Anda di halaman 1dari 11

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP-1)

Satuan Pendidikan : SMA Negeri Bernas


Kelas/Semester : XI/ Ganjil
Mata Pelajaran : Metematika Peminatan
Materi Pokok : Trigonometri
Alokasi Waktu : 44 x 45 menit

A. Kompetensi Inti :
KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli
(gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan
mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar dan Indikator:


Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.1 Menjelaskan dan menentukan 3.1.1 Identitas trigonometri
penyelesaian persamaan digunakan dalam
trigonometri menyederhanakan persamaan
atau bentuk trigonometri.
3.1.2 Menentukan penyelesaian
persamaan trigonometri fungsi
sinus
3.1.3 Menentukan penyelesaian
persamaan trigonometri fungsi
cosinus

C. Tujuan Pembelajaran:
Dengan proses mengamati, menanya, mengumpulkan informasi, mengasosiasi dan
mengkomunikasikan melalui kegiatan pembelajaran, siswa dapat:
1. Menggunakan identitas trigonometri dalam penyederhanaan persamaan trigonometri.
2. Membuktikan identitas trigonometri.
3. Menyelesaikan persamaan trigonometri.

D. Materi Pembelajaran:

Identitas dan persamaan trigonometri


1. Identitas trigonometri
1. Identitas trigonometri dasar yang merupakan hubungan kebalikan
1 1
sin α 0= 0
atau cos ec α 0=
a. cos ec α sin α 0

1 1
cos α 0 = 0
atau sec α 0 =
b. sec α cos α 0

1 1
tan α 0 = atau cot α 0 =
c. cot α 0 tan α 0

2. Identitas trigonometri dasar yang merupakan hubungan perbandingan (kuosien)


0 0
sin α 0 cos α
a . tan α 0 = b. cot α =
cos α 0 sin α 0

3. Identitas trigonometri dasar yang diperoleh dari hubungan teorema phytagoras.


2 2 2 2
a. sin α +cos α=1 b. 1+tan α=sec α
2 2
c. 1+cot α=cos ec α
Identitas Trigonometri yang Lain
Selain untuk menyederhanakan suatu bentuk trigonometri, identitas trigonometri juga
dapat digunakan untuk membuktikan kebenaran identitas trigonometri dapat dilakukan
dengan dua cara:
1. Sederhanakan salah satu bentuk ruas (biasanya dipilih ruas yang memiliki bentuk
rumit) sehingga diperoleh bentuk yang sam dengan rus yang lian.
2. Sederhanakan masing-masing ruas sehingga diperoleh hasil yang sama untuk
masing-masing ruas tersebut.

2. Persamaan trigonometri
Defenisi :
Persamaan trigonometri adalah persamaan yang mengandung fungsi trigonometri.
Rumus yang digunakan untuk menyelesaikan persamaan trigonometri sebagai berikut:

1. sin x=¿ sin ∝¿


Maka x=∝+k .360 ° atau x=( 180 °−∝ ) +k .360 °
2. cos x=¿ cos ∝¿
Maka x=∝+k .360 ° atau x=−∝+k .360 °
3. tan x=tan ∝
Maka x=∝+k .180 °

Contoh:
1
1. Untuk 0 ° ≤ x ≤360 ° tentukan himpunan penyelesaian dari sin x=
2
sin x=sin ∝
1
sin x=
2
sin x=30 °
Maka :
(i) x=∝+k .360 °
x=30 ° +k .360 °
k =0 → x =30° +0=30 °
k =1→ x=30 °+360 °=390 °

(ii) x=( 180 °−30 ° ) +k .360 °


k =0 → x =150° +0=150 °
k =1→ x=150 ° +360 °=510 °
Jadi himpunan penyelesaiannya adalah { 30 ° ,150 ° }
Rumus persamaan trigonometri dalam sudut radian
4. sin x=¿ sin ∝¿
Maka x=∝+k .2 π atau x=( π °−∝ )+ k .2 π
5. cos x=¿ cos ∝¿
Maka x=∝+k .2 π atau x=−∝+k .2 π
6. tan x=tan ∝
Maka x=∝+k . π

E. Metode Pembelajaran:

- Kooperatif scrip
- ETH
- kooperatif dengan model Discovery Learning.
- Mind Mapping

F. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


Tabel sudut istimewa
Lembar Kerja Siswa
Buku Matematika SMA Kelas XI

G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Pertemuan 1-2:

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi


Waktu
Pendahuluan a. Guru membuka pelajaran dengan memberi salam dan 15 menit
menyuruh ketua kelas untuk memimpin do’a
kemudian dilanjutkan dengan mengabsen siswa.
b. Guru menyebutkan judul materi pokok pembelajaran
c. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan
memberikan motivasi
d. Guru memberi gambaran tentang pentingnya
memahami trigonometri dan sekilas memberikan
gambarannya.
e. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.
Inti 1. Guru membagi peserta didik untuk berpasangan 130
2. Guru membagikan wacana/materi untuk dibaca dan menit
dibuat ringkasannya
3. Guru dan peserta didik menetapkan siapa yang pertama
berperan sebagai pembicara dan siapa yang berperan
sebagai pendengar
4. Pembicara membacakan ringkasannya selengkap
mungkin, dengan memasukkan ide-ide pokok dalam
ringkasannya. Peserta didik yang lain:
o Menyimak/ menunjukkan ide-ide pokok yang
kurang lengkap
o Membantu mengingat/menghafal ide-ide pokok
dengan menghubungkan materi sebelumnya atau
dengan materi lainnya
5. Bertukar peran, semula sebagai pembicara ditukar
menjadi pendengar dan sebaliknya. Serta lakukan seperti
diatas.
Penutup 1. Siswa dipandu guru, bersama-sama untuk membuat 15 menit
rangkuman tentang penyelesaian identitas trigonometri.
2. Guru memberikan PR tentang perbandingan
trigonometri pada segitiga siku-siku.
3. Guru menginformasikan materi yang akan dipelajari
pada pertemuan berikutnya.

2. Pertemuan 3-4

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi


Waktu
Pendahuluan a. Guru membuka pelajaran dengan memberi salam dan 15 menit
menyuruh ketua kelas untuk memimpin do’a
kemudian dilanjutkan dengan mengabsen siswa.
b. Guru menyebutkan judul materi pokok pembelajaran
c. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan
memberikan motivasi
d. Guru memberi apersepsi materi sebelumnya
e. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
f. Bersama-sama membahas PR
Inti a. Guru memberikan penjelasan tentang pembelajaran 130
pada pertemuan ini menit
b. Guru membagikan LKS ke tiap-tiap kelompok yang
sudah terbentuk.
c. Siswa secara berkelompok melakukan aktivitas sesuai
dengan perintah.
d. Setelah waktu yang ditetapkan selesai siswa kembali
ke kelas untuk mempresentasikan hasil kerja
kelompoknya.
e. Selama kegiatan, guru melakukan penilaian baik sikap
maupun keterampilan.
Penutup a. Guru mengarahkan siswa pada suatu kesimpulan 15 menit
tentang materi yang dibahas.
b. Guru memberikan tugas dalam buku paket dan
menugaskan siswa untuk membaca materi selanjutnya
di rumah

3. Pertemuan 5-6
Kegiatan pembelajaran Waktu Strategi
Pembelajaran
1. Kegiatan Awal (±10 menit)
a. Guru membuka pelajaran dengan 10 menit Ceramah
memberi salam dan menyuruh ketua
kelas untuk memimpin do’a kemudian
dilanjutkan dengan mengabsen siswa. Ceramah
b. Guru menyebutkan judul materi pokok
c. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran dan memberikan motivasi.
d. Memberikan apersepsi yang berkaitan
dengan materi yang akan dipelajari. Ceramah
e. Guru menjelaskan langkah-langkah
pembelajaran dengan strategi aktif tipe Ceramah
ETH.
Ceramah
f. Kegiatan Inti (± 70 menit)
Eksprolasi
Guru menyampaikan materi pembelajaran
yang akan dipelajari oleh siswa mengenai 15 menit Ceramah

pembuktian identitas trigonometri


Elaborasi
a. Guru memberikan LKS kepada seluruh
siswa. LKS berisikan materi dan latihan
15 menit ETH
tentang persegi panjang dan
membimbing siswa mengerjakannya.
(langkah 2)
b. Guru memberikan kartu indeks kepada
5 menit ETH
setiap siswa dan meminta seluruh siswa
untuk membuat satu buah pertanyaan
atau soal mengenai materi yang dibahas
di dalam kartu. (langkah 3)
c. Guru mengumpulkan kartu yang berisi
5 menit ETH
soal yang dibuat siswa dan kemudian
mengedarkan kembali secara acak atau
dengan menukarkan soal siswa dari
baris duduk yang berbeda kepada setiap
siswa. (langkah 4)
5 menit ETH
d. Guru meminta siswa untuk memikirkan
jawaban atas kartu indeks yang
diperoleh. (langkah 5)
Konfirmasi
Guru menunjuk beberapa siswa untuk
15 menit ETH
mempresentasikan jawaban dan soal yang
ada dalam kartu indeks yang diberikan di
depan kelas sedangkan siswa yang lain
diminta untuk menanggapinya. (langkah
6,7 dan 8)
g. Kegiatan Akhir (± 10 menit)
c. Guru mengarahkan siswa pada suatu
kesimpulan tentang materi yang 8 menit Ceramah
dibahas. (langkah 9)
d. Guru memberikan tugas dalam buku
paket dan menugaskan siswa untuk 2 menit Ceramah
membaca materi selanjutnya di rumah

4. Pertemuan 7-8
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
Pendahuluan g. Guru membuka pelajaran dengan memberi salam dan 15 menit
menyuruh ketua kelas untuk memimpin do’a
kemudian dilanjutkan dengan mengabsen siswa.
h. Guru menyebutkan judul materi pokok pembelajaran
i. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan
memberikan motivasi
j. Guru memberi apersepsi materi sebelumnya
k. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
l. Bersama-sama membahas PR
Inti f. Guru memberikan penjelasan tentang pembelajaran 130
pada pertemuan ini yaitu menentukan himpunan menit
penyelesaian persamaan trigonometri.
g. Guru membagikan LKS ke tiap-tiap kelompok yang
sudah terbentuk.
h. Siswa secara berkelompok melakukan aktivitas sesuai
dengan perintah.
i. Setelah waktu yang ditetapkan selesai siswa kembali
ke kelas untuk mempresentasikan hasil kerja
kelompoknya.
j. Selama kegiatan, guru melakukan penilaian baik sikap
maupun keterampilan.
k. Guru memberikan soal latihan
Penutup e. Guru mengarahkan siswa pada suatu kesimpulan 15 menit
tentang materi yang dibahas.
f. Guru memberikan tugas dalam buku paket dan
menugaskan siswa untuk membaca materi selanjutnya
di rumah

5. Pertemuan 9-10
Deskripsi kegiatan Waktu
Pendahuluan 15’
Peserta didik:
1. Peserta didik mengawali kegiatan pembelajaran dengan berdoa dan
mengucapkan salam kepada guru.
2. Guru mengecek kehadiran siswa.
3. Peserta didik menyiapkan alat-alat belajar yang akan digunakan selama
belajar matematikaMengumpulkan PR
4. Mendengarkan tujuan pembelajaran yang disampaikan guru.
Kegiatan Inti 130
Peserta didik:
1. Mendengarkan kompetensi yang harus dicapai yang disampaikan guru

2. Mendengarkan konsep/permasalahan yang akan ditanggapi (permasalahan yang


mempunyai alternatif jawaban)

3. Membentuk kelompok yang anggotanya 2-3 orang

4. Tiap kelompok menginventarisasi/mencatat alternatif jawaban hasil diskusi

5. Tiap kelompok (atau diacak kelompok tertentu) membaca hasil diskusinya dan
guru mencatat di papan dan mengelompokkan sesuai kebutuhan guru

6. Dari data-data di papan peserta didik diminta membuat kesimpulan atau guru
memberi perbandingan sesuai konsep yang disediakan guru

Penutup 15’
Peserta didik :
1. Bersama dengan guru membuat kesimpulan.

2. Melakukan refleksi yaitu dengan mereviu bagian yang perlu dijelaskan lebih
lanjut.

3. Mencatat informasi tentang tugas rumah yang diberikan (soal PR terlampir)

H. Penilaian

1. Jenis/Teknik penilaian:
Jenis Penilaian: penilaian autentik
Teknik: Tes tertulis dan pengamatan langsung.
2. Bentuk instrumen : Tes uraian (pengetahuan)

No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian


1 Sikap Pengamatan Selama pembelajaran dan
a. Terlibat aktif dalam pembelajaran saat diskusi
b. Bekerjasama dalam kegiatan
kelompok.
c. Mempunyai rasa ingin tahu
d. Jujur
2 Pengetahuan Tes tertulis uraian Penyelesaian tugas individu
Menentukan identitas trigonometri
dan persamaan trigonometri.
3 Keterampilan Pengamatan Penyelesaian tugas (baik
a. Terampil dalam menerapkan individu maupun kelompok)
konsep/prinsip dan strategi dan saat diskusi
pemecahan masalah(pada kehidupan
nyata) yang relevan yang berkaitan
menentukanidentitas dan persamaan
trigonometri.
Penilaian Pengetahuan:
1. Tentukan nilai persamaan trigonometri berikut untuk 0 ≤ x ≤ 2 π
a. sin ( 3 x−15 ) °=sin 45 °
b. cos ( 2 x+ 60 ) °=−√ 3
c. tan ( 3 x−180 ) °=−1
2. Tentukan nilai yang memenuhi persamaan:
π
a. sin x=sin
5
b. cos x=−√ 3

c. tan x=tan
5
3. Himpunan penyelesaian persamaan cos 2 x+ sin x=0untuk 0 ° ≤ x ≤360 °
2 2
4. Dari rumus sin α +cos α=1 .
sin α 1
tan α = sec α= 2 2
a. Dengan substitusi cos α dan cos α tunjukan bahwa 1+tan α=sec α
cos α 1
cot α= cosec α=
b. Dengan substitusi sα in dan sin α tunjukan bahwa
2 2
1+cot an α=cos ec α
2 2
5. Dari rumus sin α +cos α=1 . Tunjukan bahwa

a. sin α=± 1−cos α
2

b. cosα=± √1−sin2 α
2
6. Buktikan bahwa : ( sin α−cosα ) +2 sin α cos α=1

jumlah skor yang diperoleh


Nilai yang diperoleh = total skor maksimal x100
LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP

Satuan Pendidikan : SMAN Bernas


Kelas/Semester : XI/I
Tahun Pelajaran : 2017/2018
Waktu : 22× 45 menit

Indikator sikap aktif dalam pembelajaran persamaan trigonometri pada segitiga siku-siku.
1. Kurang baik jika menunjukkan sama sekali tidak ambil bagian dalam pembelajaran
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha ambil bagian dalam pembelajaran tetapi belum
ajeg/konsisten
3. Sangat baik jika menunjukkan sudah ambil bagian dalam menyelesaikan tugas kelompok
secara terus menerus dan ajeg/konsisten

Indikator sikap bekerjasama dalam kegiatan kelompok.


1. Kurang baik jika sama sekali tidak berusaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok.
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok tetapi
masih belum ajeg/konsisten.
3. Sangat baik jika menunjukkan adanya usaha bekerjasama dalam kegiatan kelompok secara
terus menerus dan ajeg/konsisten.

Indikator sikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif.
1. Kurang baik jika sama sekali tidak bersikap toleran terhadap proses pemecahan masalah
yang berbeda dan kreatif.
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan
masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masuih belum ajeg/konsisten.
3. Sangat baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses
pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif secara terus menerus dan ajeg/konsisten.

Bubuhkan tanda √pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.

Sikap
No Nama Siswa Aktif Bekerjasama Toleran
KB B SB KB B SB KB B SB
1
2
3
4
5

Keterangan:
KB : Kurang baik
B : Baik
SB : Sangat baik
LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN KETERAMPILAN

Satuan Pendidikan : SMAN Bernas


Kelas/Semester : XI/I
Tahun Pelajaran : 2018/2019
Waktu : 1 × 2 jam

Indikator terampil menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan masalah yang relevan
yang berkaitan dengan perbandingan trigonometri pada segitiga siku-siku.

1. Kurangterampiljika sama sekali tidak dapat menerapkan konsep/prinsip dan strategi


pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan persamaan dan identitas
trigonometri.
2. Terampiljika menunjukkan sudah ada usaha untuk menerapkan konsep/prinsip dan strategi
pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan persamaan dan identitas
trigonometri.
3. Sangat terampill,jika menunjukkan adanya usaha untuk menerapkan konsep/prinsip dan
strategi pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan persamaan dan identitas
trigonometri.

Bubuhkan tanda √pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.

Keterampilan
Menerapkan konsep/prinsip dan strategi
No Nama Siswa
pemecahan masalah
KT T ST
1
2
3
4
5

Keterangan:
KT : Kurang terampil
T : Terampil
ST : Sangat terampil

Pangkalan Kerinci, Juli 2018

Mengetahui
Kepala SMAN BERNAS Guru Mata Pelajaran

MISNARTI S.Pd YENI KARMILA, S.Pd


NIP.197410102005022003 NIP.
LEMBAR KERJA SISWA
(LKS)

Nama-nama kelompok:
1. ...........................................
2. ...........................................
3. ...........................................
4. ...........................................
5. ...........................................
6. ...........................................

DISKUSIKAN!!

1. Diskusikan tentang perkalian sinus dan sinus dan perkalian sinus dan cosinus
2. Nyatakan sin 105 ° cos 15° kedalam bentuk jumlah atau selisih sinus, kemudian tentukan
hasil nya.
3. Hitunglah :
5 1
a. 8 sin π sin π
12 12
b. cos ( x +20 ) ° cos ( x−10 ) °
Buktikan

Anda mungkin juga menyukai