Anda di halaman 1dari 1

Standar Prosedur Operasional (SPO)

PELATIH INTERNAL
Nomor Dokumen : Nomor Revisi : Halaman
SK/6125/A/RSMD/V /2017
- 1 /1
55

Tanggal Berlaku : Ditetapkan


STANDAR 5 Mei 2017 Direktur RS. MADINA Bukittinggi
PROSEDUR
OPERASIONAL

dr. H. Azwir Dahlan, Sp.PD, M. Kes


PENGERTIAN Pendidikan dan latihan di dalam RS dengan pelatih dari internal RS
Madina Bukittinggi
TUJUAN Sebagai pedoman mengadakan pelatihan dengan memanfaatkan
tenaga sendiri dari RS.
KEBIJAKAN Keputusan Direktur RS Madina Bukittinggi No............................
tentang kebijakan pendidikan dan pelatihan RS Madina
Bukittinggi.
PROSEDUR Uraian umum :
Diklat didalam RS dengan pelatih dari RS adalah pelatihan yang
diselenggarakan RS dan diikuti oleh staf RS dan pelatih dari staf
RS.
Prosedur :
1. Program pelatihan yang bisa dilatih oleh staf RS sendiri
dikelompokkan oleh bagian Diklat
2. Dipilih jenis pelatihan yang sangat mendesak diperlukan
3. Konsultasi dengan bagian keuangan mengenai pendanaan
4. Direktur menugaskan staf pelatih inti untuk menjadi ketua
panitia. Ketua panitia pelatihan menyusun kepanitiaan dan
peserta pelatihan diketahui direktur
5. Selesai pelatihan semua yang terkait mendapatkan sertifikat
6. Ketua panitia melampirkan pelaksanaannya kepada Direktur
dan kepada bagian Diklat.
UNIT TERKAIT Direktur
Umum dan SDM
Unit terkait

Anda mungkin juga menyukai