Anda di halaman 1dari 6

Surabaya, 17 Juli 2021

Kepada Yth :
Bapak / Ibu Pimpinan
Yummys Mother Lacto
Di – Tempat

Hal : Lamaran Kerja

Dengan Hormat
Sehubungan dengan adanya informasi yang saya peroleh bahwa Bapak/Ibu
pimpinan Yummy Mother Lacto sedang membuka lowongan pekerjaan sebagai
Office Boy. Maka dengan surat ini saya berminat untuk dapat mengisi lowongan
pekerjaan tersebut. Berikut ini data diri saya :
Nama : Dedy Prayogy Amsyafi Putra
Tempat/Tgl. Lahir : Sampang, 16 April 1998
Jenis Kelamin : Laki-laki
Agama : Islam
Pendidikan : S1 Teknik Elektro
Alamat : Jl. Kandangan Mulya Gg IIIb No.5
No. Telpon : 085791180416

Dengan ini saya mengajukan permohonan kepada Bapak / Ibu, kiranya dapat
menerima saya menjadi Office Boy di perusahaan yang Bapak / Ibu Pimpin. Saya
merupakan fresh graduate dari Universitas Hang Tuah Surabaya pada jurusan
Teknik Elektro dengan nilai IPK 3,41. Di perkuliahan saya sudah terbiasa
bersosialisasi dan berorganisasi. Saya juga mempunyai kondisi kesehatan yang
baik, loyalitas tinggi, semangat kerja, jujur, ulet, dan mampu belajar hal baru
sesuai dengan kebutuhan perusahaan.

Sebagai bahan pertimbangan bagi Bapak / Ibu, maka saya lampirkan :


1. Daftar Riwayat Hidup
2. Pas foto terbaru
3. Foto Copy KTP
4. Foto Copy SIM C
5. Ijazah S1
Harapan saya, Bapak / Ibu dapat mempertimbangkannya dan saya menunggu
jawabannya. Atas perhatiannya, saya ucapkan terima kasih.

Hormat Saya,

Dedy Prayogy Amsyafi Putra


PENDIDIKAN FORMAL

 Sedang menunggu wisuda pendidikan S1 Program Studi


Elektro di Universitas Hang tuah Surabaya
CURRICULUM VITAE
 2013 – 2016
SMK Khusus Angkatan Laut 1 Surabaya
 2010 - 2013
SMP Negeri 38 Surabaya
 2004 – 2010
Dedy Prayogy Amsyafi Putra SD Negeri Benowo I Surabaya

Tempat Tanggal Lahir :


Sampang, 16 April 1998
PENGALAMAN KERJA
Alamat Rumah :
Jl. Kandangan Mulya Gg IIIb No  2018
5, Surabaya Trainer robot di IT Robotic bagi siswa SD
Pelatih Paskibra SMK Trisila Surabaya
E-mail  2020
dedyprayogyap@gmail.com Kurir di Pegadaian Swasta

No. Telpon
0857 9118 0416 PENGALAMAN ORGANISASI

 Anggota OSIS SMK Khusus Angkatan Laut 1 Surabaya


 Ketua Paskibra SMK Khusus Angkatan Laut 1 Surabaya Periode tahun 2015
 Anggota Departemen Minat Bakat HiMa Teknik Elektro 2016-2017
 Angota Sie Perlengkapan Elektro Mengajar 2017
 Anggota Sie Pendanaan Hang Tuah Robo Cup 2017
 Anggota Sie Perlengkapan Suksesi Hima Teknik Elektro 2017
 Anggta Sie Perlengkapan Reuni Alumni FTIK 2017
 Koordinator Sie Keamanan Forum Terbuka Teknik Elektro 2017
 Bendahara II UKM Dayung Seguni Periode 2017-2018
 Anggota Sie Perlengkapan Kuliah Tamu Teknik Elektro 2018
 Anggota Sie Perlengkapan Bhakti Sosial Teknik Elektro 2018
 Kepala Departemen Pengembangan Organisasi Himpunan Mahasiswa Elektro Universitas Hang Tuah Surabaya 2018-
2019
 Ketua Umum UKM Dayung Segui Periode 2018-2019
PRESTASI PELATIHAN & SEMINAR

 Juara 3 Madya LKBB PELETON 2013  Peserta Month of Electrical Engineering Training (MEET) 2016
 Juara 3 LKBB SPASI 2014  Peserta Kuliah tamu Teknik Elektro “Menumbuhkan Kreativitas
 Juara 1 Bina LKBB Putra Komando 2014 Berwirausaha Mahasiswa Tingkat MEA” 2017
 Juara 3 Bina LKBB CAKRA 2014  Peserta Kuliah Tamu Teknik Elektro “Energy Efficientcy Through
 Juara 5 LKBB JANUR 2015 Control System” 2017
 Juara 12 LKBB AJEG 2015  Peserta Kuliah Tamu Teknik Elektro “ Satu Langkah Sukses di
 Juara 3 PPNS Dragon Boat Race 2017 Era Global” 2018
 Juara 2 PPNS Dragon Boat Race 2018  Peserta Pelatihan Programmable Logic Controller (PLC) 2019
 Juara 1 Unesa Tradisional Boat Race 2018  Tutor Pelatihan Arduino Tingkat SMA/SMK Sederajat dan
 Juara 2 Indonesia Maritime Challenge 2018 Mahasiswa Se-Gerbang Kertasusila 2019
 Juara 2 Surabaya Love Waters Dragon Boat Race  Sertifikasi Operator Connecting Oleh BNSP 2019
2018  Sertifikasi Pemasangan Perangkat Kontrol Industir Berbasis PLC
 Juara Maritime Challenge (Sailing
PRESTASI Oleh BNSP 2019
YANG DICAPAI
& Rowing
terbaiki) Indonesia Maritime Challenge 2019
 Juara 4 Nasional Perahu Karet HUT Kab. Jember
2019
 Juara 2 Dragon Boat Hut Stikes Banyuwangi 2020

Anda mungkin juga menyukai