Anda di halaman 1dari 1

EKSI4416-1

NASKAH TUGAS MATA KULIAH


UNIVERSITAS TERBUKA
SEMESTER: 2021/22.2 (2022.1)

Fakultas : FE/Fakultas Ekonomi


Kode/Nama MK : EKSI4416/Sistem Pengendalian Manajemen
Tugas :3

No. Soal
1 Masih menggunakan data/perusahaan yang dipilih dari tugas 1 dan 2, tugas tutorial ini mengukur
kemampuan mahasiswa dalam menerangkan pengendalian manajemen pemasaran dan produksi,
dikhususkan kepada membedakan dan analisis setiap jenis metode pengendalian manajmen pemasaran
dan produksi. Kemudian buat resume apakah hubungan antara pengendalian manajemen pemasaran dan
produksi. Berikan contoh satu perusahaan dan analisis dari segi pengendalian manajmen pemasaran dan
produksi.
a. Analisis setiap metode pengendalian manajemen pemasaran dan produksi (beda, kelemahan dan
kelebihan)
b. Merasionalkan hubungan antara pengendalian manajmen pemasaran dan produksi dalam
mencapai tujuan jangka pendek organisasi
c. Merinci pengendalian manajmen pemasaran dan produksi dengan contoh kasus.

1 dari 1

Anda mungkin juga menyukai