Anda di halaman 1dari 4

KEMENTERIAN AGAMA

MADRASAH ALIYAH NEGERI (MAN) 2 CIAMIS


TAHUN PELAJARAN 2021/2022
Jln. Yos Sudarso No. 53 Tlp. (0265) 771432 Ciamis
B

SOAL REMIDIAL PENILAIAN HARIAN KE 1 ONLINE (E-LEARNING)


BAB 1. PETUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN PADA TUMBUHAN

Mata Pelajaran : Biologi Semester : 1 (satu)


Kelas / Program : XII - MIPA Waktu : 60 menit

I. Tata Cara Mengerjakan Soal :

1. Lembar jawaban Remidial di prin dahulu.


2. Awali dengan membaca Basmalah !
3. Kerjakan pada lembar jawaban di bawah yang telah di sediakan !
4. Tulis secara manual dan kumpulkan pada hari esoknya setekah ulangan ! (Untuk bahan
dokumen manual).
5. Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar dari jawaban yang telah disediakan dari obsen
A, B, C, D atau E !
6. Tulis Abjadnya saja !
7. Akhiri dengan membaca hamdalah !

II. Naskah Soal :

1. Perhatikan gambar stuktur biji dikotil di bawah ini !

Bagian plumula dan kotiledon ditunjukkan oleh nomor ....


A. 1 dan 2 D. 4 dan 6
B. 1 dan 5 E. 5 dan 1
C. 3 dan 6

2. Pada perkecambahan bagian yang akan tumbuh menjadi akar adalah ....
A. Radikula D. Epikotil
B. Hipokotil E. Kotiledon
C. Plumula
3. Perbedaan perkecambahan Hipogeal dan Epigeal adalah :

Perkecambahan Epigeal Perkecambahan Hypogeal


A Kotiledone berada dipermukaan tanah Kotiledone tetap berada didalam tanah
B Hipokotil memanjang sehingga plumula Epikotil memanjang plumula terdorong
dan kotiledon terdorong ke permukaan ke permukaan tanah, dan kotiledon
tanah tetap ada di dalam tanah
C Plumula dan radikula tetap berada Plumula dan radikula menembus ke
dalam tanah permukaan tanah
D Radikula menembus ke dasar bumi Plumula muncul kepermukaan tanah
E Hipokotil memanjang sehingga Plumula keluar menembus kulit biji dan
kotiledone dan plumula terdorong muncul dipermukaan tanah
kepermukaan tanah

4. Fungsi enzim amilase pada proses perkecambahan adalah ....


A. Menyusun asam-asam amino untuk persiapan pembelahan
B. Menyusun membran sel
C. Memecah glukosa menjadi energi
D. Memecah maltosa menjadi glukosa
E. Memecah tepung pada kotiledone menjadi maltosa

5. Terjadinya perpanjangan pada ujung akar dan ujung batang disebabkan adanya ....
A. Aktivitas kambium D. Titik tumbuh sekunder
B. Aktivitas hormon auxin E. Titik tumbuh primer
C. Titik tumbuh lateral

6. Terbentuknya lingkaran tahun pada tumbuhan dikotil dan tumbuhan gimnospermae


disebabkan oleh adanya aktivitas ....
A. Hormon auxin D. Jaringan parenkima
B. Hormon giberellin E. Jaringan seklerenkim
C. Kambium

7. Perhatikan data dibawah ini !


1. Mempercepat pertumbuhan akar
2. Mengembangkan sel sehingga sel bertambah
3. Membuat tanaman berbunga sebelum waktunya
4. Membuat tanaman lebih tinggi
5. Merangsang tumbuhnya daun
6. Mempercepat diperensiasi di daerah meristem
Dari data diatas manakah yang termasuk fungsi Auksin adalah nomor ....
A. 1, 2, 3 D. 2, 4, 6
B. 1, 3, 6 E. 4, 5, 6
C. 2, 3, 6

8. Pertumbuhan dan perkembangan pada mahluk hidup dipengaruhi oleh faktor luar dan
faktor dalam. Faktor dalam dipengaruhi oleh ….
A. Nutrisi, pH, dan suhu D. Hereditas, pH, dan enzim
B. Kelembaban, sanitasi, dan nutrisi E. Gen, hormon dan enzim
C. Nutrisi, hormon dan enzim

9. Si Amin akan mengadakan penelitian tentang pertumbuhan dan perkembangan pada tumbuhan,
dia menentukan judul penelitianya “ Pengaruh konsentasi macam-macam pupuk terhadap
pertumbuhan kacang tanah”. Yang menjadi variabel terikatnya adalah :
A. Pertumbuhan kacang tanah
B. Variasi jenis kacang tanah
C. Konsentarasi macam-macam pupuk
D. Perkecambahan kacang tanah
E. Pengaruh pertumbuhan kacang tanah

10. Siswa kelas XII IPA sedang melakukan kegiatan pemupukan tanaman dengan menggunakan
pupuk urea. Kelompok 3 mencoba memberikan pupuk ureanya berlebih pada tanamannya
dengan tujuan agar tanamanya cepat tumbuh subur, tapi setelah satu minggu kemudian
tumbuhannya menjadi mati, tumbuhan tersebut mati diakibatkan karena ....
A. Kekurangan unsur hara lain D. Mengalami plasmolisis
B. Kekurangan air E. Mengalami etiolasi
C. Seharusnya di tambahkan pupuk kompos

Selamat Bekerja
AS
KEMENTERIAN AGAMA
MADRASAH ALIYAH NEGERI (MAN) 2 CIAMIS
TAHUN PELAJARAN 2021/2022
B
Jln. Yos Sudarso No. 53 Tlp. (0265) 771432 Ciamis

LEMBAR JAWABAN REMIDIAL PENILIAN ONLENE (E-LEARNING)


BAB 1. PETUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN PADA TUMBUHAN

===================================================================================

MATA PELAJARAN : BIOLOGI


PENILAIAN HARIAN KE : 1 (Satu)
SEMESTER : 1 (Ganjil)
HAR I / TANGGAL : .....................................................................
NAMA : .....................................................................
NOMOR ABSEN : .....................................................................
KELAS / PROGRAM : .....................................................................
KKM : 75

I. Pilihan Ganda :

1. 6.

2. 7.

3. 8.

4. 9.

5. 10.

Anda mungkin juga menyukai