Anda di halaman 1dari 4

1. pengertian biologi yang benar adalah....

a. Ilmu yang menjelaskan arti keseimbangan alam


b. Ilmu yang mempelajari hubungan antara produsen dan konsumen
c. Ilmu yang mempelajari mahkluk hidup
d. Ilmu yang mempelajari semua ahkluk hisup dan benda tak hidup
e. Ilmu yang mempelajari jaringan-jaringan kehidupan

2. berikut adalah langkah-langkah yang dilakukan dalam metode ilmiah :

(1) rumusan masalah

(2) eksperimen

(3) observasi

(4) analisis data

(5) merumuskan hipotesis

(6) publikasi

Urutan yang benar adalah ....

a. 1, 2, 3, 4, 5, 6
b. 1, 3, 4, 2, 5, 6
c. 1, 3, 5, 2, 4, 6
d. 1, 5, 3, 2, 4, 6
e. 1, 5, 3, 4, 2, 6

3. hasil penelitia merupakan upaya untuk membuktikan kebenaran....

a. Teori
b. Hukum
c. Dalil
d. Hipotesis
e. Ilmu

4. kebakaran hutan yang sering terjadi diIndonesia merupakan contoh objek permasalahan biologi
tingkat....

a. Populasi
b. Komunitas
c. Ekosistem
d. Bioma
e. Biosfer

5. keanekaragaman hayati saat ini terbentuk karena mahkluk hidup memiliki kemampun berbeda
dalam menghadapi keadaan dibawah ini, kecuali....
a. Seleksi alam
b. Adaptasi
c. Domestika
d. Perubahan lingkungan
e. Perangai setiap ahkluk hidup

6. terdapat variasi kelapa, yaitu kelapa gading, kelapa hijau, kelapa kopyor, keanekaragaman kelapa
tersebut termasuk keanekaragaman....

a. Gen
b. Jenis
c. Species
d. Ekosistem
e. Lingkungan

7. kegiatan yang dapat menyebabkan hilangnya keanekaragaman hayati adalah ...

a. Memburuh hewan lindung


b. Membuat hutan lindung
c. Membuat taman lindung
d. Melakukan reboisasi
e. Melakukan penangkaran hewan langka

8. hutan dapat dimanfaatkan untuk....

a. Pembuatan daerah pemukiman


b. Pembuatan jalan raya
c. Pembuatan ladang
d. Pelastarian hewan
e. Diambil kayunya

9. hewan yang umumnya hidup bebas dialam adalah....

a. Ayam
b. Sapi
c. Burung elang
d. Kerbau
e. Kambing

10. keanekaragaman pada ekosistem tidak dipengaruhi oleh...

a. Vegetasi tanaman
b. Ilkim
c. Jenis hewan yang menempati
d. Lingkungan abiotik
e. Wilayah negara

11. area alami yang dikhususkan untuk perlindungan dan pelestarian satwa adalah...
a. Hutan lindung
b. Taman laut
c. Suaka margasatwa
d. Kebun botani
e. Hutan wisata

12.mahkluk hidup dalam klasifikasi dikelompokkan dalam unit-unit kategori taksonomi yang
disebut...

a. Hierarki
b. Takson
c. Biolevel
d. Tingkat trofik
e. Tingkat organisasi

13. tingkat takson tererndah yang menempatkan harimau, kucing, citah, dan singa berada dalam
satu kelompok adalah ....

a. Species
b. Genus
c. Famili
d. Ordo
e. Kelas

14. ilmu yang mempelajari pengelompokan mahkluk hidup adalah....

a. Mortofologi
b. Bakteriologi
c. Taksonomi
d. Hematologi
e. Organologi

15. kingdom yang seluruh anggotanya tidak mampu berfotosintesis adalah....

a. Monera dan protista


b. Monera dan fungsi
c. Protista dan plantea
d. Fungsi dan animalia
e. Plantea dan animalia

Essay

1. jelaskan manfaat mempelajari biologi dalam bidang : a. Kesehatan b. Pertanian c. lingkungan

2. tuliskan tiga tingkatan keanekaragaman hayati!

3. tuliskan 3 contoh keanekaragaman hayati tingkat jenis!


4 jelaskan tujuan adanya klasifikasi mahkluk hidup!

5. tuliskan tingkat takson dari yang paling rendah sampai tertinggi!

Anda mungkin juga menyukai