Anda di halaman 1dari 12

Soal ini didownload dari www.banksoal.web.

id

PREDIKSI SOAL UJIAN NASIONAL SMP

ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA)

LATIHAN 3

1. Perhatikan table berikut ini.

Besaran Satuan (SI) Alat Ukur


1.Panjang cm Meteran
2.Massa kilogram Neraca
3.Waktu jam Arloji
4.Suhu Celsius Termometer
5.Kuat arus Ampere Ammeter
Besaran, satuan SI dan alat ukurnya yang benar ditunjukkan nomor ….

A. 1 dan 2

B. 2 dan 3

C. 2 dan 5

D. 3 dan 5

2. Perhatikan gambar bila benda dimasukkan kedalam gelas ukur maka volume benda….

70ml
70ml 70ml
70ml

60
60 60
60
50
50 50
50
40
40 40
40
30
30 30
30
20
20 20
20
10
10 10
10

A. 10 ml C. 30 ml

B. 20 ml D. 40 ml

3. Seorang siswa akan mengukur massa sebuah benda yang terbuat dari kuningan
menggunakan gelas berpancur seperti pada gambar!

AIR

60
50
P 40
30
20
10

Jika massa jenis kuningan 8,4 g/cm3 , maka massa benda tersebut adalah ….

A. 84 kg

1
Soal ini didownload dari www.banksoal.web.id

B. 42 kg

C. 0,84 kg

D. 0,42 kg

4. Perhatikan gambar bimetal sebelum dan sesudah didinginkan berikut ini.

A. Zat A lebih besar dari zat B

B. Zat A sama dengan zat B

C. Zat A lebih kecil dari zat B

D. Zat B lebih kecil dari zat A

5. Perhatikan grafik perubahan wujud 600 g es berikut!


t 0C

D
50

0 B C

-10 A
Jika kalor jenis es 2.100 J/kg0C, kalor lebur es 330.000 J/kg, dan kalor jenis air 4.200
J/kg0C maka kalor yang diperlukan pada proses B – D adalah ....

A. 12,6 kJ C. 198 kJ

B. 126 kJ D. 324 kJ

6. Contoh gerak :
1. bola jatuh bebas
2. bola menggelinding di atas pasir
3. bola menuruni bidang miring licin
4. bola dilemparkan ke atas
Gerak lurus bertaturan dipercepat ditunjukkan nomor ....

A. 1 dan 3

B. 2 dan 4

C. 1 dan 2

2
Soal ini didownload dari www.banksoal.web.id

D. 3 dan 4

7. Sebuah bejana diisi dengan cairan tertentu seperti pada gambar.

B
A

Jika beban di A adalah 200 N dan beban B adalah 500 N, dan luas pengisap di A adalah
6 cm2, maka agar sistem seimbang, luas pengisap di B adalah....
A. 10 cm2 C. 20 cm2
B. 15 cm2 D. 25 cm2
8. Urutan perubahan energi yang terjadi pada pembangkit listrik tenaga air (PLTA)
adalah ....

A. energi kinetik – potensial gravitasi – listrik – gerak

B. energi potensial gravitasi – kinetik – listrik

C. energi listrik – gerak – potensial gravitasi

D. energi kinetik – listrik – potensial gravitasi

9. Buah kelapa yang massanya 4kg menggantung pada tangkainya yang berada pada
ketinggian 8m diatas tanah. Jika g = 10 m/s2 maka energi potensial gravitasi buah
kelapa terhadap tanah adalah....

A. 320 J C. 5 J

B. 20 J D. 3,2 J

10. Perhatikan pesawat sederhana berikut.

1 3 4
2

Pesawat sederhana yang bekerja berdasarkan prinsip bidang miring adalah ....

3
Soal ini didownload dari www.banksoal.web.id

A. 1 dan 2 C. 1 dan 3

B. 2 dan 3 D. 3 dan 4

11. Perhatikan gambar

C
E
D

Bila waktu yang dibutuhkan dari E-D-E 5 sekon, maka periode dan frekwensi getar
masing-masing adalah ....

A. 0,2 sekon dan 0,5 hertz C. 0,1 sekon dan 10 hertz

B. 5 sekon dan 0,2 hertz D. 10 sekon dan 0,1 hertz

12. Perhatikan beberapa pernyataan berikut.

1. kuat bunyi ditentukan oleh amplitudo

2. tinggi nada bunyi ditentukan oleh frekuensi

3. period getaran mempengaruhi kuat lemahnya bunyi

4. resonansi udara berpengaruh terhadap frekuensi bunyi

Per nyataan yang benar adalah ....

A. 1,2 C. 2,4

B. 2,3 D. 1,3

13. Lilin terletak di depan cermin seperti pada gambar berikut.

30cm

Jika jarak fokus cermin 20 cm maka bayangan yang diperoleh bersifat ....

A. maya dan diperbesar ½ kali

B. nyata dan diperbesar 1,5 kali

C. nyata dan diperbesar 2 kali

D. maya dan diperbesar 3 kali

4
Soal ini didownload dari www.banksoal.web.id

14. Pembentukan bayangan yang benar pada cacat hypetmetropi yang ditunjukkan
gambar....

A. C.

B. D

15. Kaca yang digosok dengan kain sutra dan sisir digosok dengan kain wol. Jika keduanya
didekatkan akan terjadi peristiwa ....

A. Tolak menolak

B. Tarik menarik

C. Keduanya tidak bergerak

D. Kadang-kadang tarik menarik

16. Perhatikan rangkaian berikut!

9V

3 2 A

6

Dalam rangkaian tersebut , berapakah bacaan yang ditunjukkan oleh amperemeter A ….

A. 1,5 A C. 4,5 A

B. 2 A D. 6 A

17. Sebuah rumah menggunakan peralatan listrik terdiri dari 4 lampu @ 25W, 2 lampu
@60W, dinyalakan 10 jam tiapa hari dan setrika listrik 400W digunakan 3 jam sehari.
Jika harga energi listrik Rp.600,-/kWh, berapakah rekening listrik yang harus dibayar
dalam 1 bulan?

A. Rp 51.200,- C. Rp 64.200,-

B. Rp 61.200,- D. Rp 67.200,-

18. Pada gambar berikut apa yang terjadi bila benda didekatkan ke magnet….

Baja

5
Soal ini didownload dari www.banksoal.web.id

A. X kutub selatan dan y kutub utara, magnet yang terjadi sementara

B. X kutub selatan dan y kutub utara, magnet yang terjadi permanen

C. X kutub utara dan y kutub selatan, magnet yang terjadi sementara

D. X kutub utara dan y kutub selatan, magnet yang terjadi permanen

19. Perhatikan pernyataan berikut!


1. Bumi pepet dikedua ujungnya
2. pergantian siang dan malam hari
3. pergantian musim
4. perbedaan waktu
Yang merupakan pengaruh akibat rotasi Bumi adalah ....
A. 1,2 dan 3 C. 1,3 dan 4

B. 1,2 dan 4 D. 2, 3 dan 4

20. Perhatikan gambar!

11

Terjadinya pasang perbani apabila bulan berada pada posisi ...

A. 1 dan 2 C. 9 dan 10

B. 3 dan 4 D. 9 dan 11

SELAMAT BERLATIH DENGAN BAIK SEMOGA SUKSES


MENGHADAPI UN 2010

KERAJINAN ADALAH KUNCI KESUKSESAN.


PREDIKSI SOAL UJIAN NASIONAL TAHUN PELAJARAN 2009/2010

6
Soal ini didownload dari www.banksoal.web.id

ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA)

KUNCI LATIHAN 3

1. Perhatikan table berikut ini.

Besaran Satuan (SI) Alat Ukur


1.Panjang cm Meteran
2.Massa kilogram Neraca
3.Waktu jam Arloji
4.Suhu Celsius Termometer
5.Kuat arus Ampere Ammeter
Besaran, satuan SI dan alat ukurnya yang benar ditunjukkan nomor ….

E. 1 dan 2

F. 2 dan 3

G. 2 dan 5

H. 3 dan 5

2. Perhatikan gambar bila benda dimasukkan kedalam gelas ukur maka volume benda….

70ml 70ml

60 60
50 50
40 40
30 30
20 20
10 10

A. 10 ml C. 30 ml

B. 20 ml D. 40 ml

3. Seorang siswa akan mengukur massa sebuah benda yang terbuat dari kuningan
menggunakan gelas berpancur seperti pada gambar!

AIR

60
50
P 40
30
20
10

Jika massa jenis kuningan 8,4 g/cm3 , maka massa benda tersebut adalah ….

A. 84 kg

B. 42 kg

7
Soal ini didownload dari www.banksoal.web.id

C. 0,84 kg

D. 0,42 kg

4. Perhatikan gambar bimetal sebelum dan sesudah didinginkan berikut ini.

a. Zat A lebih besar dari zat B

b. Zat A sama dengan zat B

c. Zat A lebih kecil dari zat B

d. Zat B lebih kecil dari zat A

Komentar : pada waktu dingin zat A lebih pendek dari zat B dan setelah dipanaskan zat
A sama dengan zat B sehingga pertambahan panjang zat A lebih besar dari zat B ,
maka dapat disimpulkan bahwa zat A memiliki koefisien muai panjang yang lebih besar
dari zat B.

5. Perhatikan grafik perubahan wujud 600 g es berikut!


t 0C

D
50

0 B C

-10 A
Jika kalor jenis es 2.100 J/kg0C, kalor lebur es 330.000 J/kg, dan kalor jenis air 4.200
J/kg0C maka kalor yang diperlukan pada proses B – D adalah ....

A. 12,6 kJ C. 198 kJ

B. 126 kJ D. 324 kJ

6. Contoh gerak :
1. bola jatuh bebas
2. bola menggelinding di atas pasir
3. bola menuruni bidang miring licin
4. bola dilemparkan ke atas
Gerak lurus bertaturan dipercepat ditunjukkan nomor ....

8
Soal ini didownload dari www.banksoal.web.id

A. 1 dan 3

B. 2 dan 4

C. 1 dan 2

D. 3 dan 4

7. Sebuah bejana diisi dengan cairan tertentu seperti pada gambar.


B
A

Jika beban di A adalah 200 N dan beban B adalah 500 N, dan luas pengisap di A adalah
6 cm2, maka agar sistem seimbang, luas pengisap di B adalah....
A. 10 cm2 C. 20 cm2
2
B. 15 cm D. 25 cm2

8. Urutan perubahan energi yang terjadi pada pembangkit listrik tenaga air (PLTA)
adalah ....

A. energi kinetik – potensial gravitasi – listrik – gerak

B. energi potensial gravitasi – kinetik – listrik

C. energi kistrik – gerak – potensial gravitasi

D. energi kinetik – listrik – potensial gravitasi

9. Buah kelapa yang massanya 4kg menggantung pada tangkainya yang berada pada
ketinggian 8m diatas tanah. Jika g = 10 m/s2 maka energi potensial gravitasi buah
kelapa terhadap tanah adalah....

C. 320 J C. 5 J

D. 20 J D. 3,2 J

10. Perhatikan pesawat sederhana berikut.

1 3 4
2

9
Soal ini didownload dari www.banksoal.web.id

Pesawat sederhana yang bekerja berdasarkan prinsip bidang miring adalah ....

C. 1 dan 2 C. 1 dan 3

D. 2 dan 3 D. 3 dan 4

11. Perhatikan gambar

C
E
D

Bila waktu yang dibutuhkan dari E-D-E 5 sekon, maka periode dan frekwensi getar
masing-masing adalah ....

C. 0,2 sekon dan 0,5 hertz C. 0,1 sekon dan 10 hertz

D. 5 sekon dan 0,2 hertz D. 10 sekon dan 0,1 hertz

12. Perhatikan beberapa pernyataan berikut.

5. kuat bunyi ditentukan oleh amplitudo

6. tinggi nada bunyi ditentukan oleh frekuensi

7. period getaran mempengaruhi kuat lemahnya bunyi

8. resonansi udara berpengaruh terhadap frekuensi bunyi

Per nyataan yang benar adalah ....

A. 1,2 C. 2,4

B. 2,3 D. 1,3

13. Lilin terletak di depan cermin seperti pada gambar berikut.

30cm

Jika jarak fokus cermin 20 cm maka bayangan yang diperoleh bersifat ....

A. maya dan diperbesar ½ kali

B. nyata dan diperbesar 1,5 kali

C. nyata dan diperbesar 2 kali

10
Soal ini didownload dari www.banksoal.web.id

D. maya dan diperbesar 3 kali

14. Pembentukan bayangan yang benar pada cacat hypetmetropi yang ditunjukkan
gambar....

C. C.

D. D

15. Kaca yang digosok dengan kain sutra dan sisir digosok dengan kain wol. Jika keduanya
didekatkan akan terjadi peristiwa ....

E. Tolak menolak

F. Tarik menarik

G. Keduanya tidak bergerak

H. Kadang-kadang tarik menarik

16. Perhatikan rangkaian berikut!

9V

3 2 A

6

Dalam rangkaian tersebut , berapakah bacaan yang ditunjukkan oleh amperemeter A ….

C. 1,5 A C. 4,5 A

D. 2 A D. 6 A

17. Sebuah rumah menggunakan peralatan listrik terdiri dari 4 lampu @ 25W, 2 lampu
60W, dinyalakan 10 jam tiapa hari dan setrika listrik 400W digunakan 3 jam sehari. Jika
harga energi listrik Rp.600,-/kWh, berapakah rekening listrik yang harus dibayar dalam 1
bulan?

C. Rp 51.200,- C. Rp 64.200,-

D. Rp 61.200,- D. Rp 67.200,-

18. Pada gambar berikut apa yang terjadi bila benda didekatkan ke magnet….

Baja

11
Soal ini didownload dari www.banksoal.web.id

A. X kutub selatan dan y kutub utara, magnet yang terjadi sementara

B. X kutub selatan dan y kutub utara, magnet yang terjadi permanen

C. X kutub utara dan y kutub selatan, magnet yang terjadi sementara

D. X kutub utara dan y kutub selatan, magnet yang terjadi permanen

19. Perhatikan pernyataan berikut!

5. Bumi pepet dikedua ujungnya


6. pergantian siang dan malam hari
7. pergantian musim
8. perbedaan waktu
Yang merupakan pengaruh akibat rotasi Bumi adalah ....
I. 1,2 dan 3 C. 1,3 dan 4

J. 1,2 dan 4 D. 2, 3 dan 4

20. Perhatikan gambar!

11

Terjadinya pasang perbani apabila bulan berada pada posisi ...

K. 1 dan 2 C. 3 dan 4

L. 9 dan 10 D. 9 dan 11

SELAMAT BERLATIH DENGAN BAIK SEMOGA SUKSES MENGHADAPI UN 2010

12

Anda mungkin juga menyukai