KOTA BATAM
BISMILLAHIRAHMANIROHIM
ASSALAMUALAIKUM W.M
YANG TERHORMAT NARASUMBER PKBI DKI, PESERTA DARI PKBI SUMBAR, KDS
SIMALUNGUN, PKBI RIAU, YAYASAN INTAN MAHARANI, OPSI JAMBI, PKBI KEPRI,
YAYASAN INTERMEDIKA PRANA, GEMA INDONESIA, YAYASAN BANDUNGWANGI,
PKBI JAKARTA UTARA, BINA MUDA GEMILANG, DAN TIM SSR PKBI JAKARTA.
BAPAK-IBU SEKALIAN,…
HIV MASIH MERUPAKAN SUATU PENYAKIT YANG SUDAH LAMA ADA DI SEKITAR
LINGKUNGAN KITA. SEMUA ORANG BERISIKO TERKENA HIV TERMASUK TENAGA
MEDIS, IBU – ANAK, DAN ORANG – YANG BEKERJA DI LINGKUNGAN HIBURAN
MALAM (DISKOTEK, PUB, DLL). DI KOTA BATAM YANG MULAI BERKEMBANG
DALAM BEBERAPA TAHUN BELAKANG MULAI BANYAK MENARIK BANYAK ORANG
ASING ATAU ORANG INDONESIA UNTUK DATANG DAN BEKERJA DI SINI, SECARA
TIDAK LANGSUNG MENAIKKAN TINGKAT PEREKONOMIAN KOTA INI. PARA
PEKERJA SEKS PEREMPUAN YANG BEKERJA DI TEMPAT HIBURAN MALAM SANGAT
BERISIKO DALAM INFEKSI HIV.
DENGAN MENGUCAPKAN :
TERIMA KASIH.
WASSAKAMU’ALAIKUM WR.WB
KEPALA DINAS KESEHATAN
KOTA BATAM
Dr.DIDI KUSMARJADI,Sp.OG,MM
NIP. 19660731 199703 1 007