Anda di halaman 1dari 6

SOAL SMK 1-30

1. Berikut ini yang bukan termasuk peralatan dan perlengkapan dari mencuci tangan
biasa adalah...
a. Sabun biasa
b. Handuk bersih
c. Antiseptik
d. Wastafel/ air mengalir
e. Termometer
2. Proses masuknya kuman ke dalam penjamu sehingga timbul radang/penyakit
adalah...
a. Tranmisi
b. Dekontaminasi
c. Infeksi
d. Desinfeksi
e. Koloni
3. Plasmodium falciparum sebagai agen infeksi yang menyebabkan malaria adalah....
a. Bakteri
b. Protozoa
c. Jamur
d. Virus
e. Prion
4. Alat yang digunakan untuk mengambil objek adalah....
a. Spatula
b. Stetoskop
c. Gunting
d. Pinset
e. Skalpel
5. Proses pembuangan semua mikroorganisme paogen pada objek yang tidak hidup
dengan pengecualian pada endospora bakteri adalah...
a. Aseptik
b. Antiseptik
c. Desinfeksi
d. Desinfektan
e. Sterilisasi
6. Mencegah terjadinya kontaminasi oleh mikroorganisme pada jaringan bahan dan
alat steril disebut....
a. Aseptik
b. Antiseptik
c. Desinfeksi
d. Desinfektan
e. Sterilisasi
7. Elektro Cardio Graf (ECG) merupakan contoh alat kesehatan.....
a. Peralatan neorologi
b. Peralatan hematologi
c. Peralatan kardiologi
d. Peralatan radiologi
e. Peralatan obstetrik
8. Tujuan dari sterilisasi adalah....
a. Mencegah terjadinya infeksi
b. Mencegah kontaminasi mikroorganisme dalam industri
c. Mencegah kontaminasi terhadap bahan bahan yang dipakai dalam melakukan
biakan murni
d. Jawaban a,b dan c benar
e. Jawaban a,b dan c salah
9. Berikut faktor-faktor yang mempengaruhi sterilisasi pemanasan, kecuali....
a. Jenis alat
b. Lemak
c. Sifat bakteri
d. Jenis bakteri
e. Suhu yang tepat
10. Setelah alat instrumen dipakai/ digunakan sesudah operasi lngkah selanjutnya
adalah....
a. Pencucian dan pembilasan
b. Penyimpanan
c. Dekontaminasi
d. Pengepakan
e. Sterilisasi
11. Bahan atau linen yang digunakan untuk membungkus instrumen saat disterilkan
adalah...
a. Linen
b. Plastik
c. Linen kombinasi
d. Semua benar
e. Semu salah
12. Lama perendaman instrumen di dalam larutan klorin 0,5% adalah....
a. 5 menit
b. 10 menit
c. 15 menit
d. 20 menit
e. 25 menit
13. Berikut yang digunakan dalam pemeriksaan abdomen adalah...
a. Seprei
b. Perlak
c. Selimut
d. Termometer
e. Stetoskop
14. Tahapan dari pemeriksaan fisik abdomen adalah...
a. Inspeksi, palpasi,perkusi, auskultasi
b. Inspeksi dan perkusi
c. Palpasi
d. Auskultasi
e. Semua salah
15. Tehnik pemeriksaan fisik dengan cara mendengar menggnakan stetoskop adalah...
a. Inspeksi
b. Palpasi
c. Perkusi
d. Aukultasi
e. Prospektif
16. Posisi pasien pada saat mengganti alat tenun adalah....
a. Telungkup
b. Miring kanan atau kiri
c. Telentang
d. Berdiri
e. Jongkok
17. Bakteri yang menyebabkan penyakit sifilis dan berbentuk seperti spiral adalah...
a. Vibrio
b. Cocci
c. Bacilli
d. Spirochaetes
e. Protozoa
18. Suhu yang digunakan untuk sterilisasi autoklaf adalah...
a. 132-1350c
b. 132-1450c
c. 120-1250c
d. 135-1400c
e. 140-1500c
19. Posisi terlentang disebut juga posisi...
a. Fowler
b. Pronasi
c. Genupectoral
d. Sim
e. Supinal
20. Posisi yang digunakan saat persalinan adalah...
a. Litotomi
b. Pronasi
c. Sim
d. Fowler
e. Supinasi
21. Posisi menungging disebut juga posisi...
a. Fowler
b. Pronasi
c. Genupectoral
d. Sim
e. Supinal
22. Mobilisasi aktif adalah....
a. Latihan dilakukan sendiri oleh pasien
b. Menjaga agar tidak terjadi kerapuhan tulang
c. Menggunakan kekuatan otot
d. Mencegah terjadinya cidera pada otot
e. Menggerakkan tubuhnya dengan cara dibantu oleh orang lain
23. Mobilisasi dimana pasien dalam menggerakkan tubuhnya dibantu oleh orang lain
secara total atau keseluruhan disebut...
a. Mobilisasi aktif
b. Mobilisasi pasif
c. Mobilisasi primer
d. Mobilisasi skunder
e. Mobilisasi total
24. Faktor-faktor yang mempengaruhi mobilisasi adalah...
a. Gaya hidup
b. Proses penyakit
c. Proses aktivias yang energetik
d. A dan b benar
e. A dan b salah
25. Zat dalam makanan yang dibutuhkan organisme untuk dapat tumbuh dan
berkembang dengan baik sesuai fungsinya adalah...
a. Nutrisi
b. Oksigen
c. Glukosa
d. Vitamin
e. Lemak
26. Natrium klorida juga disebut dengan...
a. CO2
b. H20
c. O2
d. Na Cl
e. O
27. Virus penyebab penyakit AIDS adalah....
a. Ebola
b. Influenza
c. Sifilis
d. HIV
e. Herpes
28. Fase saat jantung memompa darah keseluruh tubuh akan menunjukkan nilai...
a. Fase sistolik
b. Fase diastolik
c. Fase kontraksi
d. Fase relaksasi
e. Fase dilatasi
29. Sistem organ tubuh manusia yang diserang oleh HIV adlah.....
a. Sistem saraf
b. Sistem kekebalan tubuh
c. Sistem pernafasan
d. Sistem pencernaan
e. Sistem penglihaan
30. Menanyakan kesiapan pasien sebelum kegiatan dilakukan merupakan tahapan...
a. Prainteraksi
b. Pengenalan
c. Peralatan
d. Terminasi
e. orientasi
Essay
1. Sebutkan beberapa tindakan pencegahan infeksi yang dapat dilakukan antara lain
( sebutkn 3 ) ....
2. Hal –hal yang perlu diperhatikan dalam sterilisasi adalah...
3. Sebutkan cara pemeriksaan fisik pada pasien dan jelaskan....
4. Ada empat tanda-tanda vital yang standart dalam sebagian besar pengaturan medis.
tanda vital tersebu antara lain...
5. Sebutkan tujuan dari personal higine ....

Anda mungkin juga menyukai