Anda di halaman 1dari 1

Proses pembentukan minyak bumi memerlukan waktu yang sangatlah lama.

Maka dari itu,


minyak bumi dikelompokkan sebagai sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui
sehingga harus digunakan secara tepat dan hemat. Indonesia memiliki berbagai
wilayah yang menjadi sumber (deposit) minyak bumi, umumnya berada di daerah pantai
atau daerah lepas pantai. Nah, kita punya nih data wilayah mana saja yang menjadi
sumber minyak bumi di Indonesia.

wilayah sumber minyak bumi indonesia

Minyak dari daerah pengeboran umumnya diangkut dan diolah di tempat-tempat


pengilangan minyak atau diekspor langsung sebagai minyak mentah. Kalian tahu nggak
di mana saja tempat pengilangan yang berada di Indonesia?

Anda mungkin juga menyukai