Anda di halaman 1dari 3

1. Tiga suku berikutnya dari pola biangan : 3, 8, 13, 10.

Jika suatu titik terletak di koordinat (8,-4) pada


18, ... adalah.... diagram Cartesius, maka jarak titik tersebut
terhadap sumbu x adalah...
2. Diketahui rumus sebuah pola bilangan adalah A. 6 satuan
U n =5 n+6. Nilai dari U 7 adalah... B. 2 satuan
C. 4 satuan
D. 8 satuan
3. Rumus suku ke-n dari pola bilangan 1, 4, 7,
10, ... adalah... 11. Absis dan ordinat dari titik (-4,15) adalah...
A. U n =2n
12. Titik A(3,2), B(0,2) dan C(-5,2) adalah titik-titik
B. U n =2n+ 1
yang dilalui garis p. Jika garis q adalah garis
C. U n =2n−1
yang sejajar dengan garis p, maka garis q akan....
D. U n =3 n−2 A. Sejajar dengan sumbu x
B. Sejajar dengan sumbu y
4. Sebuah pola bilangan membentuk pola bilangan C. Tegak lurus dengan sumbu x
seperti pada gambar di bawah ini. D. Berpotongan dengan sumbu x
13. Perhatikan gambar diagram berikut!

Banyaknya lingkaran yang terdapat pada pola ke-


18 adalah...

5. Sebuah barisan aritmetika diketahui memiliki


suku pertama 12 dan beda antar suku 3. Nilai dari Relasi yang mungkin dari hmpunan A ke B
U 21 adalah... adalah....

14. Relasi yang menghubungkan setiap anggota


6. Suatu deret aritmetika diketahui sebagai berikut: daerah asal tepat satu ke anggota daerah kawan
2+7+12+17+ ... Jumlah 20 suku pertama dari disebut...
deret tersebut adalah... 15. Perhatikan himpunan pasangan berurutan
berikut!
i. {(a,3), (a,4), (a,5), (a,6)}
7. Suatu barisan geometri sebagai berikut: 8, 4, 2, 1, ii. {(a,3), (b,4), (c,5), (d,3)}
... Nilai rasio barisan tersebut adalah... iii. {(a,3), (b,4), (a,5),(b,6)}
iv. {(a,4), (b,4), (c,4), (d,4)}
8. Ruru memiliki kawat yang dipotong menjadi 5
bagian yang ukurannya membentuk suatu barisan Himpunan pasangan berurutan yang merupakan
geometri. Jika kawat yang terpendek 9 cm dan fungsi adalah....
yang terpanjang 144 cm, maka panjang tali
sebelum dipotong adalah... 16. Diketahui himpunan A={a , b , c } dan himpunan
B= { x|1 ≤ x < 4 , x ∈bil .bulat } . banyaknya
pemetaan yang mungkin dari himpunan A ke B
9. Perhatikan gambar berikut! adalah...

17. Diketahui suatu fungsi f ( x)=2 x−7 . Nilai f (9)


adalah...

18. Diketahui f ( x)=−6+2 x . Nilai dari


f (−3)+f (−1) adalah...

Tentukan masing-masing koordinat dari titik 19. Diketahui rumus fungsi f adalah f ( x)=−2 x +8 .
tersebut. Jika nilai f ( k )=−20 , maka nilai k adalah...
Gradien garis pada gambar di atas adalah...

29. Persamaan garis lurus yang melalui titik


20. Fungsi f didefinisikan dengan f ( x)=ax+ b. Jika (−1,9) dan memiliki gradien 4 adalah...
nilai f (2)=−7 dan f (−5)=7 , maka nilai f (4 )
adalah..
30. Persamaan garis lurus yang melalui titik
(2,3) dan (0 ,−7) adalah...

21. Diketahui rumus f ( x)=2 x−5 . Jika


f (m)=−15, nilai m adalah... 31. Perhatikan gambar grafik di bawah ini!

22. Perhatikan diagram panah berikut!

Persamaan garis di atas adalah...

Range dari gambar di atas adalah...

Domain dari gambar di atas adalah… 32. Sebuah persamaan garis 2 x−5 y=21
melalui titik (k , 3). Nilai k adalah…
Kodomain dari gambar di atas adalah…

33. Perhatikan keempat pernyataan berikut!


23. Diketahui rumus fungsi f ( x)=5 x +n . Jika (i) Dua buah garis saling sejajar apabila
diketahui f (8)=33 , maka nilai darin+5 adalah... gradiennya berbeda.
24. Perhatikan grafik di bawah ini! (ii) Dua buah garis saling tegak lurus apabila
perkalian antar gradiennya adalah -1.
Rumus fungsi grafik dari
(iii) Dua buah garis saling sejajar apabila
gambar di atas adalah...
gradiennya sama.
A. f (x)=3 x +2 (iv) Dua buah garis saling tegak lurus apabila
perkalian antar gradiennya adalah1.
B. f (x)=3 x−2
C. f (x)=4 x−2 Pernyataan yang benar adalah...
D. f (x)=4 x +2
34. Perhatikan persamaan garis berikut!
(i) 4 x− y +20=0
25. Gradien dari persamaan garis y=−9 x−3 (ii) 4 x−3 y−9=0
adalah... (iii) y=4 x +15
(iv) y=−2 x−5
26. Gradien dari persamaan garis 2−5 x=15
Persamaan garis yang saling sejajar adalah...
adalah...
35. Gradien garis yang tegak lurus dengan garis
27. Gradien garis yang melalui titik (1 ,−2) dan −1
y= x +11 adalah....
(5 ,−10) adalah... 5
28. Perhatikan gambar berikut!
36. Persamaan garis lain yang sejajar dengan garis
x−9 y +8=0 adalah...
A. 9 x− y +5=0
B. 9 x + y−10=0
C. x−9 y −1=0
D. x +9 y−10=0
37. Persamaan garis yang sejajar dengan garis
y=2 x +7 dan melalui titik (-2,-1) adalah...

38. Persamaan garis yang melalui titik (-1,2) dan


tegak lurus terhadap garis x +4 y=5adalah...

39. Perhatikan gambar berikut!

Persamaan garis yang tegak lurus dengan garis


m dan melalui titik (0,2) adalah....

40. Titik A(10 , p) terletak pada garis yang melalui


titik B(3,1)dan C (−4 ,−13). Nilai p adalah...

Anda mungkin juga menyukai