Anda di halaman 1dari 3

FGD EVALUASI PELAKSANAAN MBKM

1. Syaifun prodi IPA KMA 1


- Menambah ilmu pengetahuan sebelum terjun menjadi guru/lulus
- Sayangnya, dapatnya di SD
- Kurang sosialisasi dengan pihak sekolah. Dianggap PLP
-
2. Yoana Tiara Teknik Sipil PMM 1 Univ. Andalas
- Informasi kurang pada saat pemilihan mata kuliah.
- Ketidaksiapan Univ penerima
- Masuk kuliah telat 1 bulan
- PIC kurang responsive
- Dana ada yang belum menerima
- Dosen cukup variatif dan ramah
- Terjadi pertukaran budaya
- Berjalan dengan baik
- Aturan tidak logis. Kadang ancaman semu
- Nggampangke aturan karena tidak tegas
- Mata kuliah bersyarat terlalu banyak, sehingga minat MBKM kurang
3. Nur Aini Manajemen MSIB
- Seharusnya melapor ke dosen wali dan belum tau program MSIB
- Sosialisasi MSIB belum merata
- Konversi SKS MSIB  mata kuliah
- Diajari coding dan membuat aplikasi
- Bertemu teman banyak dan saling mendukung
- Kegiatan menarik, diakhir ada tugas membuat aplikasi dari azure
4. Dadang IPA KMA 1
- Pengalaman terjun langsung ke SD
- Konversi SKS dari prodi cukup lama
- Kegiatan:
o Administrasi: guru, kepsek, TU
o teknologi-informasi: membantu pengoperasian Microsoft, zoom, dll
o pengajaran
-
5. Putri Univ Cirebon Digital Journalism
- Sering bentrok sama jam kuliah
- Belajar langsung dari media: media Cirebon dsb.
- Mengasah kemampuan jurnalis
- Terdapat forum diskusi di Minggu malam
- Wajib oncam pakai VB
- Ada refleksi di akhir sesi pertemuan
6. Ni Luh Dewi PBI KMA 2
- Administrasi sudah selesai
- Saat pembagian lokasi, dapat di SD akreditasi A. dan dapat info harus ganti ke sekolah
akreditasi B atau C
- Start telat seminggu
- Pengajaran aman
- Administrasi: perpus off 2 tahun. Menghidupkan kembali perpus.
- Adaptasi teknologi: Menerapkan aplikasi AKSI
- Pengalaman baru di SD, biasanya SMK dan SMA
- Saran: penempatan sekolah dipastikan.
-
7. Selfi Manajemen proses KMA 3
- Banyak temen yang belum tau program MBKM
- Info mendadak
- Surat rekomendasi jangan terlalu mepet
- Mahasiswa aktif mantau IG kampusmerdeka dan bingung info dari kampus.
- Grup WA belum maksimal
- Aliran informasi belum lancar
8. Rasyid PMat Permata Sakti
- Mengambil 2 univ, bandung dan aceh
- Jadwal berubah dan tabrakan (aceh)
- Baru mengikuti perkuliahan di pertemuan ke 3 (bandung)
- Pertukaran budaya
- Lebih mengenal budaya Tamansiswa
- Lebih bisa mendesain perangkat pembelajaran komersial
-
9. Dita PIPA KMA 1
- Pendidikan tidak merata di Indonesia
- UST kurang sosialisasi
- Konversi lama dan perlu sit in?
- Sosialisasi konversi harus jelas
- Pendanaan dari UST bagus, kementrian lama
- Administrasi: terlalu banyak. UST gercep
- PIC sedikit (pak Imam dan pak zain) dosen lain kemana?
- Apa saja program MBKM?
- Blasting sosmed kurang
- Kurang tegas aturan
- Kerjasama dengan Ormawa
- Lanjutkan MBKM untuk mendongkrak UST
- Melatif softskill dan bermasyarakat
10. Rani Puspita PMAT
- Beda kuliah di PTN dengan PTS: dosen cukup memberikan pemantik
- Setiap pertemuan ada tugas
- Sistem tidak mengakomodir sesuai pilihan mahasiswa
-

Saran:

- adakan video QnA


- adakah video sosialisasi
- Kerjasama PT dengan ormawa

- Sosialisasi kurang optimal karena timeline pendek


- Analisa alur pelaksanaan dari proses yang sudah ada (KMA 1 dan KMA2) sehingga KMA 3
bisa lebih cepat
- Mencontoh kementrian dengan duta MBKM kampus
-
-

Anda mungkin juga menyukai