Anda di halaman 1dari 1

TUGAS ORGANOMETALIK

Nama : Tanty Naomi Boru Siahaan


NIM : 217006006

1. Reaksi CH3MgCl dengan TICl3 dalam eter memberikan padatan putih yang mengandung C,H,
Cl dan TI, dan Stabil di udara (Senyawa A). Jika pengganti CH3MgCl dibuat CH3 Li berlebih
terbentuk senyawa b yang volatile dan mudah terbakar di udara . Jika senyawa B ini direaksikan
dengan HCl encer terbentuk Kembali senyawa A dan dibebaskan suatu gas. Jelaskan observasi
tersebut

Jawab :

2CH3MgCl + TlCl3 (CH3)2TlCl + 2MgCl2


A

3CH3 Li + TlCl3 (CH3)3Tl + 3LiCl


B

(CH3)3Tl + HCl (CH3)2TlCl + CH4

2. Pektrum 1H-NMR dari CH3MgBr dalam THF terdiri dari pita tunggal pada suhu kamar, tetapi
bila didinginkan sampai pada suhu -800C akan terlihat 2 pita dengan intensitas 0,55 : 1, pita yang
lebih intens adalah pita yang terletak pada daerah yang lebih high-field. Jika ditambahkan
(CH3)2Mg pada suhu -800C maka intensitas relative pada pita yang lebih High-field akan
bertambah. Sebagai seorang peneliti, berikan komentar saudara tentang apa yang terjadi dan apa
kesimpulan yang dapat saudara ambil.

Anda mungkin juga menyukai