Anda di halaman 1dari 2

PELAJARAN 15 : TERIBAT DALAM HIDUP MENGGEREJA  Umat awam melakukan berbagai tugas pelayanan sesuai karunia yang diberikan

 Masyarakat kita sekarang ini sering kepadanya: sebagai guru, sebagai perawan yang menyembuhkan orang sakit, dan berbagai
mengalami kehidupan yang tidak tugas lainnya. Gereja itu satu, artinya tidak terbagi atau terceraikan (terpisahkan)
tenteram, banyak perkelahian, dan  Gereja sebagai persekutuan, artinya kebersamaan yang dinamis dan inklusif dalam
tindak kejahatan, kepedulian terhadap suasana perdamaian
sesama terus merosot. o Dasar persekutuan itu adalah Yesus Kristus dan iman akan Yesus Kristus.
 Orang-orang lebih mementingkan o Dalam persekutuan itu kita ikut berbagi dalam penderitaan Kristus, membantu sesama
dirinya sendiri dan tidak peduli yang membutuhkan, serta ikut dalam Ekaristi.
terhadap orang lain.  Gereja sebagai Tubuh Kristus dipahami dalam dua pengertian:
 Orang-orang tidak memberi perhatian o Kesatuan antar anggota yang mempunyai bentuk dan fungsi yang berbeda-beda
kepada Roh Kudus untuk memimpin o Gambaran Gereja adalah kesatuannya dengan Kristus
kehidupan bersama: akibatnya o Kristus yang menebus manusia telah mengubah manusia menjadi ciptaan baru,
kehidupan bersama menjadi kacau mengumpulkannya dan membentuknya menjadi tubuh-Nya.
balau. o Kesatuan Gereja terletak pada satu Roh, Kristus dan Allah serta dalam pembaptisan
 Kisah hidup jemaat perdana menunjukkan kepada kita cara hidup bersama yang harmonis, Pelajaran 16 : Hidup bersama yang Dijiwai Roh Kudus
rukun, dan bersatu. Jemaat Gereja Perdana senantiasa hidup dalam sukacita dan saling  Jemaat Perdana mampu membangun hidup rukun dan bersatu karena kekuatan Roh Kudus.
mengasihi. Jemaat Perdana hidup bersama dalam bimbingan Roh Kudus.
 Cara hidup Jemaat Perdana:  Santo Paulus mengajarkan bahwa “apabila seseorang menyerahkan dirinya untuk
o Selalu berkumpul untuk berdoa dan memecahkan roti dipimpin Roh Kudus, maka Roh Kudus akan selalu menggerakkan hati orang itu untuk
o Saling memberi sesuai dengan kebutuhan masing-masing berbuat baik dan benar di dalam kehidupan bersama”
o Mereka selalu makan bersama dengan gembira dan tulus hati  Tanda-tanda bahwa kehidupan bersama itu dipimpin oleh Roh Kudus:
o Setiap orang selalu merelakan barang miliknya untuk keperluan bersama Adanya damai sejahtera, suka cita, kemurahan hati, kesetiaan, penguasaan diri, saling
 Banyak orang tertarik melihat cara hidup Jemaat Perdana: mereka yang tertarik melihat mengasihi.
cara kehidupan jemaat perdana ikut bergabung sehingga jumlah mereka terus  Cara hidup Jemaat Perdana itu terus dipelihara terus dipelihara dan dilanjutkan di dalam
bertambah banyak. Gereja Kristus sampai sekarang ini. Gereja adalah persekutuan orang-orang yang
 Hidup bersama yang harmonis, rukun dan bersatu merupakan dambaan setiap orang. beriman kepada Kristus, yang hidup dalam pimpinan Roh Kudus.
Gereja adalah persekutuan umat Allah yang terdiri dari banyak anggota.  Roh Kudus adalah Roh yang membaharui :
 Di dalam Gereja ada berbagai tugas pelayanan. a. Roh Kudus membaharui dunia
o Setiap anggota Gereja mendapat tempat dan tugas sesuai dengan karunia yang Tuhan b. Roh Kudus membaharui kehidupan menggereja
berikan kepadanya c. Di tengah kebencian dan peperangan muncul kasih dan perdamaian
o Ada tugas untuk memimpin dan mempersatukan umat yang dijalankan oleh Paus, para d. Di tengah ketidakadilan dan kesewenang-wenangan selalu muncul perjuangan untuk
uskup, imam dan diakon menegakkan keadilan dan hak.
e. Di tengah tipu daya selalu ada kejujuran, ketulusan dan keterbukaan
 Roh Kudus adalah Roh yang selalu mendorong supaya ada pembaharuan di dalam diri
kita, di dalam Gereja, dan dalam masyarakat kita. Pembaharuan itu selalu bersifat
menuju ke arah yang lebih baik secara lahir batin.
 Santo Paulus menggambarkan “Gereja” sebagai Tubuh Kristus: satu tubuh tetapi terdiri
dari banyak anggota.
 Allah memberi tempat dan tugas yang berbeda-beda kepada setiap anggota.
 Agar dapat menjalankan tugasnya dengan baik, Allah memberikan karunia/kemampuan
yang khas kepada setiap anggota sesuai dengan tempat dan tugasnya.
 Setiap tempat dan tugas mempunyai peran dan sama pentingnya.Tidak ada tempat atau
tugas yang direndahkan, semua diperlukan dan dihormati.
 Tuhan memberikan karunia yang berbeda-beda kepada setiap orang menurut kehendak-
Nya. Tujuannya adalah: agar setiap orang dapat ikut serta melaksanakan tugas-
tugas pelayanan dalam hidup bersama.
 Kita sebagai umat Allah, masing-masing dipanggil untuk ikut serta dalam berbagai tugas
pelayanan sesuai dengan karunia yang kita miliki.

Anda mungkin juga menyukai