TENTANG
PERUBAHAN ATAS SURAT KEPUTUSAN NOMOR : SK/ /2021
TENTANG PEMBENTUKAN TIM MUTU PUSKESMAS
MEMUTUSKAN :
Ditetapkan di : Panyipatan
Pada Tanggal : 30 Mei 2022
Sulistiani, Amd.Keb
Sri Anita Rahayu, A.Md.Keb
Susilawati, AMd.Keb
Megawati
Oktavianti, Amd.Keb
C. Sekretaris Mutu
Wewenang:
Memiliki wewenang untuk menjalankan tugas dan tanggung jawabnya
sebagai sekretaris mutu.
Tanggung jawab:
Bertanggung jawab untuk menjamin semua kegiatan administrasi
manajemen mutu berjalan dengan baik.
Bertugas :
1. Mengendalikan catatan mutu untuk penyimpanan, perlindungan,
pengambilan masa simpan dan pemusnahan catatan mutu.
2. Menerapkan dan memelihara Sistem Manajemen Mutu Puskesmas.
3. Penyusunan Dokumen Regulasi Internal Puskesmas yang didukung
oleh Regulasi Dokumen Eksternal yang berupa Peraturan
Perundang-undangan dan Pedoman-pedoman yang diberlakukan
oleh Kementrian Kesehatan, dan Organisasi Profesi yang merupakan
acuan bagi puskesmas dalam menyelenggarakan manajemen
puskesmas.
4. Pengendalian dokumen eksternal dan internal.
D. Tim Survei
Wewenang :
Memiliki wewenang untuk menjalankan tugas dan tanggung jawabnya
sebagai pelaksana dan pelaporan survei kepuasan masyarakat mengenai
pelayanan di puskesmas.
Bertugas:
1. Mengkoordinasikan kegiatan survei
2. Menyiapkan lembar kuesioner untuk survei
3. Menyebar kuesioner
4. Merekap hasil survei
5. Menganalisa hasil survei
6. Membuat laporan survei
E. Tim Audit Internal
Wewenang :
Memiliki wewenang dalam proses pengukuran dan penilaian secara
sistematik, objektif dan terdokumentasi untuk memastikan bahwa
kegiatan manajemen mutu telah sesuai dengan pengaturan.
Tanggung jawab:
Bertanggung jawab kepada Kepala Puskesmas atas hasil audit
internalnya untuk menyelesaikan permasalahan organisasi, terutama
ditinjau dari perspektif mutu dan kepuasan pelanggan dalam rangka
meningkatkan kinerja organisasi secara umum.
Bertugas :
1. Menerapkan dan memelihara Sistem Manajemen Mutu Puskesmas.
2. Memastikan bahwa persyaratan umum, kebijakan dalam
pelaksanaan Sistem Manajemen Mutu Puskesmas dimengerti dan
dilaksanakan oleh seluruh taf puskesmas.
3. Melakukan penilaian terhadap pelaksanaan Sistem Manajemen Mutu
Puskesmas berdasarkan Standar Mutu Puskesmas.
4. Melakukan penilaian terhadap penyelenggaraan kegiatan dan hasil
yang dicapai puskesmas dibandingkan dengan rencana dan standar
pelayanan.
5. Melakukan penilaian eksternal terhadap hasil yang dicapai oleh
sarana pelayanan kesehatan tingkat pertama lainnya serta sektor
lain terkait yang ada di wilayah kerja puskesmas.
G. Tim PPI
Wewenang :
1. Mengusulkan pengadaan alat dan bahan kesehatan, cara
pemrosesan alat, penyimpanan alat dan linen yang sesuai dengan
prinsip PPI dan aman bagi yang menggunakan.
2. Mengidentifikasi temuan di lapangan dan mengusulkan pelatihan
untuk meningkatkan kemampuan SDM puskesmas dalam PPI
3. Bertanggungjawab terhadap koordinasi dengan bagian unit kerja
terkait
4. Berkoordinasi dengan unit terkait PPI
5. Melaksanakan pertemuan rutin setiap bulan dengan anggota PPI
untuk membahas dan menginformasikan hal –hal penting yang
berkaitan dengan PPI
Tanggung jawab :
1. Secara administratif dan fungsional bertanggungjawab seluruhnya
terhadap pelaksanaan Program Pencegahan dan Pengendalian
Infeksi.
Bertugas :
1. Mengkoordinasikan semua pelaksanaan kegiatan program
pencegahan dan pengendalian Infeksi.
2. Menyusun, merencanakan dan mengevaluasi program kerja PPI.
3. Menyusun dan menetapkan serta mengevaluasi kebijakan PPI.
4. Memberi usulan untuk mengembangkan dan meningkatkan cara
pencegahan dan pengendalian infeksi.
5. Memberikan konsultasi pada petugas kesehatan puskesmas dan
pelayanan kesehatan lainnya dalam PPI.
H. Tim PMKP
Bertugas :
1. Menyusun Sasaran Keselamatan Pasien.
2. Mensosialisasikan indikator sasaran keselamatan pasien kepada
seluruh tenaga klinis puskesmas.
3. Mengumpulkan data hasil pengukuran indikator sasaran
keselamatan pasien sesuai periode waktu yang telah ditentukan yang
dilaksanakan oleh Penanggung Jawab Unit Pelayanan.
4. Mendokumentasikan hasil pengukuran.
5. Melakukan analisis terhadap hasil pengukuran.
6. Menyusun rencana tindak lanjut dan perbaikan hasil analisis
pengukuran.
7. Melaporkan hasil analisis dan rencana tindak lanjut dan perbaikan
kepada Kepala Puskesmas.
Ditetapkan di : Panyipatan
Pada Tanggal : 30 Mei 2022