang jelek

Karantina dalah status bahan/produk yang dipisahkan secara fisik atau dengan sistem
tertentu yang efektif, sementara menunggu keputusan diterima atau ditolak (CPOB 2018)

2. Bagian produksi suatu industri farmasi sedang membuat sirup bromheksin. Langkah-
langkah dalam pembuatan sirup tersebutmeliputi penimbangan, pelarutan zat aktif,
pencampuran akhir, pengisian, penutupan, dan pengemasan.
Disebut apakah larutan hasil proses pencampuran akhir dari proses pembuatan sirup
tersebut?
a. Produk jadi
b. Produk setengah jadi
c. Produk antara
d. Bahan awal
e. Produk ruahan

Jawaban : C

Pembahasan : produk antara adalah tiapa bahan atau campuran bahan yang masih
memerlukan satu atau lebih tahap pengolahan lanjutan untuk menjadi produk ruahan
(CPOB 2012)

3. Suatu industri farmasi ingin memastikan bahwa produknya akan tetap stabil sampai
waktu kadaluwarsa yang di tetapkan .
Bagian manakah dari industri farmasi yang bertugas untuk melakukan pemastian
stabilitas sediaan jadi tersebut?
a. Riset dan pengembangan
b. Pengawasan mustu
c. Pemastian mutu
d. Produksi
e. Perencanaan produksi

Jawaban : C

Pembahasan : merupakan salah satu tugas dari pemastian mutu (CPOB 2018)

4. Petugas QC industri farmasi melakukan sampling terhadap bahan baku parasetamol


sebanyak 10 zak. Dari hasil sampling terdapat 1 zak yang tercampur dengan bahan lain
sehingga diletakan di area lain.
Apakah area tersebut?
a. Area reject
b. Area karantina
c. Area release
d. Area sampling
e. Area penerimaan

Jawaban : A

Pembahasan : sudah pasti adanya cemaran bahan lain dan harus diletakan di ruang reject

5. Pengaturan tekanan udara pada ruang kemas primer-antara-kemas sekunder-antara-luar?


a. 0 / + / 0 / + / 0
b. ++++ / +++ / ++ / + / 0
c. ++ / 0 / + / 0 / 0
d. +++ / ++ / + / 0
e. + / ++ / + / 0

Jawaban : A
Pembahasan : tanda + tekanan lebih besar daripada 0, udara mengakir dari tekanan besar
ke kecil (PPOP Jilid 1 CPOB 2012)

Anda mungkin juga menyukai