Anda di halaman 1dari 2

1.

3 jenis klasifikasi agama :

A). Wahyu dan non-wahyu


-Agama wahyu : agama yang menghendaki iman kepada tuhan, rosul, dan kitabnya. Dan
menyebarkan pesan agama tersebut pada umat manusia. Basanya agama ini terlahir di Timur
Tengah bersifat misionaris, tegas dan jelas.
-Agama non-wahyu : agama yang tidak memandang esensial yaitu penyerahan manusia
kepada aturan yang dibuat oleh tuhan. Agama ini terlahir di luar Timur Tengah. Jadi agama
non-wahyu ini adalah keterbalikan dari agama wahyu. Yang mana agama wahyu contohnya
Yahudi, Kristen, dan Islam. Selain tiga tersebut berarti agama non-wahyu.

B). Misionaris dan Non-Misionaris


-Agama misionaris : agama yang mengharus kan para penganutnya untuk menyebarkan
ajaran agama tersebut agar menjadi semakin luas. Contoh agama misionaris adalah Islam.
Namun dalam perkembangan waktu Kristen dan Budha sedikit demi sedikit menjadi
misionaris.
-Agama non-misionaris : ini merupakan keterbalikan dari agama misionaris yaitu tidak
mengharuskan pengikutnya untuk menyebar luaskan ajaran agama tersebut.

C). Rasial dan Universal


-Jika dilihat dari rasial, geografis dan tentunya secara umum/universal, agama dibagi menjadi
3 golongan yaitu semitik, arya, dan Mongolia. Agama semitik adalah agama Kristen, islam,
dan yahudi. Agama arya adalah agama Hindu, jainisme, Sikhiisme, Zoaterianisme.
Sedangkan yang tergolong Mongolia adalah confusionisme, taoisme, dan shintoisme.

2. Pengertian tentang etika, moral, susila, dan budi pekerti berdasarkan epistimologi.
Epistimologi merupakan cabang dari ilmu filsafat yang berkaitan dengan hakikat atau ilmu
pengetahuan. Jadi pengertian yang saya jelaskan berdasarkan dari epistimologi.
-Etika : Ilmu yang mempelajari kualitass seseorang dan etika yang dilakukan oleh
seseorang nantinya akan menjadi penilaian moral atau sikap seseorang dalam menanggapi
sesuatu hal.
-Moral : Tata cara maupun Tindakan yang dilakukan oleh diri sendiri dalam keadaan
sadar di depan umum yang mana Tindakan tersebut sesuai dan bisa diterima oleh masyarakat
sekitar. Dan tujuan dari Tindakan tersebut untuk berkomunikasi pada masyarakat.
-Susila : aturan hidup yang ditanamkan pada dirinya sendiri supaya dirinya bisa
berkelakuan baik.
-Budi pekerti : Semua sikap manusia yang bersifat positif seperti sopan santun dan
jujur yang ada pada seseorang.
3. 4 pilar akhlak mulia dalam islam.

-Sabar adalah sifat untuk bisa menahan amarah, tahan banting, tidak merugikan orang lain,
Lemah lembut, dll.
-Menjaga Kesucian dapat mendorong seseorang agar tidak tergelincir kedalam Tindakan
dan perkataan yang dapat menjatuhkan martabat diri sendiri maupun orang lain.
-Berani merupakan sikap menjadikan seseorang agar bisa kuat dalam menjaga harga diri
serta dalam menegakan norma.
-Sifat Adil bisa mengasah seseorang agar sifat yang dia miliki bisa selalu lurus, bisa semakin
dermawan, murah hati, adil, dll.

Sumber : BMP MKDU4221 PENDIDIKAN AGAMA ISLAM , https://owntalk.co.id/


Dan https://kumparan.com/

Anda mungkin juga menyukai