Anda di halaman 1dari 63

LAPORAN AKTUALISASI

“PENTINGNYA PEMAHAMAN PASIEN MENGENAI PENGGUNAAN


OBAT KHUSUS (SUPPOSITORIA, TABLET VAGINAL DAN SALEP
MATA) PADA UPT. PUSKESMAS RAWAT INAP KOTA KARANG
KOTA BANDAR LAMPUNG”

PELATIHAN DASAR CPNS GOLONGAN III ANGKATAN V


PEMERINTAH DAERAH KOTA BANDAR LAMPUNG

DISUSUN OLEH :

apt. AYU KARTIKA SARI, S. Farm


NIP. 199605252020122025

BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH KOTA BANDAR LAMPUNG


TAHUN 2022

i
LEMBAR PERSETUJUAN
LAPORAN AKTUALISASI
PELATIHAN DASAR CPNS GOLONGAN III

NAMA : apt. Ayu Kartika Sari., S.Farm


NIP : 199605252020122025
SATUAN KERJA : UPT PUSKESMAS RAWAT INAP KOTA KARANG PADA
DINAS KESEHATAN KOTA BANDAR LAMPUNG

Laporan aktualisasi ini telah diperiksa dan disetujui untuk diseminarkan

Bandar Lampung, 19 Mei 2022

Mentor, Peserta,

dr. AIDA MELISA, M.Kes apt. AYU KARTIKA SARI, S.Farm


NIP. 198309162011012004 NIP. 199605252020122025

Coach,

Hi. RM SOPIAN, SH. MM.


NIP. 19600819 198003 1 003

ii
LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN AKTUALISASI
PELATIHAN DASAR CPNS GOLONGAN III PROVINSI LAMPUNG
TAHUN 2022

NAMA : apt. Ayu Kartika Sari., S.Farm


NIP : 199605252020122025
SATUAN KERJA : UPT PUSKESMAS RAWAT INAP KOTA KARANG PADA
DINAS KESEHATAN KOTA BANDAR LAMPUNG

Pada hari ini jumat tanggal dua puluh mei tahun dua ribu dua puluh dua.
Laporan aktualisasi ini telah diseminarkan dan disahkan.

Bandar Lampung, 20 Mei 2022

Coach, Mentor,

Hi. RM SOPIAN, SH. MM. dr. AIDA MELISA, M.Kes


NIP. 19600819 198003 1 003 NIP. 198309162011012004

Penguji,

DESTI MEGA PUTRI.,SP.,MT


NIP. 19691202 199503 2 002

iii
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan ridho-Nya sehingga
penulis dapat membuat rancangan aktualisasi ini sebagai salah satu syarat untuk memperoleh
gelar Pegawai Negeri Sipil (PNS). Dukungan dan bimbingan dari berbagai pihak sangat
membantu dalam penyelesaian rancangan aktualisasi ini. Pada kesempatan ini disampaikan
terima kasih kepada :
1. Ibu dr. Aida Melisa, M.Kes selaku mentor yang telah memberikan bimbingan, saran, dan
motivasi dalam proses penyusunan rancangan aktualisasi ini.
2. Bapak Hi. RM Sopian, SH. MM selaku coach yang telah mengarahkan, membimbing,
memberi saran, dan motivasi dalam proses penyusunan rancangan aktualisasi ini.
3. Ibu Desti Mega Putri.,SP.,MT selaku penguji yang telah memberikan bimbingan, kritik,
dan saran untuk perbaikan rancangan aktualisasi ini.
4. Seluruh Widyaiswara yang telah memberikan pemahaman dan pengarahan terkait materi
Ber AKHLAK dan SMART ASN untuk dapat diinternalisasikan dan diaktualisasikan di
instansi.
5. Keluarga tercinta, yang senantiasa memberikan dukungan moril dan materil dalam
menyelesaikan seluruh rangkaian kegiatan dan kewajiban pada masa pendidikan latihan
dasar ini.
6. Keluarga besar peserta Latsar Golongan III Angkatan V tahun 2022 yang saling bekerja
sama dalam melaksanakan tugas kelompok.
Semoga Allah SWT membalas segala kebaikan yang telah diberikan berupa rahmat dan
hidayah-Nya kepada kita semua. Semoga rancangan aktualisasi ini dapat bermanfaat bagi
pembaca umumnya.

Bandar Lampung, 20 April 2022


Penulis

apt. AYU KARTIKA SARI, S.Farm


NIP. 19960525202012202

iv
DAFTAR ISI

LAPORAN AKTUALISASI...................................................................................................................i
LEMBAR PERSETUJUAN...................................................................................................................ii
LEMBAR PENGESAHAN...................................................................................................................iii
KATA PENGANTAR...........................................................................................................................iv
DAFTAR ISI..........................................................................................................................................v
DAFTAR TABEL.................................................................................................................................vi
DAFTAR GAMBAR...........................................................................................................................vii
BAB I Pendahuluan................................................................................................................................1
A.Latar Belakang...........................................................................................................................1
1. Identifikasi Penetapan Isu.......................................................................................................4
2. Argumentasi Terhadap Isu Yang Terpilih...............................................................................7
B. Tujuan dan Manfaat Aktualisasi.................................................................................................8
C. Ruang Lingkup Aktualisasi........................................................................................................9
BAB II Pelaksanaan Aktualisasi Nilai-Nilai Dasar Profesi PNS..........................................................10
2. 1. Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi Nilai-Nilai Dasar PNS................................................10
2.2 Bimbingan dengan Mentor...............................................................................................46
2.3 Bimbingan dengan Coach.................................................................................................47
BAB III Rencana Aksi..........................................................................................................................49
BAB IV Kesimpulan dan Saran............................................................................................................53
4.1 Kesimpulan.............................................................................................................................53
4.2 Saran.......................................................................................................................................55
JADWAL AKTUALISASI..................................................................................................................56
DAFTAR PUSTAKA...........................................................................................................................57
LAMPIRAN.........................................................................................................................................59

v
DAFTAR TABEL

TABEL 1. 1 IDENTIFIKASI PENETAPAN ISU.....................................................................................4


TABEL 1. 2 IDENTIFIKASI TUPOKSI YANG BERMASALAH..........................................................5
TABEL 1. 3 IDENTIFIKASI ISU PADA UPT. PUSKESMAS RAWAT INAP KOTA KARANG.......6
TABEL 2. 1 PEMBIMBINGAN DENGAN MENTOR..........................................................................46
TABEL 2. 2 PEMBIMBINGAN DENGAN COACH.............................................................................48
TABEL 3. 1 RENCANA AKSI AKTUALISASI NILAI-NILAI DASAR PROFESI PNS....................52

vi
DAFTAR GAMBAR

GAMBAR 2. 1 KONSULTASI DENGAN MENTOR........................................................................................10


GAMBAR 2. 2 KONSULTASI DENGAN APOTEKER SENIOR........................................................................13
GAMBAR 2. 3 KONSULTASI DENGAN COACH...........................................................................................16
GAMBAR 2. 4 MENYUSUN JADWAL SOSIALISASI....................................................................................19
GAMBAR 2. 5 PERSIAPAN SARANA DAN PRASARANA............................................................................22
GAMBAR 2. 6 MENGHUBUNGI NARASUMBER.........................................................................................25
GAMBAR 2. 7 MENYUSUN SOAL PRE-TEST DAN POST-TEST.....................................................................28
GAMBAR 2. 8 MELAKSANAKAN PRE-TEST...............................................................................................31
GAMBAR 2. 9 MELAKSANAKAN SOSIALISASI..........................................................................................34
GAMBAR 2. 10 MELAKSANAKAN POST-TEST...........................................................................................37
GAMBAR 2. 11 MELAKSANAKAN PELAYANAN INFORMASI OBAT...........................................................40
GAMBAR 2. 12 MENYUSUN LAPORAN....................................................................................................43

vii
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Berdasarkan Undang-Undang Aparatur Sipil Negara Nomor 5 Tahun 2014 dijelaskan


bahwa  Aparatur Sipil Negara (ASN) adalah  profesi bagi Pegawai Negeri Sipil dan pegawai
pemerintah dengan perjanjian kerja yang bekerja pada instansi pemerintahan. Pegawai
Aparatur Sipil Negara yang selanjutnya disebut Pegawai ASN adalah pegawai negeri sipil
dan pegawai pemerintahdengan perjanjian kerja yang diangkat oleh pejabat pembina
kepegawaian dan diserahi tugas dalam suatu jabatan pemerintahan atau diserahi tugas
Negara lainnya dan digaji berdasarkan peraturan perundang-undangan.
Puskesmas merupakan fasilitas pelayanan kesehatan dasar yang menyelenggarakan
upaya kesehatan pemeliharaan, peningkatan kesehatan (promotif), pencegahan penyakit
(preventif), penyembuhan penyakit (kuratif), dan pemulihan kesehatan (rehabilitatif), yang
dilaksanakan secara menyeluruh, terpadu, dan berkesinambungan.
Pelayanan kefarmasian di Puskesmas dilaksanakan mengikuti standar pelayanan
kefarmasian di puskesmas yang tercantum dalam Permenkes No. 74 Tahun 2016 dan
terdapat perubahan yang dituangkan dalam Permenkes No. 26 Tahun 2020. Pelayanan
kefarmasian di puskesmas meliputi 2 (dua) kegiatan, yaitu kegiatan pengelolaan Sediaan
Farmasi dan Bahan Medis Habis Pakai dan kegiatan pelayanan farmasi klinik. Pengelolaan
Sediaan Farmasi dan Bahan Medis Habis Pakai merupakan salah satu kegiatan pelayanan
kefarmasian, yang dimulai dari perencanaan, permintaan, penerimaan, penyimpanan,
pendistribusian, pengendalian, pencatatan dan pelaporan serta pemantauan dan evaluasi,
Sedangkan Pelayanan farmasi klinik merupakan bagian dari pelayanan kefarmasian yang
langsung dan bertanggung jawab kepada pasien meliputi pengkajian dan pelayanan Resep,
pelayanan informasi obat (PIO), konseling , visite pasien (khusus Puskesmas rawat inap),
monitoring efek samping obat (MESO), pemantauan terapi obat (PTO), dan evaluasi
penggunaan obat.
Pelayanan informasi obat merupakan kegiatan penyediaan dan pemberi informasi dan
rekomendasi obat yang dilakukan oleh apoteker kepada pasien, keluarga pasien maupun
tenaga kesehatan lainnya. Tujuan dari pemberian informasi obat diantaranya menyediakan
informasi mengenai obat kepada pasien dan tenaga kesehatan di lingkungan puskesmas dan
pihak lain di luar puskesmas serta meningkatkan penggunaan obat yang rasional.

1
Suppositoria merupakan sediaan padat dalam berbagai bobot dan bentuk yang diberikan
melalui rektal, vagina, maupun uretra, berbentuk torpedo, dapat melunak, melarut, atau
meleleh pada suhu tubuh, dan efek yang ditimbulkan adalah efek sistemik atau lokal
(Depkes, 1995). Tablet vaginal / ovula merupakan suatu sediaan padat yang digunakan
melalui vagina (Depkes,1979). Salep mata adalah salep steril untuk pengobatan mata yang
mengandung dasar salep yang cocok (Afifah, et.al, 2017).
Pada kenyataannya, pelayanan kefarmasian yang terdapat di UPT. Puskesmas rawat
inap Kota Karang, dalam beberapa aspek belum sesuai dengan standar yang ada. Meskipun
belum ada laporan terkait kesalahan pemberian obat, namun ketidak sesuaian pelaksanaan
pelayanan kefarmasian dengan standar yang ada dapat menyebabkan beberapa masalah.
Salah satu yang fatal adalah kesalahan penggunaan obat yang dapat menurunkan kualitas
hidup pasien bahkan kematian. Oleh karena itu, untuk dapat mencegah terjadinya kesalahan
penggunaan obat, perlu dilakukan perbaikan dalam beberapa aspek. Salah satunya adalah
pemberian informasi obat supositoria, ovula dan salep mata untuk meminimalkan
kemungkinan terjadinya kesalahan dalam penggunaan obat.
Mengutip tugas pokok dan fungsi apoteker yang terdapat dalam PERMENPAN NO.13
TAHUN 2021, maka dapat diketahui rangkaian tugas pokok dan fungsi itulah yang harus
dilaksanakan oleh apoteker dengan efektif. Untuk memenuhi tugas dalam rangka mengikuti
diklatsar CPNS maka sebagai peserta diwajibkan menyusun rancangan aktualisasi nilai-nilai
core values BerAKHLAK yang bersumber dari tugas pokok dan fungsi dimaksud.
Selanjutnya kami akan menetapkan isu aktual yang terdapat di UPT. Puskesmas rawat
inap Kota Karang dengan tahapan mengidentifikasi tupoksi berdasarkan kaedah penulisan
karya tulis ilmiah yang ada.
Setelah menjalankan tugas sebagai apoteker di puskesmas tersebut diatas selama kurang
lebih 1 (satu) tahun, penulis mengidentifikasi terdapat 36 tupoksi berdasarkan
PERMENPAN NO.13 TAHUN 2021 Tentang Jabatan Fungsional Apoteker. Dari 36 tupoksi
tersebut saya akan menampilkan tupoksi yang masih relatif bermasalah sebanyak 12 tupoksi
sebagai berikut :
1. Melakukan penilaian terhadap pemasok terkait dokumen kefarmasian;
2. Menyusun surat pesanan dalam rangka pengadaan sediaan farmasi, alat
kesehatan,dan bmhp;
3. Melakukan pembuatan sediaan farmasi;
4. Melakukan pemeriksaan hasil pembuatan sediaan farmasi;
5. Merencanakan kegiatan dan kebutuhan sediaan yang akan dikemas ulang;
6. Melakukan pengemasan ulang sediaan;
2
7. Melakukan pemeriksaan hasil akhir sediaan farmasi;
8. Melakukan telaah resep;
9. Melakukan pemeriksaan dan penyerahan obat disertai pemberian informasi;
10. Melakukan konseling penggunaan obat;
11. Melakukan konseling obat pada pasien dengan penyakit kronis
12. Melaksanakan pelayanan swamedikasi;

Berdasarkan pengalaman dan pengamatan sebagai apoteker di puskesmas tersebut,


penulis memilih 5 tupoksi bermasalah yang akan dilakukan dan dianalisis menggunakan
teknik USG.

3
1. Identifikasi Penetapan Isu

Tabel 1. 1 IDENTIFIKASI PENETAPAN ISU

Permasalahan
No Uraian Tugas

1 Melakukan konseling penggunaan obat Rendahnya konseling penggunaan


obat Hipertensi

2 Melakukan konseling obat pada pasien Kurangnya konseling obat pada


dengan penyakit kronis; pasien Hipertensi

3 Melakukan telaah resep; Tingginya medication error pada


pelayanan kefarmasian

4 Melakukan pemeriksaan dan penyerahan Rendahnya pemahaman pasien


obat disertai pemberian informasi; mengenai penggunaan obat khusus
(suppositoria, tablet vaginal dan
salep mata)

5 Kurangnya edukasi swamedikasi


Melaksanakan pelayanan swamedikasi
yang diberikan

Hasil identifikasi tupoksi diatas, yang telah dipilih sebanyak 5 (lima) tupoksi dari 12
(dua belas) tupoksi yang sangat bermasalah. Akan dilakukan pemilihan tupoksi yang paling
urgent untuk segera dilakukan evaluasi dan diberikan solusi untuk menyusun perencanaan
yang terbaik. Berikut ini kami mengidentifikasi dan menetapkan satu tupoksi untuk dilakukan
penyelesaian solusinya.

4
Tabel 1. 2 IDENTIFIKASI TUPOKSI YANG BERMASALAH

Matriks USG
No. Tupoksi Total Ranking
U S G
1 Konseling penggunaan obat 3 2 2 7 V
Konseling obat pada pasien dengan
2 2 3 3 8 IV
penyakit kronis
3 Telaah resep 4 3 4 11 II
Pemeriksaan dan penyerahan obat
4. 4 4 4 12 I
disertai pemberian informasi;
5. Pelayanan swamedikasi 4 3 3 10 III

Berdasarkan dari hasil analisis menggunakan teknik USG maka ditetapkan 1 tupoksi
yang ditindaklanjuti sebagai sumber isu aktual dari rancangan aktualisasi yaitu
““PEMERIKSAAN DAN PENYERAHAN OBAT DISERTAI PEMBERIAN INFORMASI”.

Untuk menetapkan isu aktual dalam rancangan aktualisasi ini kami melaksanakan
identifikasi masalah terhadap tugas pokok dan fungsi terpilih diatas sebagai berikut :

1. Rendahnya pemahaman pasien mengenai penggunaan obat khusus (suppositoria,


tablet vaginal dan salep mata
2. Kurangnya edukasi beyond use date (BUD)
3. Rendahnya pemberian informasi obat mengenai antibiotik
4. Rendahnya pelayanan informasi obat tentang penggunaan obat pada bulan puasa
5. Kurangnya pemberian edukasi mengenai DAGUSIBU

5
Tabel 1. 3 IDENTIFIKASI ISU PADA UPT. PUSKESMAS RAWAT INAP KOTA
KARANG

Matriks USG Total Ranking


No. Isu yang dapat diidentifikasi
U S G
Rendahnya pemahaman pasien mengenai
1 penggunaan obat khusus (suppositoria, 4 3 4 11 I
tablet vaginal dan salep mata)

Rendahnya pelayanan informasi obat


2 tentang penggunaan obat pada bulan puasa 3 2 2 7 IV

Kurangnya edukasi beyond use date


3 3 4 2 9 II
(BUD)
Kurangnya pemberian edukasi mengenai
4 DAGUSIBU 2 2 2 6 V

Rendahnya pemberian informasi obat


5 3 2 3 8 III
mengenai antibiotic

Kriteria Penetapan :

Urgency Seriousness Growth


5 : Sangat mendesak 5 : Sangat berpengaruh 5 : Sangat berdampak
4 : Mendesak 4 : Berpengaruh 4 : Berdampak
3 : Cukup mendesak 3 : Cukup berpengaruh 3 : Cukup berdampak
2 : Tidak mendesak 2 : Tidak berpengaruh 2 : Tidak berdampak
1 : Sangat tidak mendesak 1 : Sangat tidak 1 : Sangat tidak berdampak
Berpengaruh

a. Urgency : isu yang diangkat perlu dibahas, dianalisis dan ditindaklanjuti karena untuk
meningkatkan mutu pelayanan di UPT. Puskesmas rawat inap Kota Karang
b. Seriousness : isu ini sangat berpengaruh terhadap mutu pelayanan
c. Growth : isu ini akan menjadi sangat tidak baik jika tidak segera di selesaikan, karena
jika tidak diselesaikan maka akan berdampak buruk terhadap mutu pelayanan.

6
2. Argumentasi Terhadap Isu Yang Terpilih

Pemilihan dan penetapan isu diatas telah berdasarkan atas analisa USG dan hasil
konsultasi dengan mentor dan coach. Karena masih rendahnya edukasi yang diberikan dan
belum adanya media dalam menyampaikan penggunaan obat khusus (suppositoria, tablet
vaginal dan salep mata). Sehingga hal ini dapat mengurangi efektivitas kerja obat
suppositoria, tablet vaginal dan salep mata dan menurunkan kualitas hidup pasien. Oleh
karena itu, perlu adanya edukasi penggunaan obat khusus (suppositoria, tablet vaginal dan
salep mata) .

Isu yang dipilih : Rendahnya Pemahaman pasien mengenai penggunaan


Obat khusus (suppositoria, tablet vaginal dan salep
mata)

Rumusan masalah : Bagaimana meningkatkan pemahaman pasien


mengenai penggunaan obat khusus (suppositoria,
tablet vaginal dan salep mata )

Gagasan pemecahan isu : Meningkatkan pemahaman pasien mengenai


penggunaan obat khusus (suppositoria, tablet vaginal
dan salep mata) dengan memberikan sosialisasi.

Selanjutnya dapat ditetapkan judul rancangan aktualisasi sebagai berikut :

“PENTINGNYA PEMAHAMAN PASIEN MENGENAI PENGGUNAAN OBAT


KHUSUS (SUPPOSITORIA, TABLET VAGINAL DAN SALEP MATA) PADA
UPT. PUSKESMAS RAWAT INAP KOTA KARANG”

7
B. Tujuan dan Manfaat Aktualisasi

1. Tujuan Aktualisasi
Tujuan penyusunan rancangan aktualisasi ini yaitu sebagai berikut :
1. Meningkatkan pengetahuan masyarakat mengenai penggunaan obat khusus
(suppositoria, tablet vaginal dan salep mata).
2. Meningkatkan kualitas hidup masyarakat melalui KIE mengenai penggunaan
obat khusus (suppositoria, tablet vaginal dan salep mata).
3. Menambah wawasan bagi apoteker dan tenaga kesehatan farmasi agar dapat
lebih memahami dan mampu memberikan KIE pada masyarakat mengenai
penggunaan obat khusus (suppositoria, tablet vaginal dan salep mata).
Aktualisasi nilai-nilai dasar profesi ASN yang tergabung dalam BerAKHLAK
(Berorientasi pada pelayanan, Akuntabel, Kompeten, Harmonis, Loyal, Adaptif dan
Kolaboratif) ini bertujuan untuk menginternalisasikan nilai-nilai dasar tersebut dalam di ASN
untuk membentuk ASN yang jujur, adil, disiplin, berintegritas, profesional, mengutamakan
kepentingan Negara dan masyarakat, dapat memelihara persatuan dan kesatuan bangsa, serta
selalu setia dan taat kepada Negara Kesatuan Republik Indonesia

2. Manfaat
Manfaat kegiatan aktualisasi nilai-nilai dasar ASN adalah sebagai berikut :
1. Bagi Peserta Pelatihan Dasar
Dapat meningkatkan pengetahuan, keahlian, keterampilan dan sikap untuk
dapat melaksanakan tugas sebagai seorang Apoteker secara profesional dengan
dilandasi pada nilai-nilai dasar yang meliputi Berorientasi pada pelayanan,
Akuntabel, Kompeten, Harmonis, Loyal, Adaptif dan Kolaboratif sehingga
peserta pelatihan dasar dapat menjadu PNS yang professional sebagai pelayan
kebijakan public.

2. Bagi Unit Kerja


Manfaat bagi unit kerja yaitu mendapatkdan kontribusi dari peserta
pelatihan dasar untuk mencapai tujuan , visi dan misi bersama.
3. Bagi Masyarakat
Dapat memahami cara penggunaan obatnya dengan benar, khususnya dari
kegiatan yang dilaksanakan oleh peserta pelatihan dasar

8
C. Ruang Lingkup Aktualisasi

Ruang lingkup dalam pembuatan laporan pelaksanaan aktualisasi nilai-nilai


dasar profesi ASN dilakukan di UPT. Puskesmas rawat inap Kota Karang, dengan
menganalisis dan melakukan kegiatan-kegiatan untuk mengatasi isu kontemporer
dengan tugas dan fungsi yang berlaku dengan mengaktualisasi nilai-nilai berorientasi
pelayanan, akuntabel, kompeten, harmonis, loyal, adaptif, dan kolaboratif
(BerAKHLAK).

9
BAB II
PELAKSANAAN AKTUALISASI NILAI-NILAI DASAR PROFESI PNS

2. 1. Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi Nilai-Nilai Dasar PNS

Judul Kegiatan no. 1 Konsultasi dengan mentor

Tanggal Pelaksanaan 1 April 2022


Kegiatan

Data Lampiran Bukti


Kegiatan/ Evidence:
1. Foto Kegiatan

Gambar 2. 11 Konsultasi dengan mentor

Uraian Kegiatan yang dilaksanakan: (di isi dengan deskripsi tentang)


1. Uraian Kegiatan yang memuat nilai-nilai dasar yang melandasi
a. Berorientasi Pelayanan
Saya telah bersikap ramah dan cekatan saat berdiskusi dengan mentor
dan senior

b. Akuntabel
Saya telah melaksanakan kegiatan rancangan secara cermat, disiplin dan

10
dapat dipertanggung jawabkan kepada mentor dan senior

c. Kompeten
Saya telah melaksanakan kegiatan rancangan dengan kualitas terbaik

d. Harmonis
Saya telah menjalin hubungan yang baik dengan mentor dan senior

e. Loyal
Saya telah melaksanakan kegiatan rancangan dengan memegang teguh
Ideologi pancasila, Undang-undang Dasar Negara Republik Indonesia
Tahun 1945

f. Adaptif
Saya telah melaksanakan kegiatan rancangan dengan menerima pendapat
dan saran untuk terus berinovasi untuk mencapai tujuan kegiatan

g. Kolaboratif
Saya telah berkoordinasi dan bekerjasama dengan mentor dan senior
untuk menghasilkan kegiatan aktualisasi yang lebih baik

2. Teknik aktualisasi yang dipergunakan dan bukti kegiatan/evidence


1. Melakukan koordinasi dan konsultasi dengan mentor
2. Berkoordinasi dengan apoteker senior

3. Deskripsi proses dan kualitas produk kegiatan


Menghadap mentor, kemudian meminta masukan mentor dan apoteker
senior di Puskesmas Rawat Inap Kota Karang , sekaligus
menyampaikan rencana aktualisasi untuk melakukan peningkatan
pemahaman pasien mengenai penggunaan obat khusus (suppositoria,
tablet vaginal dan salep mata).

4. Manfaat kegiatan terhadap pencapaian visi misi dan tugas


organisasi

Dengan melakukan konsultasi dengan cara-cara dan komunikasi yang

11
baik maka dapat mendukung terwujudnya VISI UPT. Puskesmas Kota
Karang yaitu “Mewujudkan Masyarakat Pesisir Kota Karang menjadi
masyarakat Sehat dan Mandiri Tahun 2021”. MISI UPT. Puskesmas
Kota Karang yaitu menurunkan angka kematian ibu, bayi dan balita,
menggerakkan pemberdayaan masyarakat dalam pembangunan
kesehatan, meningkatkan kesadaran masyarakat berprilaku hidup bersih
dan sehat, menurunkan angka melahirkan dibawah usia 20 tahun,
menjunjung sikap gotong royong dan kekeluargaan sesama petugas.

5. Analisis dampak (terhadap satuan kerja, UPT. Puskesmas Kota


Karang) jika konsultasi dengan mentor tidak dijalankan

Jika konsultasi dengan mentor tidak dijalankan, maka akan


menyebabkan tidak berjalannya kegiatan aktualisasi, sehingga visi dan
misi organisasi tidak akan tercapai

Judul Kegiatan no. 2 Melakukan konsultasi dengan apoteker senior

Tanggal Pelaksanaan 4 April 2022

12
Kegiatan

Data Lampiran Bukti


Kegiatan/ Evidence:
1. Foto Kegiatan

Figure
Gambar 2. 2 Konsultasi dengan
apoteker senior

Uraian Kegiatan yang dilaksanakan: (di isi dengan deskripsi tentang)

1. Uraian Kegiatan yang memuat nilai-nilai dasar yang melandasi

a. Berorientasi Pelayanan

Saya telah bersikap ramah dan cekatan saat berdiskusi dengan mentor
dan senior

b. Akuntabel

Saya telah melaksanakan kegiatan rancangan secara cermat, disiplin dan


dapat dipertanggung jawabkan kepada apoteker senior

c. Kompeten

Saya telah melaksanakan kegiatan rancangan dengan kualitas terbaik

d. Harmonis

13
Saya telah menjalin hubungan yang baik dengan apoteker senior dengan
menghargai apapun latarbelakangnya

e. Loyal

Saya telah melaksanakan kegiatan rancangan dengan memegang teguh


Ideologi pancasila, Undang-undang Dasar Negara Republik Indonesia
Tahun 1945

f. Adaptif

Saya telah melaksanakan kegiatan rancangan dengan menerima pendapat


dan saran apoteker serta bertindak proaktif

g. Kolaboratif

Saya telah berkoordinasi dan bekerjasama dengan apoteker senior untuk


menghasilkan kegiatan aktualisasi yang lebih baik

2. Teknik aktualisasi yang dipergunakan dan bukti kegiatan/evidence


1. Melakukan koordinasi dan konsultasi dengan mentor
2. Berkoordinasi dengan apoteker senior

3. Deskripsi proses dan kualitas produk kegiatan

Berkonsultasi dengan apoteker senior mengenai hal-hal yang perlu


terdapat dalam media leaflet secara berkualitas dan dilandasi nilai-nilai
BerAKHLAK maka dapat memperkuat nilai organisasi yaitu:
Harmonis, Aktif, Teliti, dan Inovatif.

4. Manfaat kegiatan terhadap pencapaian visi misi dan tugas


organisasi

Mengidentifikasi konten media leaflet secara efektif sehingga


memberikan manfaat pengetahuan yang lebih luas kepada masyarakat.

5. Analisis dampak jika aktualisasi konsultasi dengan apoteker


senior tidak dijalankan

14
Jika konsultasi dengan apoteker senior tidak dijalankan, maka akan
menyebabkan tidak berjalannya kegiatan aktualisasi, sehingga visi dan
misi organisasi tidak akan tercapai

Judul Kegiatan no. 3 Melaksanakan konsultasi dengan coach

Tanggal Pelaksanaan 11 Mei 2022


Kegiatan

15
Data Lampiran Bukti
Kegiatan/ Evidence:
1. Foto Kegiatan

Figure 2

Uraian Kegiatan yang dilaksanakan: (di isi dengan deskripsi


tentang)

1. Uraian Kegiatan yang memuat nilai-nilai dasar yang melandasi

a. Berorientasi Pelayanan

Saya telah bersikap ramah dan cekatan saat berdiskusi dengan coach

b. Akuntabel

Saya telah melaksanakan kegiatan rancangan secara cermat, disiplin dan


dapat dipertanggung jawabkan kepada coach

16
c. Kompeten

Saya telah melaksanakan kegiatan rancangan dengan kualitas terbaik

d. Harmonis

Saya telah menjalin hubungan yang baik dengan coach dengan


menghargai pendapat coach.

e. Loyal

Saya telah melaksanakan kegiatan rancangan dengan memegang teguh


Ideologi pancasila, Undang-undang Dasar Negara Republik Indonesia
Tahun 1945

f. Adaptif

Saya telah melaksanakan kegiatan rancangan dengan menerima pendapat


dan saran coach serta bertindak proaktif

g. Kolaboratif

Saya telah berkoordinasi dan bekerjasama dengan coach untuk


menghasilkan kegiatan aktualisasi yang lebih baik

2. Teknik aktualisasi yang dipergunakan dan bukti kegiatan/evidence


1. Melakukan koordinasi dan konsultasi dengan coach
2. Berkoordinasi dengan coach

3. Deskripsi proses dan kualitas produk kegiatan

Berkonsultasi dengan apoteker senior mengenai hal-hal yang perlu


terdapat dalam media leaflet secara berkualitas dan dilandasi nilai-nilai
BerAKHLAK maka dapat memperkuat nilai organisasi yaitu:
Harmonis, Aktif, Teliti, dan Inovatif.

17
4. Manfaat kegiatan terhadap pencapaian visi misi dan tugas
organisasi

Mengidentifikasi konten media leaflet secara efektif sehingga


memberikan manfaat pengetahuan yang lebih luas kepada masyarakat.

5. Analisis dampak jika aktualisasi konsultasi dengan coach tidak


dijalankan

Jika konsultasi dengan coach tidak dijalankan, maka akan


menyebabkan tidak berjalannya kegiatan aktualisasi, sehingga visi dan
misi organisasi tidak akan tercapai

Judul Kegiatan no. 4 Menyusun jadwal sosialisasi

Tanggal Pelaksanaan 5 April 2022

18
Kegiatan

Data Lampiran Bukti


Kegiatan/ Evidence:
1.Foto kegiatan

Gambar 2. 4 Menyusun Jadwal


Sosialisasi

Uraian Kegiatan yang dilaksanakan: (di isi dengan deskripsi tentang)

1. Uraian Kegiatan yang memuat nilai-nilai dasar yang melandasi

a. Berorientasi Pelayanan

Saya telah menyusun jadwal sosialisasi dengan menyesuaikan situasi dan


kondisi yang terdapat di lapangan.

b. Akuntabel

Saya telah menyusun jadwal sosialisasi secara cermat, efektif dan efisien.

c. Kompeten

19
Saya telah menyusun jadwal sosialisasi dengan kualitas terbaik

d. Harmonis

Saya telah menyusun jadwal sosialisasi dengan memperhatikan


lingkungan kerja agar tetap kondusif.

e. Loyal

Saya telah menyusun jadwal sosialisasi dengan memegang teguh


Ideologi pancasila, Undang-undang Dasar Negara Republik Indonesia
Tahun 1945

f. Adaptif

Saya telah menyusun jadwal sosialisasi dengan menyesuaikan situasi dan


kondisi yang ada.

g. Kolaboratif

Saya telah berkoordinasi dan bekerjasama dengan mentor, apoteker


senior dalam menyusun jadwal sosialisasi untuk menghasilkan kegiatan
aktualisasi yang lebih baik

2. Teknik aktualisasi yang dipergunakan dan bukti kegiatan/evidence


1. Menyusun jadwal sosialisasi

3. Deskripsi proses dan kualitas produk kegiatan

Menyusun jadwal sosialisasi disesuaikan dengan keadaan dan dilandasi


nilai-nilai BerAKHLAK maka dapat memperkuat nilai organisasi yaitu:
Harmonis, Aktif, Teliti, dan Inovatif.

4. Manfaat kegiatan terhadap pencapaian visi misi dan tugas


organisasi

Menyusun jadwal sosialisasi guna mengetahui pelaksanaan sosialisasi.

20
5. Analisis dampak jika aktualisasi menyusun jadwal sosialisasi tidak
dijalankan

Jika menyusun jadwal sosialisasi tidak dijalankan, maka akan


menyebabkan tidak berjalannya kegiatan aktualisasi secara baik,
sehingga visi dan misi organisasi tidak akan tercapai

Judul Kegiatan no. 5 Mempersiapkan sarana dan prasarana

21
Tanggal Pelaksanaan 7 April 2022
Kegiatan

Data Lampiran Bukti


Kegiatan/ Evidence:
1. Foto Kegiatan

Gambar 2. 5 Persiapan Sarana dan Prasarana

Uraian Kegiatan yang dilaksanakan: (di isi dengan deskripsi tentang)

1. Uraian Kegiatan yang memuat nilai-nilai dasar yang melandasi

a. Berorientasi Pelayanan

Saya telah menyiapkan sarana dan prasarana dengan menyesuaikan


kebutuhan yang diperlukan untuk sosialisasi dan pelayanan informasi
obat saat pemberian obat.

b. Akuntabel

Saya telah menyiapkan sarana dan prasarana secara cermat, efektif dan
efisien.

c. Kompeten

Saya telah menyiapkan sarana dan prasarana dengan kualitas terbaik

d. Harmonis

22
Saya telah menyiapkan sarana dan prasarana dengan memperhatikan
kebutuhan dalam sosialisasi dan pelayanan informasi obat saat
pemberian obat agar tetap kondusif.

e. Loyal

Saya telah menyiapkan sarana dan prasarana dengan memegang teguh


Ideologi pancasila, Undang-undang Dasar Negara Republik Indonesia
Tahun 1945

f. Adaptif

Saya telah menyiapkan sarana dan prasarana dengan menyesuaikan


situasi dan kondisi yang ada.

g. Kolaboratif

Saya telah berkoordinasi dan bekerjasama dengan mentor dan apoteker


senior dalam menyiapkan sarana dan prasarana untuk menghasilkan
kegiatan aktualisasi yang lebih baik

2. Teknik aktualisasi yang dipergunakan dan bukti kegiatan/evidence


1. Menyiapkan sarana dan prasarana berupa pulpen, mikrofon
2. Menyiapkan sarana dan prasarana berupa media leaflet
3. Menyiapkan sarana dan prasarana berupa tempat yang akan
digunakan dalam sosialisasi

3. Deskripsi proses dan kualitas produk kegiatan

Menyiapkan sarana dan prasarana disesuaikan dengan keadaan dan


dilandasi nilai-nilai BerAKHLAK maka dapat memperkuat nilai
organisasi yaitu: Harmonis, Aktif, Teliti, dan Inovatif.

4. Manfaat kegiatan terhadap pencapaian visi misi dan tugas


organisasi

Menyiapkan sarana dan prasarana guna menciptakan kegiatan

23
sosialisasi dan pelayanan informasi obat dengan kondusif agar visi misi
UPT. Puskesmas rawat inap kota karang dapat tercapai.

5. Analisis dampak jika aktualisasi menyiapkan sarana dan


prasarana tidak dijalankan

Jika menyiapkan sarana dan prasarana tidak dijalankan, maka akan


menyebabkan tidak berjalannya kegiatan aktualisasi dengan baik,
sehingga visi dan misi organisasi tidak akan tercapai

24
Judul Kegiatan no. 6 Menghubungi narasumber

Tanggal Pelaksanaan 8 April 2022


Kegiatan

Data Lampiran Bukti


Kegiatan/ Evidence:
1.Foto Kegiatan

Gambar 2. 6 Menghubungi Narasumber


Figure 3

Uraian Kegiatan yang dilaksanakan: (di isi dengan deskripsi tentang)

1. Uraian Kegiatan yang memuat nilai-nilai dasar yang melandasi

a. Berorientasi Pelayanan

Saya telah menghubungi narasumber dengan sopan dan ramah.

b. Akuntabel

Saya telah menghubungi narasumber secara transparan dan terbuka.

c. Kompeten

Saya telah menghubungi narasumber dengan kualitas terbaik

d. Harmonis
Saya telah menghubungi narasumber dengan saling menghargai pendapat

25
saat diskusi dengan narasumber agar tetap terjaga lingkungan kerja yang
kondusif.

e. Loyal

Saya telah menghubungi narasumber dengan memegang teguh Ideologi


pancasila, Undang-undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945

f. Adaptif

Saya telah menghubungi narasumber dengan bersikap proaktif.

g. Kolaboratif

Saya telah menghubungi narasumber untuk bekerjasama dalam


menghasilkan kegiatan aktualisasi yang lebih baik

2. Teknik aktualisasi yang dipergunakan dan bukti kegiatan/evidence


1. Menyiapkan narasumber yaitu penulis dan apoteker senior

3. Deskripsi proses dan kualitas produk kegiatan

Menyiapkan narasumber disesuaikan dengan keadaan dan dilandasi


nilai-nilai BerAKHLAK maka dapat memperkuat nilai organisasi yaitu:
Harmonis, Aktif, Teliti, dan Inovatif.

4. Manfaat kegiatan terhadap pencapaian visi misi dan tugas


organisasi

Menyiapkan narasumber guna menciptakan kegiatan sosialisasi dan


pelayanan informasi obat dengan kondusif agar visi misi UPT.
Puskesmas rawat inap kota karang dapat tercapai.

5. Analisis dampak jika aktualisasi menyiapkan narasumber tidak


dijalankan
Jika menyiapkan narasumber tidak dijalankan, maka akan menyebabkan
tidak berjalannya kegiatan aktualisasi dengan baik, sehingga visi dan

26
misi organisasi tidak akan tercapai

Judul Kegiatan no. 7 Menyusun soal pre-test dan post-test

Tanggal Pelaksanaan 11 April 2022


Kegiatan

Data Lampiran Bukti


Kegiatan/ Evidence:
Figure
1. Foto Kegiatan

27
Gambar 2. 7 Menyusun soal pre-test dan
post-test
4

Uraian Kegiatan yang dilaksanakan: (di isi dengan deskripsi tentang)

1. Uraian Kegiatan yang memuat nilai-nilai dasar yang melandasi

a. Berorientasi Pelayanan

Saya telah menyusun soal pre-test dan post-test berdasarkan hasil


konsultasi dengan mentor dan apoteker senior

28
b. Akuntabel

Saya telah menyusun soal pre-test dan post-test secara bertanggungjawab


dan cermat.

c. Kompeten

Saya telah menyusun soal pre-test dan post-test dengan kualitas terbaik
untuk membantu memberikan pengetahuan cara penggunaan obat khusus

d. Harmonis
Saya telah menyusun soal pre-test dan post-test dengan saling
menghargai pendapat saat diskusi dengan mentor dan apoteker senior
agar tetap terjaga lingkungan kerja yang kondusif.

e. Loyal

Saya telah menyusun soal pre-test dan post-test dengan memegang teguh
Ideologi pancasila, Undang-undang Dasar Negara Republik Indonesia
Tahun 1945

f. Adaptif

Saya telah menyusun soal pre-test dan post-test dengan antusias.

g. Kolaboratif

Saya telah menyusun soal pre-test dan post-test berdasarkan hasil


konsultasi mentor dan apoteker senior agar menghasilkan kegiatan
aktualisasi yang lebih baik

2. Teknik aktualisasi yang dipergunakan dan bukti kegiatan/evidence


1. Menyusun soal pre-test dan post-test

3. Deskripsi proses dan kualitas produk kegiatan

Menyusun soal pre-test dan post-test berdasarkan hasil diskusi dengan


mentor dan apoteker senior dan dilandasi nilai-nilai BerAKHLAK

29
maka dapat memperkuat nilai organisasi yaitu: Harmonis, Aktif,
Teliti, dan Inovatif.

4. Manfaat kegiatan terhadap pencapaian visi misi dan tugas


organisasi

Menyusun soal pre-test dan post-test guna mengetahui tingkat


pengetahuan masyarakat sebelum dan sesudah sosialisasi agar visi misi
UPT. Puskesmas rawat inap kota karang dapat tercapai.

5. Analisis dampak jika aktualisasi menyusun soal pre-test dan post-


test tidak dijalankan
Jika menyusun soal pre-test dan post-test tidak dijalankan, maka tidak
akan diketahui tingkat pemahan masyarakat sebelum dan setelah
sosialisasi serta akan menyebabkan tidak berjalannya kegiatan
aktualisasi dengan baik, sehingga visi dan misi organisasi tidak akan
tercapai

30
Judul Kegiatan no. 8 Melaksanakan pre-test

Tanggal Pelaksanaan 17 April 2022


Kegiatan

Data Lampiran Bukti


Kegiatan/ Evidence:
Figure
1. Foto Kegiatan

Gambar 2. 8 Melaksanakan pre-test

Uraian Kegiatan yang dilaksanakan: (di isi dengan deskripsi tentang)

1. Uraian Kegiatan yang memuat nilai-nilai dasar yang melandasi

a. Berorientasi Pelayanan

Saya telah melaksanakan pre-test dengan mengedepankan pelayanan


yang prima

b. Akuntabel

Saya telah melaksanakan pre-test secara bertanggungjawab.


31
c. Kompeten

Saya telah melaksanakan pre-test dengan kondusif dan terus berinovasi


Judul Kegiatan
Judul Kegiatan
no. 11
12 no.
Menyusun
Melaksanakan
9
10 Melaksanakan
laporan
pelayanan
sosialisasi
post-test
informasi obat

TanggalTanggal
Pelaksanaan
Pelaksanaan
17 April 17
2022
April
– 13
82022
Mei
Mei2022
2022
KegiatanKegiatan

Data Lampiran
Data Lampiran
Bukti Bukti
Kegiatan/
Kegiatan/
Evidence:
Evidence:
Figure Figure
1. Foto 1.
Kegiatan
Foto Kegiatan

Figure

Gambar 2. 9 Melaksanakan sosialisasi

Gambar 2. 10 Melaksanakan post-test

5
6

Gambar2.2.912
Gambar Menyusun Laporan
Melaksanakan
Uraian Kegiatan yang dilaksanakan: (di isi denganpelayanan
deskripsi tentang)
informasi
8 obat
1.Uraian
Uraian Kegiatan
Kegiatan yangyang memuat nilai-nilai
dilaksanakan: dasar
(di isi dengan yang melandasi
deskripsi tentang)

a. Uraian
1. Berorientasi Pelayanan
Kegiatan yang memuat nilai-nilai
5 dasar yang melandasi
Uraian Kegiatan yang dilaksanakan: (di isi dengan deskripsi tentang)
Saya telah melaksanakan
a. Berorientasi sosialisasi dengan mengedepankan pelayanan
Pelayanan
1. Uraian Kegiatan yang memuat nilai-nilai dasar yang melandasi
yang prima
Saya telah melaksanakan post-test dengan mengedepankan pelayanan
a. Berorientasi Pelayanan
b. Akuntabel
yang prima
Saya telah menyusun laporan secara responsif dan melakukan perbaikan
Uraian Kegiatan yang dilaksanakan: (di isi dengan deskripsi tentang)
tiada henti.
Saya
b. telah melaksanakan sosialisasi dengan transparan dan terbuka
Akuntabel
secara
Saya
1. Uraian bertanggungjawab.
telah melaksanakan
Kegiatan post-test
yang memuat dengandasar
nilai-nilai transparan dan terbuka
yang melandasi
b. Akuntabel
32
Saya telah
c. menyusun
Kompeten
a. Berorientasi laporan dengan jujur dan cermat sesuai hasil data
Pelayanan
sebenarnya
Saya telah melaksanakan pelayanan informasi obat secara ramah dan
telahmelaksanakan
Saya telah melaksanakan sosialisasi
post-test dengandengan
kondusifkondusif
dan terus dan terus
berinovasi
33
2.2 Bimbingan dengan Mentor
Formulir 1: Strategi Pembimbingan oleh Mentor
STRATEGI PEMBIMBINGAN
Rincian Pelaksanaan Bimbingan
(Catatan bimbingan oleh : Mentor)

Nama Peserta : apt. AYU KARTIKA SARI., S.Farm

Satuan Kerja : DINAS KESEHATAN KOTA BANDAR LAMPUNG

Tempat Aktualisasi : UPT. PUSKESMAS RAWAT INAP KOAT KARANG

No Tanggal/Waktu Catatan Bimbingan Hasil/Capaian Paraf Mentor

Laksanakan kegiatan habituasi sesuai dengan Dukungan moril dan Izin pelaksanaan
1 1 April 2022
rencana kegiatan

Telah diperbaiki kalimat yang kurang


2 5 April 2022 Diperbaiki kalimat yang typo pada leaflet
tepat pada leaflet

Tambahkan pertanyaan mengenai “apakah Telah ditambahkan pertanyaan dalam soal


3 6 April 2022
pasien sudah paham cara penggunaan obat” pre-test dan post-test

4 14 Mei 2022 Laksanakan penyusunan laporan Laporan

Tabel 2. 1 PEMBIMBINGAN DENGAN MENTOR

34
2.3 Bimbingan dengan Coach
Formulir 2: Strategi Pembimbingan oleh Coach
STRATEGI PEMBIMBINGAN
Rincian Pelaksanaan Bimbingan
(Catatan bimbingan oleh : Coach)

Nama Peserta : apt. AYU KARTIKA SARI.,S.Farm


Satuan Kerja : DINAS KESEHATAN KOTA BANDAR LAMPUNG
Tempat Aktualisasi : UPT. PUSKESMAS RAWAT INAP KOTA KARANG
Media Paraf coach
Komunikasi
No Tanggal Catatan Bimbingan Catatan coach
(Telepon, WA,
SMS, email, dll)
Sesuaikan Urutan penyelesaian laporan
aktualisasi dengan rancangan Buat laporan aktualisasi
1 1 April 2022 WA
sesuai dengan urutannya
aktualisasi
Sesuaikan dengan petunjuk mentor Sudah sesuai dengan
2 6 April 2022 Telpon
petunjuk mentor
Menggunakan media yang tepat dan Telah sesuai media yang
3 8 April 2022 digunakan untuk WA
sesuai dengan materi sosialisasi
sosialisasi
4 11 April 2022 Buat materi leaflet yang menarik Telah dibuat materi leaflet Email
Telah dilakukan
Buat soal pre-test dan post-test, pembuatan soal pre-test,
5 20 April 2022 ZOOM
lakukan evaluasi post-test dan didapatkan
hasilnya

35
Penyusunan laporan disesuaikan Telah dilakukan
6 10 Mei 2022 Luring
dengan yang ada penyusunan laporan
7. 18 Mei 2022 Pembuatan PPT Telah dibuat PPT WA

Tabel 2. 2 PEMBIMBINGAN DENGAN COACH

36
BAB III
RENCANA AKSI

KEGIATAN/
NO NILAI-NILAI DASAR TEKNIK AKSI
TAHAPAN KEGIATAN

1 Mengembangkan Media a. Berorientasi Pelayanan Berkoordinasi dan


Sosialisasi bekerjasama dengan
Saya akan mengembangkan apoteker senior sesuai
media sosialisasi dengan izin mentor untuk
melakukan perbaikan tiada mengembangkan media
henti. sosialisasi.
b. Akuntabel

Saya akan mengembangkan


media sosialisasi yang efektif
dan efisien.

c. Kompeten

Saya akan mengembangkan


media sosialisasi sesuai dengan
kompetensi saya.

d. Harmonis

Saya akan mengembangkan


media sosialisasi dengan tetap
membangun lingkungan kerja
yang kondusif

e. Loyal

Saya akan mengembangkan


media sosialisasi dengan
memegang teguh Ideologi
pancasila, Undang-undang
Dasar Negara Republik
Indonesia Tahun 1945

f. Adaptif

Saya akan mengembangkan


media sosialisasi dengan terus
berinovasi.

37
g. Kolaboratif

Saya akan mengembangkan


media sosialisasi dengan
membangun kerjasama yang
sinergis dengan mentor dan
apoteker senior guna
mendapatkan media sosialisasi
yang lebih baik

2 Mengembangkan Soal a. Berorientasi Pelayanan Berkoordinasi dan


pre-test/ post-test bekerjasama dengan
Saya akan mengembangkan apoteker senior sesuai
soal pre-test/ post-test dengan izin mentor untuk turut
melakukan perbaikan tiada serta dalam
henti. mengembangkan soal
b. Akuntabel pre-test/ post-test

Saya akan mengembangkan


soal pre-test/ post test yang
lebih efektif dan efisien.

c. Kompeten

Saya akan mengembangkan


soal pre-test/ post test sesuai
dengan keahlian dibidang saya.

d. Harmonis

Saya akan mengembangkan


soal pre-test/ post test dengan
tetap membangun lingkungan
kerja yang kondusif

e. Loyal

Saya akan mengembangkan


soal pre-test/ post-test dengan
memegang teguh Ideologi
pancasila, Undang-undang
Dasar Negara Republik
Indonesia Tahun 1945

f. Adaptif

Saya akan mengembangkan


soal pre-test/ post test dengan

38
terus berinovasi.

g. Kolaboratif

Saya akan mengembangkan


soal pre-test/ post-test dengan
membangun kerjasama yang
sinergis dengan mentor dan
apoteker senior guna
mendapatkan media sosialisasi
yang lebih baik

3 Mengembangkan sarana a. Berorientasi Pelayanan Berkoordinasi dan


dan prasarana sosialisasi bekerjasama dengan
Saya akan mengembangkan apoteker senior dan
sarana dan prasarana dengan kader sesuai izin atasan
menyesuaikan kebutuhan untuk mengembangkan
masyarakat sarana dan prasarana
b. Akuntabel sosialisasi

Saya akan mengembangkan


sarana dan prasarana yang
lebih efektif dan efisien.

c. Kompeten

Saya akan mengembangkan


soal sarana dan prasarana
sesuai dengan keahlian
dibidang saya.

d. Harmonis

Saya akan mengembakan


sarana dan prasarana dengan
tetap membangun lingkungan
kerja yang kondusif

e. Loyal

Saya akan mengembangkan


sarana dan prasarana dengan
memegang teguh Ideologi
pancasila, Undang-undang
Dasar Negara Republik
Indonesia Tahun 1945

f. Adaptif

39
Saya akan mengembangkan
soal sarana dan prasarana
dengan terus berinovasi.

g. Kolaboratif

Saya akan mengembangkan


sarana dan prasarana dengan
membangun kerjasama yang
sinergis dengan apoteker
senior untuk mengumpulkan
kader.

Table 1 Tabel 3. 1 RENCANA AKSI AKTUALISASI NILAI-NILAI DASAR PROFESI


PNS

40
BAB IV
PENUTUP

4.1 Kesimpulan
Laporan aktualisasi ini diharapkan dapat meningkatkan kinerja penulis dalam
menjalankan tugas di instansi tempat instansi tempat kerja. Gagasan pemecahan isu
yang disusun lewat rancangan aktualisasi, diiharapkan mampu meningkatkan
pemahaman pasien mengenai penggunaan obat khusus (suppositoria, tablet vaginal dan
salep mata) pada UPT. Puskesmas rawat inap Kota Karang, namun demikian
keberhasilan tersebut hanya dapat dicapai lewat penerapan nilai nilai dasar ASN secara
maksimal.
Nilai nilai dasar Akuntabilitas,Nasionalisme, Etika Publik,Komitmen
Mutu,dan Anti Korupsi menjadi dasar bagi Aparatur Sipil Negara dalam menjalankan
tugas tugas dan kewajiban dalam instansi kerja.Dengan adanya pendidikan dan
pelatihan dasar pola baru yang lebih menekankan pentingnya internalisasi dan
aktualisasi nilai nilai dasar profesi Aparatur Sipil Negara (ASN)di lingkup
kerja,diharapkan akan menghasilkan aparatur sipil negara yang profesional.
Sebagai pelayan publik Aparatur Sipil Negara harus memberikan pelayanan
yang terbaik bagi masyarakat,dengan menerapkan nilai nilai berorientasi pelayanan,
akuntabel, kompeten, harmonis, loyal, adaptif dan kolaboratif karena nilai nilai tersebut
akan menjadi modal dasar untuk setiap pekerjaan yang akan dilaksanakan

1. Konsultasi dengan mentor dengan menerapkan nilai nilai berorientasi pelayanan,


akuntabel, kompeten, harmonis, loyal, adaptif dan kolaboratif maka penulis telah
mendapatkan arahan dan persetujuan yang jelas dari mentor untuk melaksanakan
kegiatan aktualisasi.
2. Konsultasi dengan apoteker senior dengan menerapkan nilai nilai berorientasi
pelayanan, akuntabel, kompeten, harmonis, loyal, adaptif dan kolaboratif maka
penulis telah mendapatkan arahan yang jelas dari apoteker senior untuk
melaksanakan kegiatan aktualisasi.
3. Konsultasi dengan coach dengan menerapkan nilai nilai berorientasi pelayanan,
akuntabel, kompeten, harmonis, loyal, adaptif dan kolaboratif maka penulis telah
mendapatkan arahan dan persetujuan yang jelas dari coach untuk melaksanakan
kegiatan aktualisasi.

41
4. Penyusunan jadwal dengan menerapkan nilai nilai berorientasi pelayanan,
akuntabel, kompeten, harmonis, loyal, adaptif dan kolaboratif telah mempermudah
penulis dalam melaksanakan kegiatan aktualisasi
5. Mempersiapkan sarana dan prasarana dengan menerapkan nilai nilai berorientasi
pelayanan, akuntabel, kompeten, harmonis, loyal, adaptif dan kolaboratif telah
mempermudah penulis dalam melaksanakan kegiatan aktualisasi
6. Menghubungi narasumber dengan menerapkan nilai nilai berorientasi pelayanan,
akuntabel, kompeten, harmonis, loyal, adaptif dan kolaboratif maka penulis telah
mendapatkan narasumber dalam melaksanakan kegiatan aktualisasi
7. Penyusunan soal pre-test dan post-test dengan menerapkan nilai nilai berorientasi
pelayanan, akuntabel, kompeten, harmonis, loyal, adaptif dan kolaboratif telah
mempermudah penulis untuk mengevaluasi pemahaman masyarakat.
8. Melaksanakan soal pre-test dengan menerapkan nilai nilai berorientasi pelayanan,
akuntabel, kompeten, harmonis, loyal, adaptif dan kolaboratif telah membantu
penulis dalam mengevaluasi pemahaman pasien sebelum dilakukannya sosialisasi.
9. Melaksanakan sosialisasi dengan menerapkan nilai nilai berorientasi pelayanan,
akuntabel, kompeten, harmonis, loyal, adaptif dan kolaboratif telah memberikan
pemahaman pasien mengenai penggunaan obat khusus (suppositoria, tablet vaginal
dan salep mata) pada UPT. Puskesmas rawat inap Kota Karang.
10. Melaksanakan soal post-test dengan menerapkan nilai nilai berorientasi pelayanan,
akuntabel, kompeten, harmonis, loyal, adaptif dan kolaboratif telah membantu
penulis dalam mengevaluasi pemahaman pasien setelah dilakukannya sosialisasi.
11. Melaksanakan pelayanan informasi obat dengan menerapkan nilai nilai berorientasi
pelayanan, akuntabel, kompeten, harmonis, loyal, adaptif dan kolaboratif telah
memberikan manfaat pemahaman penggunaan obat khusus (suppositoria, tablet
vaginal dan salep mata) kepada penerima obat di loket penyerahan obat.
12. Kegiatan menyusun laporan tentang pelaksanaan kegiatan sangatlah penting.
Dalam menyusun laporan penulis juga telah melakukan evaluasi terhadap pre-test
dan post-test didapatkan adanya peningkatan pemahaman pasien setelah dilakukan
sosialisasi.

42
4.2 Saran
Berdasarkan kesimpulan di atas, maka saran yang dapat diambil adalah sebagai berikut :
1. Perlu ditingkatkan kerja sama dengan mentor agar penulis mendapat arahan dan
persetujuan yang jelas dari mentor sehingga kegiatan aktualisasi benjalan dengan
baik
2. Perlu ditingkatkan kerja sama dengan apoteker senior agar penulis mendapat arahan
dan persetujuan yang jelas dari apoteker senior sehingga kegiatan aktualisasi
benjalan dengan baik
3. Perlu ditingkatkan kerja sama dengan coach agar penulis mendapat arahan dan
persetujuan yang jelas dari coach sehingga kegiatan aktualisasi benjalan dengan
baik
4. Perlu dilaksanakan penyusunan jadwal secara lebih terperinci sehingga kegiatan
aktualisasi dapat berjalan lebih baik lagi.
5. Perlu dilaksanakan persiapan sarana dan prasarana lebih baik lagi sehingga kegiatan
aktualisasi dapat berjalan dengan lebih baik lagi.
6. Perlu dilaksanakan kegiatan menghubungi narasumber dengan memastikan waktu
kehadiran narasumber sehingga kegiatan aktualisasi dapat berjalan dengan lebih
baik lagi.
7. Perlu dilaksanakan kegiatan menyusun soal pre-test dan post-test yang lebih baik
lagi dengan menggunakan Bahasa yang lebih mudah dipahami masyarakat.
8. Perlu dilaksanakan kegiatan pre-test dengan membacakannya secara bersama-sama
9. Dalam kegiatan sosialisasi diharapkan sosialisasi dilakukan lebih baik lagi
10. Perlu dilaksanakan kegiatan post-test dengan membacakannya secara bersama-
sama
11. Dalam kegiatan pelayanan informasi obat diperlukannya waktu yang lebih untuk
menyampaikan penggunaan obat, sehingganya perlu diberitahukan kepada
penerima obat
12. Kegiatan peyusunan laporan diharapkan dilakukan dengan lebih baik.

43
JADWAL AKTUALISASI

Maret April Mei


No Kegiatan
1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4
1 Melakukan konsultasi dengan
mentor tentang rencana sosialisasi
2 Melakukan konsultasi dengan
apoteker senior
3 Melaksanakan konsultasi dengan
coach
4 Menyusun jadwal sosialisasi
5 Mempersiapkan sarana dan
prasarana
6 Mengundang pasien
7 Menghubungi narasumber
8 Menyusun soal pre-test dan post-
test
9 Melaksanaan pretest
10. Melaksanakan sosialisasi
11. Melaksanakan post test
12. Menyusun laporan

44
DAFTAR PUSTAKA

Afifah.A, Caniago.D, Restiya R. Formulasi Dan Analisis Kualitas Sediaan Salep Mata
Dengan Bahan Aktif Ciprofloxacin, Jurnal teknologi farmasi sediaan steril Universitas
Sriwijaya, 2017.

Anonim, 1979. Farmakope Indonesia. Edisi III. Departemen Kesehatan Republik Indonesia,
Jakarta.

Anonim, 1995, Farmakope Indonesia. Edisi IV. Departemen Kesehatan Republik Indonesia,
Jakarta.

American Society of Health System Pharmacists, 2021, “How to use eye ointments and gels
prolperly”, Medication Misadventures–Guidelines (online).

American Society of Health System Pharmacists, 2021, “How to use rectal, suppositories
properly”, Medication Misadventures–Guidelines (online).

American Society of Health System Pharmacists, 2021, “How to use vaginal tablets,
suppositories, and creams”, Medication Misadventures–Guidelines (online)..

Lembaga Administrasi Negara. 2021. Berorientasi Pelayanan. Modul Pelatihan Dasar Calon
PNS. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara.

Lembaga Administrasi Negara. 2021. Akuntabel. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS. Jakarta:
Lembaga Administrasi Negara.

Lembaga Administrasi Negara. 2021. Kompeten. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS. Jakarta:
Lembaga Administrasi Negara.

45
Lembaga Administrasi Negara. 2021. Harmonis. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS. Jakarta:
Lembaga Administrasi Negara.

Lembaga Administrasi Negara. 2021. Loyal. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS. Jakarta:
Lembaga Administrasi Negara.

Lembaga Administrasi Negara. 2021. Adaptif. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS. Jakarta:
Lembaga Administrasi Negara.

Lembaga Administrasi Negara. 2021. Kolaboratif. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS.
Jakarta: Lembaga Administrasi Negara.

Lembaga Administrasi Negara. 2021. Smart ASN. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS. Jakarta:
Lembaga Administrasi Negara.

Permenkes, 2016. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 74 Tahun 2016
Tentang Standar Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas .Jakarta: Kementrian Kesehatan
Republik Indonesia.

Permenkes, 2020. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 26 Tahun 2020
Tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Kesehatan No. 74 Tahun 2016 Tentang
Standar Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas .Jakarta: Kementrian Kesehatan Republik
Indonesia. .Jakarta: Kementrian Kesehatan Republik Indonesia.

Permenpan RB, 2021, Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Dan Reformasi
Birokrasi Nomor 13 tahun 2021 Tentang Jabatan Fungsional Apoteker. .Jakarta:
Kementrian Pendayagunaan Aparatur Negara Dan Reformasi Birokrasi Republik
Indonesia.

46
LAMPIRAN

Lampiran 1. Bagan Struktur Organisasi Pelaksana Teknis UPT. Puskesmas Rawat


Inap Kota Karang

Bagan Struktur Organisasi Pelaksana Teknis UPT Puskesmas Rawat Inap Kota
Karang

Lampiran 2. Soal pre-test dan post-test

47
Lampiran 3. Evaluasi Hasil Pre-test Dan Post-Test

RESPONDEN JAWABAN PRESENTASE JAWABAN PRESENTASE KET.


BENAR PRE- NILAI BENAR NILAI POST-
TEST PRE-TEST POST-TEST TEST
1 6 40,0 12 80,0 NAIK
2 8 53,3 15 100,0 NAIK
3 6 40,0 15 100,0 NAIK
4 8 53,3 15 100,0 NAIK
5 9 60,0 15 100,0 NAIK
6 8 53,3 14 93,3 NAIK
7 8 53,3 15 100,0 NAIK
8 8 53,3 15 100,0 NAIK
9 5 33,3 15 100,0 NAIK
10 7 46,7 15 100,0 NAIK
11 9 60,0 15 100,0 NAIK
12 9 60,0 15 100,0 NAIK
13 8 53,3 15 100,0 NAIK
14 8 53,3 14 93,3 NAIK
15 9 60,0 15 100,0 NAIK
16 8 53,3 15 100,0 NAIK
17 9 60,0 14 93,3 NAIK
18 6 40,0 15 100,0 NAIK
19 6 40,0 15 100,0 NAIK
20 7 46,7 15 100,0 NAIK
21 8 53,3 15 100,0 NAIK
22 6 40,0 15 100,0 NAIK
23 8 53,3 15 100,0 NAIK
24 7 46,7 15 100,0 NAIK
25 6 40,0 15 100,0 NAIK

Lampiran 4. Dokumentasi Kegiatan

48
KONSULTASI DENGAN MENTOR

SURAT PERINTAH TUGAS

49
SURAT PERSETUJUAN

50
KONSULTASI DENGAN APOTEKER SENIOR

KONSULTASI DENGAN COACH

MENYUSUN JADWAL SOSIALISASI

51
1

52
MEMPERSIAPKAN SARANA DAN PRASARANA

MENGHUBUNGI NARASUMBER

MENYUSUN SOAL PRE-TEST DAN POST-TEST

53
MELAKSANAKAN PRE-TEST

MELAKSANAKAN SOSIALISASI

MELAKSANAKAN POST-TEST

54
55
MELAKSANAKAN PELAYANAN INFORMASI
OBAT (PIO)

MENYUSUN LAPORAN

56

Anda mungkin juga menyukai