Anda di halaman 1dari 2

SOP

PENANGANAN PRE-EKLAMPSIA

No. Dokumen :

No. Revisi :

SOP

Tanggal Terbit :
dr. Riana Restuti

Halaman :

KLINIK PRATAMA RAWAT


INAP WISMA HUSADA

Tata Cara Penanganan Pre-Eklamsia ringan :

Pengertian Meningkatnya tekanan darah ≥ 140/ 90 mmhg, pada usia kehamilan ≥ 20 minggu dengan Proteinuria ≥ 1+ atau peningkatan sistole ≥

30 mmhg dan diastole ≥ 15 mmhg

Sebagai acuan pelaksanaan pengelolaan pasien dengan kasus pre-eklamsia ringan, agar tidak terjadi kejang dan komplikasi
Tujuan
kehamilan dan persalinan

SK Nomor: 059/SK/WH/IX/2022 Tentang Penanggung Jawab dan Uraian Tugas Program Peayanan Persalinan di Klinik Pratama
Kebijakan
Rawat Inap Wisma Husada

Refrensi

A. Persiapan obat-obat : Roburansia

B. Persiapan Alat

1. Tensi

2. Timbangan

3. Funanduskopi / Doppler

4. Stestokop

5. Urine stick Protein

C. Persiapan Pasien

1. Petugas Menyapa ibu dengan ramah dan sopan

Prosedur/Langkah – langkah 2. Petugas Mendengarkan apa yang disampaikan oleh ibu (anamnesa)

3. Petugas Menanyakan tekanan darah ibu sebelum hamil

4. Petugas Memberitahu pada ibu apa yang akan dikerjakan dan berikan kesempatan untuk mengajukan pertanyaan

5. Petugas Memberikan dukungan emosional dan jaminan pelayanan

D. Perisapan tugas

Petugas melakukan cuci tangan menggunakan air mengalir dan sabun, keringkan dengan handuk kering

E. Penatalaksanaan

1. Pemantauan tekanan darah 1 minggu sekali, Proteinuria 1 minggu sekali, Pemantauan Kondisi janin, bila:

a. Pasien pada kunjungan berikutnya tensinya tetap tinggi atau meningkat lakukan tindakan rujukan

b. ditemukan tanda-tanda impending


c. eklampsia ( sakit kepala, pandangan kabur, nyeri ulu hati) lakukan tindakan rujukan

2. Banyak istirahat (menurunkan aktifitas fisik)

3. Diit tinggi Protein, rendah garam

4. Tidak Perlu Pengobatan

5. Pemberian Anti Oksidan (vit. E 400 ui dan Vit. C 1000 mg)

Bagan Alir

Hal-hal yang perlu diperhatikan

Unit Terkait Dokter dan Bidan

Dokumen Terkait

NO Hal yang diubah Isi Perubahan Tgl. Mulai Perubahan

Rekaman Historis Perubahan

Anda mungkin juga menyukai