Anda di halaman 1dari 12

PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL)

PT.BANK PEMBANGUNAN DAERAH SULTRA

Disusun Sebagai Laporan Hasil Kegiatan


Praktek Kerja Lapangan (PKL)

Oleh:

Nama : MARSYAH
Jurusan : OTOMATISASI TATA KELOLA PERKANTORAN

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 03 BOMBANA


TAHUN
2021-2022

i
LEMBAR PENGESAHAN

Nama : MARSYAH
NISN : 0048155643
Jurusan : OTOMATISASI TATA KELOLA PERKANTORAN
Judul Laporan : LAPORAN HASIL KEGIATAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN
Laporan Ini Telah Disahkan Oleh Pembimbing Untuk Diajukan Sebagai Hasil Kerja Praktek
Kerja Lapangan (PKL).

Telah di sahkan pada tanggal


(……………………………)

Kepala Divisi SDM Pembimbing Industri

HERMAN H. ALI ARMAN

Mengetahui:

Kepala SMKN 03 BOMBANA Ketua Jurusan OTKP

H. NUR ALIM IMRAN , S. IP., MM. Pub. AWALUDDIN RAPI, S. S


NIP. 19711208201001 1 003 NIP. 198402212010011027

ii
KATA PENGANTAR

Alhamdulillah dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT karena atas

limpahan Rahmat dan Karunia-Nya lah kita dapat menyelesaikan tugas yang diberikan oleh

guru yang kemudian dilanjutkan dengan penyusunan makalah dengan judul

“Laporan Hasil Kegiatan Praktek Kerja Lapangan”.

Tak ada gading yang tak retak karenanya saya sebagai penulis menyadari bahwa

dalam penulisan laporan ini masih jauh dari kata sempurna, baik dari sisi materi maupun

penulisannya. Kami dengan rendah hati dan dengan tangan terbuka menerima berbagai

masukan maupun saran yang bersifat membangun yang diharapkan bagi seluruh pembaca.

Kendari, September
2022

Penulis

iii
DAFTAR ISI
Halaman

Halaman Judul .......................................................................................... i


Halaman Pengesahan................................................................................. ii
Kata Pengantar .......................................................................................... iii
Daftar Isi .................................................................................................... iv
Bab I Pendahuluan................................................................................ 1
A. Latar Belakang ......................................................................... 1
B. Tujuan dan Manfaat.................................................................. 1
C. Struktur Organisasi Kantor PT. BPD Sultra............................. 2
D. Struktur Organisasi Bagian Divisi Kepatuhan Dan Hukum..... 2
Bab II Realisasi Kegiatan PRAKERIN................................................. 3
Laporan Kegiatan Bulanan............................................................ 3
Bab III Faktor Penunjang & Faktor Penghambat................................ 4
A. Faktor Penunjang..................................................................... 4
B. Faktor Penghambat.................................................................. 4
Bab IV Penutup......................................................................................... 5
A. Kesimpulan.............................................................................. 5
B. Saran-Saran.............................................................................. 5
C. Penutup.................................................................................... 5
D. Lampiran-lampiran.................................................................. 6

iv
PENDAHULUAN

A. Latar belakang

Pada dasarnya praktek kerja industri (Prakerin) adalah suatu bentuk


penyelenggaraan pendidikan bagi siswa yang memadukan secara sistematik dan
sinkron antara program pendidikan sekolah dengan pendidikan dunia usaha/indusrti
yang diperoleh melalui kegiatan praktek kerja secara langsung dan searah untuk
mencapai keahlian profesional, dimana keahlian professional tersebut hanya dapat
terbentuk dengan 3 unsur utama yaitu ilmi, pengetahuan, teknik dan kiat.

Di samping itu di harapkan pula kepada siswa yang melakukan prakerin agar
memiliki etos kerja, motivasi, kreatifitas, hasil kerja yang berkualitas,disiplin,
dankerajinan dalam berkerja. Untuk lebih mudah memahami segala kegiatan yang
dilakukan oleh siswa selama pelaksanaan kegiatan prakerin, maka kami ditunjang
untuk membuat suatu laporan yang dapat mendeteksi perkembangan siswa selama
kurang lebih 3 bulan di dunia industri.

Serta pelaksanaan prakerin yang wajib diikuti oleh siswa SMKN 03 BOMBANA
adalah untuk menghasilkan siswa/siswi yang mampu berperan dalam bidang yang
telah dibidanginya dan menghasilkan siswa/siswi yang kreatif dan bertanggung jawab.
Ada beberapa yang melatar belakangi Praktek Lapangan yaitu kerja:
1. Menerapkan teori pendidikan yang didapat oleh siswa
2. Menghubungkan teori yang telah diperoleh dengan hasil praktek kerja industry
3. Membuat anlisa dan pengamatan terhadap hubungan antara teori dan
kenyataan
4. Mempelajari situasi kerja sesuai ilmu yang didapatkan di lingkungan sekolah

B. Tujuan dan manfaat pelaksanaan praktek kerja industri


Praktek kerja Industri adalah kegitan pendidikan, pelatihan dan pembelajaran yang
dilaksanakan di dunia usaha atau dunia industry yang relevan dengan kompetensi
(kemampuan) siswa sesuai bidangnya. Dalam pelaksanaannya dilakukan dengan prosedur
ketentuan bagi siswa yang bertujuan untuk magang disuatu tempat kerja, baik dunia usaha
maupun di dunia industry setidaknya sudah memiliki kemampuan dasar sesuai dengan bidang
yang digeluti atau sudah mendapatkan bekal dari pembimbing di sekolah untuk memiliki
ilmu-ilmu dasar yang akan diterapkan dalam dunia usaha/industry. Akan utama mengapa para
iswa/siswi harus memiliki bekal ilmu pengetahuan dasar sesuai bidangnya agar dalam
pelaksanaannya PKL tidak mengalami kendala yang berarti dalam penerapan ilmu
pengetahuan dasar yang kemunkinan besar dalam proses Praktek Kerja Industry mendapatkan
ilu-ilmu baru yang tidak diajarkan dilembaga kejuruan terkait.
 Tujuan :
a. Mengembangkan pengetahuan sikap dan kemampuan serta menambah wawasan
siswa/siswi yang berkaitan dengan pelajaran yang telah diterima di sekolah
b. Melatih kerja pengamatan teknik-teknik yang diterapkan di tempat Praktek Kerja
Industry sesuai dengan bidang keahlian yang dimiliki.
c. Untuk mencari pengalaman Prakerin di dunia usaha/industry
d. Untuk menerapkan ilmu-ilmu yang telah didapatkan disekolah.
e. Untuk menambah bekal hidup dimasa depan.
 Manfaat: Dengan adanya Praktek Industri (PRAKERIN) ilmu yang diperoleh dari sekolah
dapat dirasakan manfaatnya dan dikembangkan dilapangan dan siswa juga mendapatkan
wawasan baik disekolah maupun diperusahaan.

v
C. Struktur Organisasi PT. Bank Pembanguan Daerah Sultra

D. Struktur Organisasi Bagian Divisi Kepatuhan Dan Hukum

vi
BAB II
REALISASI KEGIATAN PRAKERIN

A. Laporan Kegiatan Bulanan

NO JENIS KEGIATAN BULAN

1
 Mengantar Berkas
 Membuat Buku Agenda Surat Masuk Direksi
 Mencatat agenda Surat Kajian JULI
 Melakukan Scan Berkas
 Membuat Papan Nama Untuk Sosialisasi
Kepatuhan Dan Hukum

2
 Mengantar berkas
 Foto copy berkas
 Mencatat memo divisi kepatuhan dan hukum
 Mengetik judul map arsip
 Mencatat agenda surat sakit AGUSTUS
 Mencatat agenda hasil kajian
 Mencatat agenda surat masuk
 Scan berkas

3  Mengantar berkas
 Mencatat Memo Divisi Kepatuhan & Hukum
 Mencatat Memo Direksi Kepatuhan & Hukum
 Scan Berkas SEPTEMBER
 Merapikan Berkas LTKT
 Foto copy

vii
BAB III
FAKTOR PENUNJANG DAN FAKTOR PENGHAMBAT

A. Faktor Penunjang
Adapun faktor penunjangnya yang membantu saya selama melaksanakan kegiatan
Prakerin diantaranya:

a. Lingkungan kerja yang bersih


Lingkungan kerja yang bersih membuat saya merasa nyaman dalam
melaksanakan tugas yang diberikan sehinggah pekerjaan yang diberikan dapat
terlaksanakan dengan efektif.
b. Karyawan yang baik dan ramah
Karyawan yang baik dan ramah membuat saya tidak membutuhkan banyak waktu
untuk beradaptasi dengan lingkungan kerja.
c. Fasilitas yang memadai
Fasilitas yang memadai dapat membantu saya sehingga saya bisa mengerjakan
tugas dengan cepat.

B. Faktor Penghambat
Dalam melaksanakan Pekerjaan pasti ada berbagai hambatan. Begitu pula dengan
saya yang baru mengenal dunia kerja, saya juga mengalami berbagai hambatan.
Hambatan-hambatan tersebut antara lain:
a. Kurangnya pengalaman
Kami belum begitu berpengalaman sehingga pekerjaan yang saya kerjakan
kadang tersendat-sendat.
b. Kurangnya keterampilan dan Kreatifitas siswa
Keterampilan dan Kreatifitas saya masih kurang karena saya belum pernah terjun
ke lapangan kerja.
c. Kurangnya menguasai Peralatan kantor
Ada beberapa peralatan kantor yang belum saya kuasai, sehingga saya harus
meluangkan waktu untuk berlatih terlebih dahulu.

viii
BAB IV
PENUTUP

A. Kesimpulan

Setelah saya melaksanakan PKL pada PT. Bank Pembangunan daerah Sultra, saya
memperoleh manfaat. Termasuk pengetahuan, pengalaman, dan hal-hal lain yang terkait
dalam dunia kerja. Hal tersebut dapat membuat wawasan saya bertambah dibandingkan
sebelumnya. Dengan melaksanakan PKL juga kita dapat menerapkan ilmu yang didapat
secara langsung bukan hanya sekedar teori. dan juga mendidik saya untuk memiliki rasa
disiplin dan tanggung jawab yang diberikan.

B. Saran-saran
a. Hendaknya memilih tempat Prakerin yang jaraknya tidak terlalu jauh dengan tempat
tinggal .
b. Hendaknya penempatan peserta didik sesuaikan dengan program studi masing-
masing siswa.
c. Hendaknya tetap menjaga Hubungan baik dengan teman prakerin lain.

C. Penutup
Puji syukur kehadirat Tuhan yang maha Esa atas rahmat dan hidayahNya sehingga
penulis telah selesai melaksanakan Praktek Kerja serta terselesaikannya penyusunan Laporan
Praktek Kerja Industri ini.
Penulis mohon maaf atas segala keselahan dan kekurangan pada waktu melaksanakan
Praktek Kerja Lapangan maupun pada waktu menyusun Laporan, kemudahan penulis mohon
saran dan kritik yang bersifat membangun dari para pembaca demi kesempurnaan Laporan
ini.
Demikian uraian yang dapat penulis sampaikan mudah-mudahan dapat berguna bagi
diri penulis maupun para pembaca umumnya

ix
D. Lampiran-lampiran
 Gambar Perusahaan PT. Bank Pembangunan Daerah Sultra

 Diajarkan Cara
Mencatat Agenda Memo Divisi, Direksi, Dan Hasil Kajian

 Membuat Papan Nama Untuk Sosialisasi Divisi Kepatuhan Dan Hukum

 Mencatat Buku Agenda Satuan Kerja Audit Intern (SKAI)

x
 Melakukan Foto Copy Berkas

 Mengantar Berkas

 Melakukan Scan Berkas

xi
xii

Anda mungkin juga menyukai