Anda di halaman 1dari 1

Diskusi 2.

Izin menanggapi diskusi.

Dalam diskusi ini saya secara pribadi memilih teori Proses dan efek media, karena pada era
globalisasi sekarang ini peran media sangat penting dalam sebuah komunikasi, salah satunya
komunikasi pemasaran. Dengan adanya media, pesan yang di sampaikan bisa di menjangkau
cakupan yang lebih luas. Lalu melalui pendekatan uses and gratification khalayak bisa memanfaatkan
media untuk memenuhi kebutuhannya, atau kebutuhan untuk organisasi. salah satu praktik
komunikasi pemasaran dengan teori ini yaitu banyaknya para pebisnis menggunakan aplikasi e-
commerce untuk memperluas penjualan mereka.

Menurut saya teori ini relavan dengan praktik komunikasi pemasaran di era globalisasi ini. Karena
dengan memanfaatkan media bisa membantu para pebisnis dalam penyampaian pesan yang lebih
luas dan konsumen dimudakan dalam mencari kebutuhannya.

Anda mungkin juga menyukai