Anda di halaman 1dari 1

Tema setiap kelompok

Kelompok pertama

MANUSIA DAN KETUHANAN


 Mengapa Manusia Memerlukan agama
 Konsep Ketuhanan
 Membangun Argumen tentang Cara Manusia Meyakini dan Mengimani Tuhan
 Esensi dan Urgensi Visi Ilahi untuk Membangun kedamaian dunia

Kelompok 2

AGAMA SUMBER KEBAHAGIAAN


 Agama sebagai Jalan Menuju Tuhan dan Kebahagiaan
 Mengapa Manusia Harus Beragama dan Bagaimana Agama Dapat Membahagiakan Umat Manusia
 Membangun Argumen tentang Tauhidullah sebagai Satu-satunya Model Beragama yang Benar
 Esensi dan Urgensi Komitmen terhadap Nilai-nilai Tauhid untuk Mencapai Kebahagiaan

Kelompok 3

iman, Islam dan ihsan dalam membentuk insan kamil


 Konsep dan Urgensi Islam, Iman dan Ihsan dalam Membentuk Insan Kamil (Manusia Sempurna)
 lasan Mengapa Iman, Islam dan Ihsan Menjadi Persyaratan dalam Mebentuk Insan Kamil
 Karakteristik Insan Kamil dan Metode Pencapaiannya

Kelompok 4

membangun kepribadian qur’ani.


 Paradigma Qurani untuk Menghadapi Kehidupan Modern
 Mengapa Paradigma Qurani Sangat Penting Bagi Kehidupan Modern
 Membangun Argumen tentang Paradigma Qurani Sebagai Satu-satunya Model untuk Menghadapi Kehidupan Modern
 Mendeskripsikan Esensi dan Urgensi Paradigma Qurani dalam Menghadapi Kehidupan Modern

Kelompok 5
membangun persatuan dalam keberagaman.
 Konsep Keberagaman Islam dan Membangun Persatuan Umat dalam Keberagaman
 Menggali Sumber Historis, Sosiologis dan Teologis tentang Konsep Keberagaman Islam dan Membangun Persatuan Umat dalam
Keberagaman
Kelompok 6

kontribusi Islam dalam pengembangan peradaban dunia.


 Menelusuri Pertumbuhan dan Perkembangan Peradaban Islam
 Menanyakan Faktor Penyebab Kemajuan dan Kemunduran Peradaban Islam
 Membangun Argumen tentang Kontribusi Islam Bagi Peradaban Dunia
 Mendeskripsikan / Mengkomunikasikan Kontribusi Islam bagi Peradaban Dunia

Anda mungkin juga menyukai