Anda di halaman 1dari 14

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Pertemuan 1

Sekolah : SMP IT Darul Abror


Mata Pelajaran. : Matematika
Materi Pokok. : Teorema Pythagoras
Kelas/Semester : VIII/Genap

Informasi Pembelajaran
Kompetensi 3.6 Menjelaskan dan membuktikan teorema Pythagoras dan identifikasi triple Pythagoras
Dasar 4.6 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan teorema Pythagoras dan triple Pythagoras
Tujuan Setelah melakukan pembelajaran diharapkan siswa dapat
1. Mengenal unsur-unsur dalam teorema Pythagoras
2. Menentukan kebenaran Teorema Pythagoras
Strategi/Aktifitas Pembelajaran
Langkah Pembelajaran :
Metode : Ceramah
A. Pendahuluan
Media: 1. Guru mengucapkan salam kemudian bersama peserta didik memulai
Papan Tulis pembelajaran dengan berdoa
Sumber Belajar: 2. Guru mengecek kehadiran siswa, memberikan motivasi untuk semangat belajar
1. Buku Matematika dan selalu menerapkan protocol kesehatan.
Kelas VIII 3. Guru melakukan apersepsi melalui tanya jawab untuk mengingatkan kembali
SMP/MTs materi pada pertemuan sebelumnya
Semester 2 B. Kegiatan Inti
2. Modul 1. Guru menyampaikan permasalahan tentang tentang unsur-unsur dan kebenaran
Matematika untuk teorema pythagoras
SMP/MTs Kelas 2. Guru memotivasi peserta didik untuk menuliskan dan menanyakan hal-hal yang
8 Semester 2 belum dipahami
3. Guru merumuskan pertanyaan tentang tentang unsur-unsur dan kebenaran
teorema pythagoras
4. Guru melakukan bimbingan kepada peserta didik dalam menyelesaikan
permasalahan tentang unsur-unsur dan kebenaran teorema pythagoras
5. Guru memberikan pertanyaan terkait refleksi, kesimpulan tentang tentang unsur-
unsur dan kebenaran teorema pythagoras
6. Guru memberikan reward untuk peserta didik yang bisa menjawab pertanyaan
7. Peserta didik diberikan tugas scara individu mengerjakan latihan soal terkait
dengan materi tentang unsur-unsur dan kebenaran teorema pythagoras
C. Penutup
1. Guru memberikan arahan kepada peserta didik mengenai materi yang akan
dipelajari pada pertemuan selanjutnya yaitu tentang menerapkan teorema
pythagoras untuk menyelesaikan masalah nyata
2. Guru memberikan ungkapan terimakasih kepada siswa yang tetap disiplin
belajar.
3. Guru bersama peserta didik menutup pembelajaran dengan doa dan
mengucapkan salam
Asesmen/Penilaian
Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Keterangan Penilaian
Sikap Observasi/Jurnal Teliti, Kejujuran, Kerjasama dan Mandiri,
Pengetahuan Penugasan Tugas pada bahan ajar
Keterampilan Praktek Proses dan hasil pengumpulan kinerja

Garut, Januari 2022

Mengetahui :
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Imam Kamaludin, M.Pd. Winta Rahmawati, S.Pd.


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Pertemuan 2

Sekolah : SMP IT Darul Abror


Mata Pelajaran. : Matematika
Materi Pokok. : Teorema Pythagoras
Kelas/Semester : VIII/Genap

Informasi Pembelajaran
Kompetensi 3.6 Menjelaskan dan membuktikan teorema Pythagoras dan identifikasi triple Pythagoras
Dasar 4.6 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan teorema Pythagoras dan triple Pythagoras
Tujuan Setelah melakukan pembelajaran diharapkan siswa dapat
1. Menentukan panjang sisi segitiga siku-siku jika panjang dua sisi diketahui
2. Menerapkan teorema Pythagoras untuk menyelesaikan masalah nyata
Strategi/Aktifitas Pembelajaran
Langkah Pembelajaran :
Metode : Ceramah
A. Pendahuluan
Media: 1. Guru mengucapkan salam kemudian bersama peserta didik memulai
Papan Tulis pembelajaran dengan berdoa
Sumber Belajar: 2. Guru mengecek kehadiran siswa, memberikan motivasi untuk semangat belajar
1. Buku Matematika dan selalu menerapkan protokol kesehatan
Kelas VIII 3. Guru melakukan apersepsi melalui tanya jawab untuk mengingatkan kembali
SMP/MTs materi pada pertemuan sebelumnya
Semester 2 B. Kegiatan Inti
2. Modul 1. Guru menyampaikan permasalahan tentang tentang menerapkan teorema
Matematika untuk pythagoras untuk menyelesaikan masalah nyata
SMP/MTs Kelas 2. Guru memotivasi peserta didik untuk menuliskan dan menanyakan hal-hal yang
8 Semester 2 belum dipahami
3. Guru merumuskan pertanyaan tentang tentang menerapkan teorema pythagoras
untuk menyelesaikan masalah nyata
4. Guru melakukan bimbingan kepada peserta didik dalam menyelesaikan
permasalahan tentang menerapkan teorema pythagoras untuk menyelesaikan
masalah nyata
5. Guru memberikan pertanyaan terkait refleksi, kesimpulan tentang tentang
menerapkan teorema pythagoras untuk menyelesaikan masalah nyata
6. Guru memberikan reward untuk peserta didik yang bisa menjawab pertanyaan
7. Peserta didik diberikan tugas scara individu mengerjakan latihan soal terkait
dengan materi tentang menerapkan teorema pythagoras untuk menyelesaikan
masalah nyata
C. Penutup
1. Guru memberikan arahan kepada peserta didik mengenai materi yang akan
dipelajari pada pertemuan selanjutnya yaitu tentang triple pythagoras
2. Guru memberikan ungkapan terimakasih kepada siswa yang tetap disiplin belajar
dalam keadaan seperti pandemi ini.
3. Guru bersama peserta didik menutup pembelajaran dengan doa dan
mengucapkan salam
Asesmen/Penilaian
Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Keterangan Penilaian
Sikap Observasi/Jurnal Teliti, Kejujuran, Kerjasama dan Mandiri,
Pengetahuan Penugasan Tugas pada bahan ajar
Keterampilan Praktek Proses dan hasil pengumpulan kinerja

Garut, Januari 2022

Mengetahui :
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Imam Kamaludin, M.Pd. Winta Rahmawati, S.Pd.


.RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Pertemuan 3

Sekolah : SMP IT Darul Abror


Mata Pelajaran. : Matematika
Materi Pokok. : Teorema Pythagoras
Kelas/Semester : VIII/Genap

Informasi Pembelajaran
Kompetensi 3.6 Menjelaskan dan membuktikan teorema Pythagoras dan identifikasi triple Pythagoras
Dasar 4.6 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan teorema Pythagoras dan triple Pythagoras
Tujuan Setelah pembelajaran dilaksanakan siswa diharapkan mampu
1. Menentukan jenis segitiga berdasarkan panjang sisi-sisi yang diketahui
2. Menentukan tiga bilangan yang merupakan tripel pythagoras
Strategi/Aktifitas Pembelajaran
Langkah Pembelajaran :
Metode : Ceramah
A. Pendahuluan
Media: 1. Guru mengucapkan salam kemudian bersama peserta didik memulai
Papan Tulis pembelajaran dengan berdoa
Sumber Belajar: 2. Guru mengecek kehadiran siswa, memberikan motivasi untuk semangat belajar
1. Buku Matematika dan selalu menerapkan protokol kesehatan
Kelas VIII 3. Guru melakukan apersepsi melalui tanya jawab untuk mengingatkan kembali
SMP/MTs materi pada pertemuan sebelumnya
Semester 2 B. Kegiatan Inti
2. Modul 1. Guru menyampaikan permasalahan tentang tentang triple pythagoras
Matematika untuk 2. Guru memotivasi peserta didik untuk menuliskan dan menanyakan hal-hal yang
SMP/MTs Kelas belum dipahami
8 Semester 2 3. Guru merumuskan pertanyaan tentang tentang triple pythagoras
4. Guru melakukan bimbingan kepada peserta didik dalam menyelesaikan
permasalahan tentang triple pythagoras
5. Guru memberikan pertanyaan terkait refleksi, kesimpulan tentang triple
pythagoras
6. Guru memberikan reward untuk peserta didik yang bisa menjawab pertanyaan
7. Peserta didik diberikan tugas scara individu mengerjakan latihan soal terkait
dengan materi tentang triple pythagoras
C. Penutup
1. Guru memberikan arahan kepada peserta didik mengenai materi yang akan
dipelajari pada pertemuan selanjutnya yaitu tentang perbandingan sisi pada
segitiga
2. Guru memberikan ungkapan terimakasih kepada siswa yang tetap disiplin belajar
dalam keadaan seperti pandemi ini.
3. Guru bersama peserta didik menutup pembelajaran dengan doa dan
mengucapkan salam
Asesmen/Penilaian
Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Keterangan Penilaian
Sikap Observasi/Jurnal Teliti, Kejujuran, Kerjasama dan Mandiri,
Pengetahuan Penugasan Tugas pada bahan ajar
Keterampilan Praktek Proses dan hasil pengumpulan kinerja

Garut, Januari 2022

Mengetahui :
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Imam Kamaludin, M.Pd. Winta Rahmawati, S.Pd.


.RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Pertemuan 4

Sekolah : SMP IT DARUL ABROR


Mata Pelajaran. : Matematika
Materi Pokok. : Teorema Pythagoras
Kelas/Semester : VIII/Genap

Informasi Pembelajaran
Kompetensi 3.6 Menjelaskan dan membuktikan teorema Pythagoras dan identifikasi triple Pythagoras
Dasar 4.6 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan teorema Pythagoras dan triple Pythagoras
Tujuan Setelah melaksanakan pembelajaran diharapkan siswa mampu :
1. Menentukan perbandingan sisi-sisi pada segitiga siku-siku samakaki
2. Menentukan perbandingan sisi-sisi pada segitiga bersudut istimewa
Strategi/Aktifitas Pembelajaran
Langkah Pembelajaran :
Metode : Ceramah
A. Pendahuluan
Media: 1. Guru mengucapkan salam kemudian bersama peserta didik memulai
Papan Tulis pembelajaran dengan berdoa
Sumber Belajar: 2. Guru mengecek kehadiran siswa, memberikan motivasi untuk semangat belajar
1. Buku Matematika dan selalu menerapkan protokol kesehatan
Kelas VIII 3. Guru melakukan apersepsi melalui tanya jawab untuk mengingatkan kembali
SMP/MTs materi pada pertemuan sebelumnya
Semester 2 B. Kegiatan Inti
2. BUPELAS 1. Guru menyampaikan materi tentang menentukan perbandingan sisi-sisi pada
Matematika untuk segitiga
SMP/MTs Kelas 2. Guru memotivasi peserta didik untuk menuliskan dan menanyakan hal-hal yang
8 belum dipahami
3. Guru merumuskan pertanyaan tentang menentukan perbandingan sisi-sisi pada
segitiga
4. Guru melakukan bimbingan kepada peserta didik dalam menyelesaikan
permasalahan tentang menentukan perbandingan sisi-sisi pada segitiga
5. Guru memberikan pertanyaan terkait refleksi, kesimpulan tentang menentukan
perbandingan sisi-sisi pada segitiga
6. Guru memberikan reward untuk peserta didik yang bisa menjawab pertanyaan
7. Peserta didik diberikan tugas scara individu mengerjakan latihan soal terkait
dengan materi tentang menentukan perbandingan sisi-sisi pada segitiga
C. Penutup
1. Guru memberikan informasi pertemuan berikutnya penilaian harian teorema
pythagoras
2. Guru memberikan ungkapan terimakasih kepada siswa yang tetap disiplin
belajar.
3. Guru bersama peserta didik menutup pembelajaran dengan doa dan
mengucapkan salam
Asesmen/Penilaian
Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Keterangan Penilaian
Sikap Observasi/Jurnal Teliti, Kejujuran, Kerjasama dan Mandiri,
Pengetahuan Penugasan Tugas pada bahan ajar
Keterampilan Praktek Proses dan hasil pengumpulan kinerja

Garut, Januari 2022

Mengetahui :
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Imam Kamaludin, M.Pd. Winta Rahmawati, S.Pd.


.RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Pertemuan 5

Sekolah : SMP IT Darul Abror


Mata Pelajaran. : Matematika
Materi Pokok. : Bangun Ruang Sisi Datar
Kelas/Semester : VIII/Genap

Informasi Pembelajaran
Kompetensi 3.7 Membedakan dan menentukan luas permukaan dan volume bangun ruang sisi datar (prisma dan
Dasar limas)
4.7 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan luas permukaan dan volume bangun ruang sisi
datar (prisma dan limas)
Tujuan Setelah melakasanakan pembelajaran siswa diharapkan mampu untuk:
1. Mengidentifikasi unsur-unsur prisma
2. Menentukan luas permukaan prisma
3. Menentukan volume prisma
Strategi/Aktifitas Pembelajaran
Langkah Pembelajaran :
Metode : Ceramah
A. Pendahuluan
Media: 1. Guru mengucapkan salam kemudian bersama peserta didik memulai
Papan Tulis pembelajaran dengan berdoa
Sumber Belajar: 2. Guru mengecek kehadiran siswa, memberikan motivasi untuk semangat belajar
1. Buku Matematika dan selalu menerapkan protokol kesehatan
Kelas VIII 3. Guru melakukan apersepsi melalui tanya jawab untuk mengingatkan kembali
SMP/MTs materi pada pertemuan sebelumnya
Semester 2 B. Kegiatan Inti
2. Modul 1. Guru menyampaikan permasalahan tentang unsur-unsur dan luas permukaan
Matematika untuk prisma
SMP/MTs Kelas 2. Guru memotivasi peserta didik untuk menuliskan dan menanyakan hal-hal yang
8 Semester 2 belum dipahami
3. Guru merumuskan pertanyaan tentang unsur-unsur dan luas permukaan prisma
4. Guru melakukan bimbingan kepada peserta didik dalam menyelesaikan
permasalahan tentang unsur-unsur dan luas permukaan prisma
5. Guru memberikan pertanyaan terkait refleksi, kesimpulan tentang unsur-unsur
dan luas permukaan prisma
6. Guru memberikan reward untuk peserta didik yang bisa menjawab pertanyaan
7. Peserta didik diberikan tugas scara individu mengerjakan latihan soal terkait
dengan materi tentang unsur-unsur dan luas permukaan prisma
C. Penutup
1. Guru memberikan arahan kepada peserta didik mengenai materi yang akan
dipelajari pada pertemuan selanjutnya yaitu tentang limas
2. Guru memberikan ungkapan terimakasih kepada siswa yang tetap disiplin belajar
dalam keadaan seperti pandemi ini.
3. Guru bersama peserta didik menutup pembelajaran dengan doa dan
mengucapkan salam
Asesmen/Penilaian
Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Keterangan Penilaian
Sikap Observasi/Jurnal Teliti, Kejujuran, Kerjasama dan Mandiri,
Pengetahuan Penugasan Tugas pada bahan ajar
Keterampilan Praktek Proses dan hasil pengumpulan kinerja

Garut, Januari 2022

Mengetahui :
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Imam Kamaludin, M.Pd. Winta Rahmawati, S.Pd.


.RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Pertemuan 6

Sekolah : SMP IT Darul Abror


Mata Pelajaran. : Matematika
Materi Pokok. : Bangun Ruang Sisi Datar
Kelas/Semester : VIII/Genap

Informasi Pembelajaran
Kompetensi 3.7 Membedakan dan menentukan luas permukaan dan volume bangun ruang sisi datar (prisma dan
Dasar limas)
4.7 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan luas permukaan dan volume bangun ruang sisi
datar (prisma dan limas)
Tujuan Setelah melakasanakan pembelajaran siswa diharapkan mampu untuk:
1. Mengidentifikasi unsur-unsur limas
2. Menentukan luas permukaan limas
3. Menentukan volume limas
Strategi/Aktifitas Pembelajaran
Langkah Pembelajaran :
Metode : Ceramah
A. Pendahuluan
Media: 1. Guru mengucapkan salam kemudian bersama peserta didik memulai
Papan Tulis pembelajaran dengan berdoa
Sumber Belajar: 2. Guru mengecek kehadiran siswa, memberikan motivasi untuk semangat belajar
1. Buku Matematika dan selalu menerapkan protokol kesehatan
Kelas VIII 3. Guru melakukan apersepsi melalui tanya jawab untuk mengingatkan kembali
SMP/MTs materi pada pertemuan sebelumnya
Semester 2 B. Kegiatan Inti
2. Modul 1. Guru menyampaikan permasalahan tentang tentang unsur-unsur, luas
Matematika untuk permukaan, dan volume limas
SMP/MTs Kelas 2. Guru memotivasi peserta didik untuk menuliskan dan menanyakan hal-hal yang
8 Semester 2 belum dipahami
3. Guru merumuskan pertanyaan tentang tentang unsur-unsur, luas permukaan, dan
volume limas
4. Guru melakukan bimbingan kepada peserta didik dalam menyelesaikan
permasalahan tentang tentang unsur-unsur, luas permukaan, dan volume limas
5. Guru memberikan pertanyaan terkait refleksi, kesimpulan tentang tentang unsur-
unsur, luas permukaan, dan volume limas
6. Guru memberikan reward untuk peserta didik yang bisa menjawab pertanyaan
7. Peserta didik diberikan tugas scara individu mengerjakan latihan soal terkait
dengan materi tentang tentang unsur-unsur, luas permukaan, dan volume limas
C. Penutup
1. Guru memberikan arahan kepada peserta didik mengenai materi yang akan
dipelajari pada pertemuan selanjutnya yaitu tentang hubungan antar Diagonal
ruang,diagonal bidang dan bidang diagonal
2. Guru memberikan ungkapan terimakasih kepada siswa yang tetap disiplin belajar
dalam keadaan seperti pandemi ini.
3. Guru bersama peserta didik menutup pembelajaran dengan doa dan
mengucapkan salam
Asesmen/Penilaian
Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Keterangan Penilaian
Sikap Observasi/Jurnal Teliti, Kejujuran, Kerjasama dan Mandiri,
Pengetahuan Penugasan Tugas pada bahan ajar
Keterampilan Praktek Proses dan hasil pengumpulan kinerja

Garut, Januari 2022

Mengetahui :
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Imam Kamaludin, M.Pd. Winta Rahmawati, S.Pd.


.RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Pertemuan 7

Sekolah : SMP IT Darul Abror


Mata Pelajaran. : Matematika
Materi Pokok. : Bangun Ruang Sisi Datar
Kelas/Semester : VIII/Genap

Informasi Pembelajaran
Kompetensi 3.7 Membedakan dan menentukan luas permukaan dan volume bangun ruang sisi datar (prisma dan
Dasar limas)
4.7 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan luas permukaan dan volume bangun ruang sisi
datar (prisma dan limas)
Tujuan Setelah melaksanakan pembelajaran siswa diharapkan mampu untuk menentukan hubungan
antar diagonal ruang,diagonal bidang dan bidang diagonal
Strategi/Aktifitas Pembelajaran
Langkah Pembelajaran :
Metode : Ceramah
A. Pendahuluan
Media: 1. Guru mengucapkan salam kemudian bersama peserta didik memulai
Papan Tulis pembelajaran dengan berdoa
Sumber Belajar: 2. Guru mengecek kehadiran siswa, memberikan motivasi untuk semangat belajar
1. Buku Matematika dan selalu menerapkan protokol kesehatan
Kelas VIII 3. Guru melakukan apersepsi melalui tanya jawab untuk mengingatkan kembali
SMP/MTs materi pada pertemuan sebelumnya
Semester 2 B. Kegiatan Inti
2. Modul 1. Guru menyampaikan permasalahan tentang hubungan antar Diagonal
Matematika untuk ruang,diagonal bidang dan bidang diagonal
SMP/MTs Kelas 2. Guru memotivasi peserta didik untuk menuliskan dan menanyakan hal-hal yang
8 Semester 2 belum dipahami
3. Guru merumuskan pertanyaan tentang hubungan antar Diagonal ruang,diagonal
bidang dan bidang diagonal
4. Guru melakukan bimbingan kepada peserta didik dalam menyelesaikan
permasalahan tentang hubungan antar Diagonal ruang,diagonal bidang dan
bidang diagonal
5. Guru memberikan reward untuk peserta didik yang bisa menjawab pertanyaan
6. Peserta didik diberikan tugas scara individu mengerjakan latihan soal terkait
dengan materi tentang hubungan antar Diagonal ruang,diagonal bidang dan
bidang diagonal
C. Penutup
1. Guru memberikan informasi materi pertemuan penilaian harian bangun ruang sisi
datar guru memberikan ungkapan terimakasih kepada siswa yang tetap disiplin
belajar dalam keadaan seperti pandemi ini.
2. Guru bersama peserta didik menutup pembelajaran dengan doa dan
mengucapkan salam
Asesmen/Penilaian
Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Keterangan Penilaian
Sikap Observasi/Jurnal Teliti, Kejujuran, Kerjasama dan Mandiri,
Pengetahuan Penugasan Tugas pada bahan ajar
Keterampilan Praktek Proses dan hasil pengumpulan kinerja

Garut, Januari 2022

Mengetahui :
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Imam Kamaludin, M.Pd. Winta Rahmawati, S.Pd.


.RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Pertemuan 8

Sekolah : SMP IT Darul Abror


Mata Pelajaran. : Matematika
Materi Pokok. : Statistika
Kelas/Semester : VIII/Genap

Informasi Pembelajaran
Kompetensi 3.8. Menganalisis data berdasarkan distribusi data, nilai rata-rata, median, modus, dan sebaran data
Dasar untuk mengambil kesimpulan, membuat keputusan, dan membuat prediksi
4.8. Menyajikan dan menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan distribusi data, nilai rata-
rata, median, modus, dan sebaran data untuk mengambil kesimpulan, membuat keputusan,
dan membuat prediksi
Tujuan Setelah melaksanakan pembelajaran siswa diharapkan mampu untuk: menganalisis data dari
distribusi data yang diberikan
Strategi/Aktifitas Pembelajaran
Langkah Pembelajaran :
Metode : Ceramah
A. Pendahuluan
Media: 1. Guru mengucapkan salam kemudian bersama peserta didik memulai
Papan Tulis pembelajaran dengan berdoa
Sumber Belajar: 2. Guru mengecek kehadiran siswa, memberikan motivasi untuk semangat belajar
1. Buku Matematika dan selalu menerapkan protokol kesehatan
Kelas VIII 3. Guru melakukan apersepsi melalui tanya jawab untuk mengingatkan kembali
SMP/MTs materi pada pertemuan sebelumnya
Semester 2 B. Kegiatan Inti
2. Modul 1. Guru menyampaikan permasalahan tentang menganalisis data dari distribusi data
Matematika untuk yang diberikan
SMP/MTs Kelas 2. Guru memotivasi peserta didik untuk menuliskan dan menanyakan hal-hal yang
8 Semester 2 belum dipahami
3. Guru merumuskan pertanyaan tentang menganalisis data dari distribusi data
yang diberikan
4. Guru melakukan bimbingan kepada peserta didik dalam menyelesaikan
permasalahan tentang menganalisis data dari distribusi data yang diberikan
5. Guru memberikan reward untuk peserta didik yang bisa menjawab pertanyaan
6. Peserta didik diberikan tugas scara individu mengerjakan latihan soal terkait
dengan materi tentang menganalisis data dari distribusi data yang diberikan
C. Penutup
1. Guru memberikan arahan kepada peserta didik mengenai materi yang akan
dipelajari pada pertemuan selanjutnya yaitu tentang mean
2. Guru memberikan ungkapan terimakasih kepada siswa yang tetap disiplin belajar
dalam keadaan seperti pandemi ini.
3. Guru bersama peserta didik menutup pembelajaran dengan doa dan
mengucapkan salam
Asesmen/Penilaian
Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Keterangan Penilaian
Sikap Observasi/Jurnal Teliti, Kejujuran, Kerjasama dan Mandiri,
Pengetahuan Penugasan Tugas pada bahan ajar
Keterampilan Praktek Proses dan hasil pengumpulan kinerja

Garut, Januari 2022

Mengetahui :
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Imam Kamaludin, M.Pd. Winta Rahmawati, S.Pd.


.RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Pertemuan 9

Sekolah : SMP IT Darul Abror


Mata Pelajaran. : Matematika
Materi Pokok. : Statistika
Kelas/Semester : VIII/Genap

Informasi Pembelajaran
Kompetensi 3.8. Menganalisis data berdasarkan distribusi data, nilai rata-rata, median, modus, dan sebaran data
Dasar untuk mengambil kesimpulan, membuat keputusan, dan membuat prediksi
4.8. Menyajikan dan menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan distribusi data, nilai rata-
rata, median, modus, dan sebaran data untuk mengambil kesimpulan, membuat keputusan,
dan membuat prediksi
Tujuan Setelah melaksanakan pembelajaran siswa diharapkan mampu untuk menentukan nilai rata-rata
(mean)
Strategi/Aktifitas Pembelajaran
Langkah Pembelajaran :
Metode : Ceramah
A. Pendahuluan
Media: 1. Guru mengucapkan salam kemudian bersama peserta didik memulai
Papan Tulis pembelajaran dengan berdoa
Sumber Belajar: 2. Guru mengecek kehadiran siswa, memberikan motivasi untuk semangat belajar
1. Buku Matematika dan selalu menerapkan protokol kesehatan
Kelas VIII 3. Guru melakukan apersepsi melalui tanya jawab untuk mengingatkan kembali
SMP/MTs materi pada pertemuan sebelumnya
Semester 2 B. Kegiatan Inti
2. Modul 1. Guru menyampaikan permasalahan tentang menentukan nilai rata-rata (mean)
Matematika untuk 2. Guru memotivasi peserta didik untuk menuliskan dan menanyakan hal-hal yang
SMP/MTs Kelas belum dipahami
8 Semester 2 3. Guru merumuskan pertanyaan tentang menentukan nilai rata-rata (mean)
4. Guru melakukan bimbingan kepada peserta didik dalam menyelesaikan
permasalahan tentang menentukan nilai rata-rata (mean)
5. Guru memberikan reward untuk peserta didik yang bisa menjawab pertanyaan
6. Peserta didik diberikan tugas scara individu mengerjakan latihan soal terkait
dengan materi tentang menentukan nilai rata-rata (mean)
C. Penutup
1. Guru memberikan arahan kepada peserta didik mengenai materi yang akan
dipelajari pada pertemuan selanjutnya yaitu tentang median dan modus
2. Guru memberikan ungkapan terimakasih kepada siswa yang tetap disiplin belajar
dalam keadaan seperti pandemi ini.
3. Guru bersama peserta didik menutup pembelajaran dengan doa dan
mengucapkan salam
Asesmen/Penilaian
Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Keterangan Penilaian
Sikap Observasi/Jurnal Teliti, Kejujuran, Kerjasama dan Mandiri,
Pengetahuan Penugasan Tugas pada bahan ajar
Keterampilan Praktek Proses dan hasil pengumpulan kinerja

Garut, Januari 2022

Mengetahui :
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Imam Kamaludin, M.Pd. Winta Rahmawati, S.Pd.


.RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Pertemuan 10

Sekolah : SMP IT Darul Abror


Mata Pelajaran. : Matematika
Materi Pokok. : Statistika
Kelas/Semester : VIII/Genap

Informasi Pembelajaran
Kompetensi 3.8. Menganalisis data berdasarkan distribusi data, nilai rata-rata, median, modus, dan sebaran data
Dasar untuk mengambil kesimpulan, membuat keputusan, dan membuat prediksi
4.8. Menyajikan dan menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan distribusi data, nilai rata-
rata, median, modus, dan sebaran data untuk mengambil kesimpulan, membuat keputusan,
dan membuat prediksi
Tujuan Setelah melaksanakan pembelajaran siswa diharapkan mampu untuk :
1. Menentukan Median Suatu Data
2. Menentukan Modus Suatu Data
Strategi/Aktifitas Pembelajaran
Langkah Pembelajaran :
Metode : Ceramah
A. Pendahuluan
Media: 1. Guru mengucapkan salam kemudian bersama peserta didik memulai
Papan Tulis pembelajaran dengan berdoa
Sumber Belajar: 2. Guru mengecek kehadiran siswa, memberikan motivasi untuk semangat belajar
1. Buku Matematika dan selalu menerapkan protokol kesehatan
Kelas VIII 3. Guru melakukan apersepsi melalui tanya jawab untuk mengingatkan kembali
SMP/MTs materi pada pertemuan sebelumnya
Semester 2 B. Kegiatan Inti
2. Modul 1. Guru menyampaikan permasalahan tentang menentukan median dan modus
Matematika untuk 2. Guru memotivasi peserta didik untuk menuliskan dan menanyakan hal-hal yang
SMP/MTs Kelas belum dipahami
8 Semester 2 3. Guru merumuskan pertanyaan tentang menentukan median dan modus
4. Guru melakukan bimbingan kepada peserta didik dalam menyelesaikan
permasalahan tentang menentukan median dan modus
5. Guru memberikan reward untuk peserta didik yang bisa menjawab pertanyaan
6. Peserta didik diberikan tugas scara individu mengerjakan latihan soal terkait
dengan materi tentang menentukan median dan modus
C. Penutup
1. Guru memberikan arahan kepada peserta didik mengenai materi yang akan
dipelajari pada pertemuan selanjutnya yaitu tentang menentukan jangkauan dan
kuartil dari suatu data
2. Guru memberikan ungkapan terimakasih kepada siswa yang tetap disiplin belajar
dalam keadaan seperti pandemi ini.
3. Guru bersama peserta didik menutup pembelajaran dengan doa dan
mengucapkan salam
Asesmen/Penilaian
Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Keterangan Penilaian
Sikap Observasi/Jurnal Teliti, Kejujuran, Kerjasama dan Mandiri,
Pengetahuan Penugasan Tugas pada bahan ajar
Keterampilan Praktek Proses dan hasil pengumpulan kinerja

Garut, Januari 2022

Mengetahui :
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Imam Kamaludin, M.Pd. Winta Rahmawati, S.Pd.


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Pertemuan 11

Sekolah : SMP IT Darul Abror


Mata Pelajaran. : Matematika
Materi Pokok. : Statistika
Kelas/Semester : VIII/Genap

Informasi Pembelajaran
Kompetensi 3.8. Menganalisis data berdasarkan distribusi data, nilai rata-rata, median, modus, dan sebaran data
Dasar untuk mengambil kesimpulan, membuat keputusan, dan membuat prediksi
4.8. Menyajikan dan menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan distribusi data, nilai rata-
rata, median, modus, dan sebaran data untuk mengambil kesimpulan, membuat keputusan,
dan membuat prediksi
Tujuan Setelah melaksanakan pembelajaran siswa diharapkan mampu untuk :
1. Menetukan Jangkauan suatu data
2. Menetukan Kuartil suatu data
Strategi/Aktifitas Pembelajaran
Langkah Pembelajaran :
Metode : Ceramah
A. Pendahuluan
Media: 1. Guru mengucapkan salam kemudian bersama peserta didik memulai
Papan Tulis pembelajaran dengan berdoa
Sumber Belajar: 2. Guru mengecek kehadiran siswa, memberikan motivasi untuk semangat belajar
1. Buku Matematika dan selalu menerapkan protokol kesehatan
Kelas VIII 3. Guru melakukan apersepsi melalui tanya jawab untuk mengingatkan kembali
SMP/MTs materi pada pertemuan sebelumnya
Semester 2 B. Kegiatan Inti
2. Modul 1. Guru menyampaikan permasalahan tentang menentukan menentukan jangkauan
Matematika untuk dan kuartil dari suatu data
SMP/MTs Kelas 2. Guru memotivasi peserta didik untuk menuliskan dan menanyakan hal-hal yang
8 Semester 2 belum dipahami
3. Guru merumuskan pertanyaan tentang menentukan jangkauan dan kuartil dari
suatu data
4. Guru melakukan bimbingan kepada peserta didik dalam menyelesaikan
permasalahan tentang menentukan jangkauan dan kuartil dari suatu data
5. Guru memberikan reward untuk peserta didik yang bisa menjawab pertanyaan
6. Peserta didik diberikan tugas scara individu mengerjakan latihan soal terkait
dengan materi tentang menentukan jangkauan dan kuartil dari suatu data
C. Penutup
1. Guru memberikan arahan kepada peserta didik mengenai materi yang akan
dipelajari pada pertemuan selanjutnya yaitu tentang menentukan jangkauan dan
kuartil dari suatu data
2. Guru memberikan ungkapan terimakasih kepada siswa yang tetap disiplin belajar
dalam keadaan seperti pandemi ini.
3. Guru bersama peserta didik menutup pembelajaran dengan doa dan
mengucapkan salam
Asesmen/Penilaian
Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Keterangan Penilaian
Sikap Observasi/Jurnal Teliti, Kejujuran, Kerjasama dan Mandiri,
Pengetahuan Penugasan Tugas pada bahan ajar
Keterampilan Praktek Proses dan hasil pengumpulan kinerja

Garut, Januari 2022

Mengetahui :
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Imam Kamaludin, M.Pd. Winta Rahmawati, S.Pd.


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Pertemuan 12

Sekolah : SMP IT Darul Abror


Mata Pelajaran. : Matematika
Materi Pokok. : Statistika
Kelas/Semester : VIII/Genap

Informasi Pembelajaran
Kompetensi 3.9. Menganalisis data berdasarkan distribusi data, nilai rata-rata, median, modus, dan sebaran data
Dasar untuk mengambil kesimpulan, membuat keputusan, dan membuat prediksi
4.9. Menyajikan dan menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan distribusi data, nilai rata-
rata, median, modus, dan sebaran data untuk mengambil kesimpulan, membuat keputusan,
dan membuat prediksi
Tujuan Setelah melaksanakan pembelajaran siswa diharapkan mampu untuk :
1. Menentukan jangkauan Interkuartil
2. Menentukan simpangan Kuartil
Strategi/Aktifitas Pembelajaran
Langkah Pembelajaran :
Metode : Ceramah
A. Pendahuluan
Media: 1. Guru mengucapkan salam kemudian bersama peserta didik memulai
Papan Tulis pembelajaran dengan berdoa
Sumber Belajar: 2. Guru mengecek kehadiran siswa, memberikan motivasi untuk semangat belajar
1. Buku Matematika dan selalu menerapkan protokol kesehatan
Kelas VIII 3. Guru melakukan apersepsi melalui tanya jawab untuk mengingatkan kembali
SMP/MTs materi pada pertemuan sebelumnya
Semester 2 B. Kegiatan Inti
2. Modul 1. Guru menyampaikan permasalahan tentang menentukan jangkauan interkuartil
Matematika untuk dan simpangan kuartil
SMP/MTs Kelas 2. Guru memotivasi peserta didik untuk menuliskan dan menanyakan hal-hal yang
8 Semester 2 belum dipahami
3. Guru merumuskan pertanyaan tentang menentukan jangkauan interkuartil dan
simpangan kuartil
4. Guru melakukan bimbingan kepada peserta didik dalam menyelesaikan
permasalahan tentang menentukan jangkauan interkuartil dan simpangan kuartil
5. Guru memberikan reward untuk peserta didik yang bisa menjawab pertanyaan
6. Peserta didik diberikan tugas scara individu mengerjakan latihan soal terkait
dengan materi tentang menentukan jangkauan interkuartil dan simpangan kuartil
C. Penutup
1. Guru memberikan informasi pertemuan berikutnya penilaian harian statistika
secara daring.
2. Guru memberikan ungkapan terimakasih kepada siswa yang tetap disiplin belajar
dalam keadaan seperti pandemi ini.
3. Guru bersama peserta didik menutup pembelajaran dengan doa dan
mengucapkan salam
Asesmen/Penilaian
Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Keterangan Penilaian
Sikap Observasi/Jurnal Teliti, Kejujuran, Kerjasama dan Mandiri,
Pengetahuan Penugasan Tugas pada bahan ajar
Keterampilan Praktek Proses dan hasil pengumpulan kinerja

Garut, Januari 2022

Mengetahui :
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Imam Kamaludin, M.Pd. Winta Rahmawati, S.Pd.


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Pertemuan 13

Sekolah : SMP IT Darul Abror


Mata Pelajaran. : Matematika
Materi Pokok. : Peluang
Kelas/Semester : VIII/Genap

Informasi Pembelajaran
Kompetensi 3.8. Menjelaskan peluang empirik dan teoretik suatu kejadian dari suatu percobaan
Dasar 4.8. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan peluang empirik dan teoretik suatu kejadian
dari suatu percobaan
Tujuan Setelah melaksanakan pembelajaran siswa diharapkan mampu untuk :
1. Menjelaskan titik sampel suatu kejadian
2. Menjelaskan ruang sampel suatu kejadian
3. Menentukan banyaknya titik sampel suatu kejadian
4. Menentukan banyaknya ruang sampel suatu kejadian
Strategi/Aktifitas Pembelajaran
Langkah Pembelajaran :
Metode : Ceramah
A. Pendahuluan
Media: 1. Guru mengucapkan salam kemudian bersama peserta didik memulai
Papan Tulis pembelajaran dengan berdoa
Sumber Belajar: 2. Guru mengecek kehadiran siswa, memberikan motivasi untuk semangat belajar
1. Buku Matematika dan selalu menerapkan protokol kesehatan
Kelas VIII 3. Guru melakukan apersepsi melalui tanya jawab untuk mengingatkan kembali
SMP/MTs materi pada pertemuan sebelumnya
Semester 2 B. Kegiatan Inti
2. Modul 1. Guru menyampaikan permasalahan tentang cara menentukan titik sampel dan
Matematika untuk ruang sampel
SMP/MTs Kelas 2. Guru memotivasi peserta didik untuk menuliskan dan menanyakan hal-hal yang
8 Semester 2 belum dipahami
3. Guru merumuskan pertanyaan tentang cara menentukan titik sampel dan ruang
sampel
4. Guru melakukan bimbingan kepada peserta didik dalam menyelesaikan
permasalahan tentang cara menentukan titik sampel dan ruang sampel
5. Guru memberikan reward untuk peserta didik yang bisa menjawab pertanyaan
6. Peserta didik diberikan tugas scara individu mengerjakan latihan soal terkait
dengan materi tentang cara menentukan titik sampel dan ruang sampel
C. Penutup
1. Guru memberikan arahan kepada peserta didik mengenai materi yang akan
dipelajari pada pertemuan selanjutnya yaitu tentang peluang empirik dan teoritik
suatu kejadian
2. Guru memberikan ungkapan terimakasih kepada siswa yang tetap disiplin belajar
dalam keadaan seperti pandemi ini.
3. Guru bersama peserta didik menutup pembelajaran dengan doa dan
mengucapkan salam
Asesmen/Penilaian
Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Keterangan Penilaian
Sikap Observasi/Jurnal Teliti, Kejujuran, Kerjasama dan Mandiri,
Pengetahuan Penugasan Tugas pada bahan ajar
Keterampilan Praktek Proses dan hasil pengumpulan kinerja

Garut, Januari 2022

Mengetahui :
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Imam Kamaludin, M.Pd. Winta Rahmawati, S.Pd.


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Pertemuan 14

Sekolah : SMP IT Darul Abror


Mata Pelajaran. : Matematika
Materi Pokok. : Peluang
Kelas/Semester : VIII/Genap

Informasi Pembelajaran
Kompetensi 3.9. Menjelaskan peluang empirik dan teoretik suatu kejadian dari suatu percobaan
Dasar 4.9. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan peluang empirik dan teoretik suatu kejadian
dari suatu percobaan
Tujuan Setelah melaksanakan pembelajaran siswa diharapkan mampu untuk :
1. Menentukan peluang empirik suatu percobaan
2. Menentukan Peluang teoritik suatu kejadian
3. Menentukan hubungan peluang empirik dan peluang teoritik
Strategi/Aktifitas Pembelajaran
Langkah Pembelajaran :
Metode : Ceramah
A. Pendahuluan
Media: 1. Guru mengucapkan salam kemudian bersama peserta didik memulai
Papan Tulis pembelajaran dengan berdoa
Sumber Belajar: 2. Guru mengecek kehadiran siswa, memberikan motivasi untuk semangat belajar
1. Buku Matematika dan selalu menerapkan protokol kesehatan
Kelas VIII 3. Guru melakukan apersepsi melalui tanya jawab untuk mengingatkan kembali
SMP/MTs materi pada pertemuan sebelumnya
Semester 2 B. Kegiatan Inti
2. Modul 1. Guru menyampaikan permasalahan tentang masalah sehari-hari yang berkaitan
Matematika untuk dengan peluang empirik dan teoretik suatu kejadian dari suatu percobaan
SMP/MTs Kelas 2. Guru memotivasi peserta didik untuk menuliskan dan menanyakan hal-hal yang
8 Semester 2 belum dipahami
3. Guru merumuskan pertanyaan tentang masalah sehari-hari yang berkaitan
dengan peluang empirik dan teoretik suatu kejadian dari suatu percobaan
4. Guru melakukan bimbingan kepada peserta didik dalam menyelesaikan
permasalahan tentang masalah sehari-hari yang berkaitan dengan peluang
empirik dan teoretik suatu kejadian dari suatu percobaan
5. Guru memberikan reward untuk peserta didik yang bisa menjawab pertanyaan
6. Peserta didik diberikan tugas scara individu mengerjakan latihan soal terkait
dengan materi tentang masalah sehari-hari yang berkaitan dengan peluang
empirik dan teoretik suatu kejadian dari suatu percobaan
C. Penutup
1. Guru memberikan informasi pertemuan berikutnya penilaian harian peluang
2. Guru juga memberikan informasi agar siswa memepersiapkan diri untuk PAT
3. Guru memberikan ungkapan terimakasih kepada siswa yang tetap disiplin belajar
dalam keadaan seperti pandemi ini.
4. Guru bersama peserta didik menutup pembelajaran dengan doa dan
mengucapkan salam
Asesmen/Penilaian
Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Keterangan Penilaian
Sikap Observasi/Jurnal Teliti, Kejujuran, Kerjasama dan Mandiri,
Pengetahuan Penugasan Tugas pada bahan ajar
Keterampilan Praktek Proses dan hasil pengumpulan kinerja

Garut, Januari 2022

Mengetahui :
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Imam Kamaludin, M.Pd. Winta Rahmawati, S.Pd.

Anda mungkin juga menyukai