Anda di halaman 1dari 3

TERM OF REFERENCE

KULIAH UMUM “POTENSI DAN PENGEMBANGAN BUDIDAYA IKAN”

I. Dasar Pemikiran
1. Selama ini, aktivitas perikanan tangkap mendominasi pembangunan perikanan nasional.
Secara politik, kondisi ini memposisikan perikanan darat/perairan umum (sungai, situ,
danau dan rawa) sebagai kelas dua, maka aktivitas perikanan darat mandek. Revitalisasi
perikanan hanya mengutamakan pertambakan udang, dan budidaya laut yaitu rumput laut
dan ikan karang, padahal perikanan darat memiliki keunggulan dan keunikan tersendiri.
Harusnya, pemerintah memberikan porsi yang seimbang antara keduanya.
2. Perikanan darat memiliki keunggulan dan keunikan dalam pengembangannya. Pertama,
potensinya memiliki varitas/jenis yang bersifat endemik. Keberadaan ikan endemik
menyatu dengan perilaku/pola hidup masyarakat lokal. Mereka menganggap ikan
endemik menjadi bagian kebudayaan dan dikonsumsi secara turun-temurun. Maka
mereka juga memiliki kearifan lokal dalam menjaga kelestariannya..Secara ekologis dan
klimatologi ikan endemik memiliki habitat hidup dan berkembang biak yang khas. Amat
tidak mungkin ikan ikan-ikan lokal dikembangbiakan di Kalimantan Tengah.
3. Lahan budi daya ikan darat yang mengandung jenis ikan endemik belum dimanfaatkan
secara optimal. Melestarikan lingkungan kawasan perairan umum (daerah aliran sungai,
danau, rawa) dan tangkapan air yang mampu menjamin ketersediaan air tawar dan
mencegah sedimentasi maupun pencemaran air. Prioritaskan bagi kawasan perairan
umum yang sudah memiliki sumber daya ikan endemik dan terancam punah.
4. Mengembangkan alat tangkap yang ramah lingkungan dari segi jenis, ukuran, maupun
variannya. Akan lebih baik menggunakan alat tangkap yang hanya menyeleksi ikan-ikan
endemik yang masuk kategori layak konsumsi dan jual.
5. Menyeleksi introduksi ikan-ikan non-endemik yang bersifat predator, kompetitor dan
pembawa penyakit yang nantinya mengancam kelangsungan hidup ikan endemik.
6. Gagasan dalam kegiatan Kuliah Umum ini merupakan tindak lanjut dari Kerjasama
antara Fakultas Perikaan Universitas Kristen Palangka Raya dengan SKIPM Palangka
Raya serta dengan Politeknik Seruyan.

II. Nama Kegiatan


Berdasarkan uraian di atas itu, maka Fakultas Perikanan Universirtas Kristen Palangka
Raya Bersama SKIPM Palangka Raya dan Polikteknik Seruyan menyelenggarakan
Kuliah Umum dengan tema: “Potensi dan Pengembangan Budidaya Ikan”

III. Tujuan
Adanya kesepahaman untuk membangun paradigma baru dengan melihat potensi dan
Pengembangan Budidaya Ikan khususnya di Kalimantan Tengah terutama untuk ikan-
ikan yang endemik diperairan darat, dimana budidaya perikanan yang selama ini
cenderung mengabaikan perikanan darat.
IV. Pembicara/Narasumber
1. Dr. Ir. Untung Bijaksana, M.P. Koordinator Aquacultur Universitas Lambung
Mangkurat (UNLAM)
2. Iromo, S.IP. Ka. SKIPM Palangka Raya
3. Wujianto, S.Pi.,M.Si. Ketua Program Studi Budi Daya Ikan Politeknik Seruyan
4. Ir. Ida Surianie, M.T. Ketua Alumni Fakultas Perikanan Universitas Kristen Palangka
Raya (Praktisi).

V. Moderator : Tania Serezova Augusta, S.Pi.,M.Si. Ketua Prodi Budi Daya Perikanan
UNKRIP.

VI. Peserta
Webinar ini diikuti oleh para Akademisi, praktisi, instansi terkait dan umum. Dengan
target peserta 150 partisipan.

VII. Waktu
Webinar ini akan dilaksanakan pada :
Hari/Tanggal : Selasa, 28 September 2021
Jam : 08.00. WIB – 11.00 WIB

VIII. Penutup
Demikian ToR ini dibuat sebagai bahan bagi para pembicara untuk mempersiapkan
materinya. Terimakasih

Palangka Raya, September 2021


SUSUNAN ACARA KULIAH UMUM “POTENSI DAN PENGEMBANGAN BUDIDAYA
IKAN”

HARI/TGL WAKTU MATERI RENCANA PEMATERI KET


Selasa 08.00 – 08.15 WIB Persiapan Pembukaan Host/Panitia Zoom
28 Sept 08.15 – 08.45 WIB Pembukaan MC
2021 Menyanyikan lagu Indonesia MC
Raya
Pembacaan Doa Gusliany S.Pi, MP
Sambutan dan ucapan Dr. Infa Minggawati, S.Pi,
selamat datang oleh Dekan M.Si
Fakultas Perikanan
Universitas Kristen
Palangka Raya

08.45 – 08.50 WIB Foto bersama MC


08.50 – 09.10 WIB Pemaparan dari Bapak Dr. Ir.Untung
Narasumber 1 Bijaksana, MP
(Budidaya Ikan Lokal)
Moderator Ibu Tania
Serezova A, S.Pi, M.Si
09.10 – 09.25 WIB Pemaparan dari SKIPM Palangka Raya Zoom
Narasumber 2

09.25 – 09.40 WIB Pemaparan dari Wijianto, S.Pi, M.Si


Narasumber 3
(Potensi Budidaya Ikan Hias Ketua Program Studi
Budidaya Ikan Politeknik
Endemik Kalimantan)
Seruyan
09.40 – 10.00 WIB Pemaparan dari Ibu Ir. Ida Suryanie, MT
Narasumber 4 Sekretaris Dinas
(Prospek Budidaya Ikan di Perikanan Kab. Pulang
Kab. Pulang Pisau) Pisau / Koordinator BBI
Gohong Kab. Pulang
Pisau
10.00 – 10.45 WIB Diskusi / Tanya Jawab Moderator Ibu Tania
Serezova A, S.Pi, M.Si
10.45 – 11.00 WIB Penutup MC

Anda mungkin juga menyukai